Melakukan Penutupan Buku Besar

208 Ekonomi SMA dan MA Kelas XI

4. Menutup akun Prive ke akun Modal dengan jurnal

penutup: Contoh: Berdasarkan kertas kerja dari Perusahaan ADHI JAYA Medan per 31 Desember 2005 Tabel 8.3 dapat disusun jurnal penutup sebagai berikut. Modal pemilik Rp xxxx Prive pemilik Rp xxxx

B. Melakukan Penutupan Buku Besar

Pada akhir periode, angka-angka yang terdapat pada saldo debit dan saldo kredit perkiraan buku besar akan ditutup dengan cara memindahbukukan posting dari jurnal penyesuaian dan jurnal penutup sesuai dengan perkiraan buku besar yang digunakan. Setelah jurnal penyesuaian dan jurnal penutup dibukukan, maka perkiraan nominal akan seimbang atau bersaldo nol. Tabel 9.1 Perusahaan ADHI JAYA Medan Jurnal Penutup Per 31 Desember 2005 Tanggal Keterangan Debit Ref Kredit 2005 Des 31 Pendapatan jasa 401 Rp 27.500.000,00 Ikhtisar labarugi – Rp 27.500.000,00 31 Ikhtisar labarugi – Rp 13.650.000,00 Beban gaji 501 Rp 10.000.000,00 Beban perjalanan dinas 502 Rp 900.000,00 Beban iklan 503 Rp 600.000,00 Beban telepon 504 Rp 400.000,00 Beban listrik dan air 505 Rp 600.000,00 Beban perlengkapan kantor 506 Rp 400.000,00 Beban sewa 507 Rp 250.000,00 Beban penyusutan peralatan knt 508 Rp 500.000,00 31 Ikhtisar labarugi – Rp 13.850.000,00 Modal Tuan Sabil 301 Rp 13.850.000,00 31 Modal Tuan Sabil 301 Rp 5.000.000,00 Prive Tuan Sabil 302 Rp 5.000.000,00 Tugas Mandiri 1. Coba jelaskan tujuan disusunnya jurnal penutup 2. Berasal dari manakah sumber penyusunan ayat jurnal penutup? Di unduh dari : Bukupaket.com Laporan Keuangan Perusahaan Jasa 209 Contoh: Berdasarkan posting buku besar, penyusunan jurnal penyesuaian, dan jurnal penutup Perusahaan ADHI JAYA Medan, dapat dilakukan penutupan buku besar sebagai berikut. 2005 Des 1 JU. 1 Rp 150.000.000,00 Rp 150.000.000,00 2 JU. 1 Rp 3.000.000,00 Rp 147.000.000,00 5 JU. 1 Rp 600.000,00 Rp 146.400.000,00 16 JU. 1 Rp 5.000.000,00 Rp 151.400.000,00 17 JU. 1 Rp 7.500.000,00 Rp 143.900.000,00 19 JU. 1 Rp 4.500.000,00 Rp 148.400.000,00 22 JU. 1 Rp 3.000.000,00 Rp 151.400.000,00 24 JU. 1 Rp 900.000,00 Rp 150.500.000,00 25 JU. 1 Rp 400.000,00 Rp 150.100.000,00 25 JU. 1 Rp 9.000.000,00 Rp 141.100.000,00 27 JU. 1 Rp 600.000,00 Rp 140.500.000,00 30 JU. 1 Rp 5.000.000,00 Rp 135.500.000,00 Kas Tanggal Keterangan Debit 101 Ref Kredit Saldo Debit Kredit Perlengkapan Kantor Tanggal Keterangan Debit 103 Ref Kredit Saldo Debit Kredit 2005 Des 11 JU. 1 Rp 1.200.000,00 Rp 1.200.000,00 31 Penyesuaian Rp 400.000,00 Rp 800.000,00 Sewa Dibayar di Muka Tanggal Keterangan Debit 104 Ref Kredit Saldo Debit Kredit 2005 Des 2 JU. 1 Rp 3.000.000,00 Rp 3.000.000,00 31 Penyesuaian Rp 250.000,00 Rp 2.750.000,00 Piutang Usaha Tanggal Keterangan Debit 102 Ref Kredit Saldo Debit Kredit 2005 Des 1 JU. 1 Rp 9.000.000,00 Rp 9.000.000,00 2 JU. 1 Rp 3.000.000,00 Rp 6.000.000,00 5 JU. 1 Rp 8.000.000,00 Rp 14.400.000,00 16 Penyesuaian JU. 1 Rp 1.000.000,00 Rp 15.400.000,00 Tabel 9.2 Di unduh dari : Bukupaket.com 210 Ekonomi SMA dan MA Kelas XI Prive Tuan Sabil Tanggal Keterangan Debit 302 Ref Kredit Saldo Debit Kredit 2005 Des 30 JU. 1 Rp 5.000.000,00 Rp 5.000.000,00 31 Penutup Rp 5.000.000,00 Modal Tuan Sabil Tanggal Keterangan Debit 301 Ref Kredit Saldo Debit Kredit 2005 Des 1 JU. 1 Rp 150.000.000,00 Rp 150.000.000,00 31 Penutup Rp 13.850.000,00 Rp 163.650.000,00 31 Penutup Rp 5.000.000,00 Rp 158.650.000,00 Utang Gaji Tanggal Keterangan Debit 202 Ref Kredit Saldo Debit Kredit 2005 Des 31 Penyesuaian Rp 1.000.000,00 Rp 1.000.000,00 Akumulasi Penyusutan Peralatan kantor Tanggal Keterangan Debit 122 Ref Kredit Saldo Debit Kredit 2005 Des 31 Penyesuaian Rp 500.000,00 Rp 500.000,00 Peralatan Kantor Tanggal Keterangan Debit 121 Ref Kredit Saldo Debit Kredit 2005 Des 3 JU. 1 Rp 20.000.000,00 Rp 20.000.000,00 Utang Usaha Tanggal Keterangan Debit 201 Ref Kredit Saldo Debit Kredit 2005 Des 3 JU. 1 Rp 20.000.000,00 Rp 20.000.000,00 11 JU. 1 Rp 1.200.000,00 Rp 21.200.000,00 17 JU. 1 Rp 7.500.000,00 Rp 13.700.000,00 Di unduh dari : Bukupaket.com Laporan Keuangan Perusahaan Jasa 211 Pendapatan Jasa Tanggal Keterangan Debit 401 Ref Kredit Saldo Debit Kredit 2005 Des 15 JU. 1 Rp 9.000.000,00 Rp 9.000.000,00 16 JU. 1 Rp 5.000.000,00 Rp 14.000.000,00 17 JU. 1 Rp 4.500.000,00 Rp 18.500.000,00 19 JU. 1 Rp 8.000.000,00 Rp 26.500.000,00 31 Penyesuaian Rp 1.000.000,00 Rp 27.500.000,00 31 Penutup Rp 27.500.000,00 Beban Gaji Tanggal Keterangan Debit 501 Ref Kredit Saldo Debit Kredit 2005 Des 25 JU. 1 Rp 9.000.000,00 Rp 9.000.000,00 31 Penyesuaian Rp 1.000.000,00 Rp 10.000.000,00 31 Penutup Rp 10.000.000,00 Beban Telepon Tanggal Keterangan Debit 504 Ref Kredit Saldo Debit Kredit 2005 Des 25 JU. 1 Rp 400.000,00 Rp 400.000,00 31 Penutup Rp 400.000,00 Beban Iklan Tanggal Keterangan Debit 503 Ref Kredit Saldo Debit Kredit 2005 Des 5 JU. 1 Rp 600.000,00 Rp 600.000,00 31 Penutup Rp 600.000,00 Beban Perjalanan Dinas Tanggal Keterangan Debit 502 Ref Kredit Saldo Debit Kredit 2005 Des 24 JU. 1 Rp 900.000,00 Rp 900.000,00 31 Penutup Rp 900.000,00 Di unduh dari : Bukupaket.com 212 Ekonomi SMA dan MA Kelas XI

C. Neraca Saldo setelah Penutupan Buku