Indikator Tujuanpembelajaran Materipembelajaran Model pembelajaran

79

F. Sumberalatbahanbelajar

Sumber:  Aryulina, dkk. 2007. Biologi SMA dan MA untukKelas X. Erlangga. Jakarta.  Internet Alat:  Laptop  Proyektor  Kartubergambar Bahan:  LKS ciri-ciriduniatumbuhandanperanannyabagikelangsunganhidup di bumi

G. Penilaian

Jenis:  Testertulis  Non tes Pagelaran, 26 Februari 2013 Guru Pamong Peneliti EndangWahyuningsih, S.Pd., M.M. EkoBudiyono NIP 19691101199802 2 001 NPM 0813024027 Mengetahui, Kepala SMA Negeri 1 Pagelaran HasanPauzi, S.Pd., M.M. NIP 19671103199903 1 003 Bentuk:  Uraian  Lembarobservasi  Angkettanggapansiswa 80 LEMBAR KERJA SISWA 1 Nama anggota kelompok 1. …………………………. 2. …………………………. 3. …………………………. 4. …………………………. 5. …………………………. Ringkasan Materi Berdasarkan alat perkembangbiakan pada tumbuhan, dibedakan menjadi dua macam, yaitu: tumbuhan berspora dan tumbuhan berbiji. Tumbuhan berspora diantaranya lumut dan paku, sedangkan tumbuhan berbiji yaitu tumbuhan biji subdivisio gymnospermae dan angiospermae. Berdasarkan pengklasifikasiannya, lumut terbagi menjadi tiga kelas lumut hati, lumut tanduk, lumut daun; paku-pakuan terbagi menjadi empat divisio paku purba, paku kawat, paku ekor kuda, paku sejati, sedangkan tumbuhan berbiji terbagi menjadi dua subdivisi yaitu berbiji terbuka gymnospermae, berbiji tertutup angiospermae. 1. Kerjakan bersama kelompok mu 2. Perhatikan kartu bergambar yang ada di hadapan kalian 3. Kelompokkan kartu bergambar tersebut menurut kategori yang sesuai 4. Jawab pertanyaan di bawah ini dengan baik dan benar, diskusikan SOAL 1. Berdasarkan kartu bergambar, tuliskan 3 contoh tumbuhan yang tergolong dalam divisio bryophyta Jawaban: C2 ……………………………………………………………………………………………… ……………………………………………………………………………………………… ……………………………………………………………………………………………… ……………………………………………………………………………………………… 2. Berdasarkan kartu bergambar, tuliskan 4 contoh tumbuhan yang tergolong dalam divisio pterydophyta Jawaban: C2 ……………………………………………………………………………………………… ……………………………………………………………………………………………… ……………………………………………………………………………………………… Tujuan Pembelajaran Setelah mengamati kartu bergambar dan mendiskusikan LKS, siswa dapat: 1. Mengklasifikasikan tumbuhan berdasarkan ciri-cirinya. 2. Menjelaskan ciri-ciri divisio dalam dunia tumbuhan. 3. Mengenal anggota dari setiap divisio dalam dunia tumbuhan berdasarkan morfologinya 4. Membandingkan ciri-ciri tumbuhan berdasarkan divisio. Lampiran 3. Lembar KerjaSiswa LKS

Dokumen yang terkait

PENGGUNAAN MEDIA KARTU BERGAMBAR MELALUI MODEL PEMBELAJARAN SURVEY, QUESTION, READ, RECITE AND REVIEW (SQ3R) TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF SISWA PADA MATERI POKOK KEANEKARAGAMAN HAYATI (Kuasi Eksperimen pada Siswa Kelas X Semester Genap SMA YP Unila

2 22 52

PENGGUNAAN MEDIA KARTU BERGAMBAR MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE (TPS) TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF SISWA PADA MATERI POKOK KEANEKARAGAMAN HAYATI (Kuasi Eksperimen pada Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Kotagajah Semester Genap

0 7 57

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA KARTU BERGAMBAR MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF SISWA PADA MATERI POKOK KEANEKARAGAMAN HAYATI (Kuasi Eksperimen pada Siswa Kelas X SMA Negeri

1 14 63

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA KARTU BERGAMBAR DENGAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISIONS (STAD) TERHADAP AKTIVITAS BELAJAR SISWA DAN PENGUASAAN MATERI OLEH SISWA PADA MATERI POKOK VIRUS

3 7 66

EFEKTIVITAS ANIMASI MULTIMEDIA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) TERHADAP AKTIVITAS BELAJAR DAN PENGUASAAN MATERI POKOK SISTEM PEREDARAN DARAH OLEH SISWA (Studi Eksperimen pada Siswa Kelas XI IPA Semester

0 10 53

PENGARUH MEDIA AUDIO-VISUAL MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) TERHADAP AKTIVITAS DAN PENGUASAAN MATERI OLEH SISWA PADA MATERI POKOK VERTEBRATA (Studi Eksperimen pada Siswa Kelas X SMA Negeri 13 Bandar Lampung S

0 2 60

PENGARUH MEDIA AUDIO-VISUAL MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) TERHADAP AKTIVITAS DAN PENGUASAAN MATERI OLEH SISWA PADA MATERI POKOK VERTEBRATA (Studi Eksperimen pada Siswa Kelas X SMA Negeri 13 Bandar Lampung S

1 8 76

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MEDIA KARTU BERGAMBAR MELALUI MODEL PEMBELAJARAN TIPE STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI POKOK DUNIA TUMBUHAN (Kuasi Eksperimen pada Siswa Kelas X Semester Genap SMA Neger

0 20 129

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN TEAMS GAMES TOURNAMENT (TGT) DENGAN MEDIA KARTU BERGAMBAR TERHADAP AKTIVITAS BELAJAR DAN PENGUASAAN MATERI POKOK DUNIA TUMBUHAN (Kuasi Eksperimental pada Siswa Kelas X Semester Genap SMA PGRI 1 Terbanggi Besar Tahun Pelajaran 2

0 4 60

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA POSTER MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION (STAD)TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR PADA MATERI POKOK PENGELOLAAN LINGKUNGAN (Studi Eksperimen pada Siswa Kelas VII Semester Genap SMP Neg

0 28 68