Tahap Improve I DMAIC Define, Measure, Analyze, Improve, and Control

1. Analisis data Menggunakan ukuran-ukuran data yang telah dikumpulkan, atau data baru yang dikumpulkan dalam fase analyze - untuk membedakan pola-pola, kecenderungan, atau faktor-faktor lain mengenai masalah yang menunjukkanmembuktikantidak membuktikan penyebab-penyebab yang mungkin. 2. Analisis proses Penyelidikan yang lebih dalam dan memahami bagaimana pekerjaan dilakukan untuk mengidentifikasi inkonsistensi, “disconnect”, atau bidang- bidang masalah yang mungkin menyebabkan atau memberikan kontribusi terhadap masalah. Jika digabungkan, ke-2 strategi tersebut akan menciptakan analisis six sigma yang kuat.

2.4.4 Tahap Improve I

Tahap Improve merupakan langkah operasional keempat dalam program peningkatan kualitas Six Sigma. Langkah ini dilakukan setelah sumber–sumber dan akar penyebab dari masalah kualitas teridentifikasi. Pada tahap ini ditetapkan suatu rencana tindakan action Plan untuk melaksanakan peningkatan kualitas Six Sigma. Tool yang digunakan untuk tahap improve ini adalah FMEA Failure Mode and Effect Analysis. Pada tahap ini tim peningkatan kualitas Six Sigma harus memutuskan apa yang harus dicapai serta alasan kegunaan rencana tindakan itu harus dilakukan, Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. dimana rencana tindakan itu akan dilakukan, bilamana rencana tindakan itu akan dilakukan, siapa yang akan menjadi penanggung jawab dari rencana tindakan itu, bagaimana melaksanakan, dan berapa besar biaya untuk melaksanakan serta manfaat positif yang diterima dari implementasi rencana tindakan itu. Analisis dengan menggunakan metode 5W-2H dapat digunakan seperti yang telah disebutkan diatas. Adapun penjelasan penggunaan metode 5W-2H adalah sebagai berikut: Tabel 2.4: Penggunaan Metode 5W- 2H Untuk Pengembangan Rencana Tindakan. Gaspersz, 2002 Jenis 5W-2H Diskripsi Tindakan Tujuan Utama What Apa? Apa yang menjadi target utama dari Perbaikan peningkatan kualitas? Alasan Kegunaan Why Mengapa? Mengapa rencana tindakan itu diperlukan ? Penjelasan tentang kegunaan dari rencana tindakan yang dilakukan. Merumuskan target sesuai dengan kebutuhan pelanggan. Lokasi Where Dimana? Dimana rencana tindakan itu akan dilaksanakan? Apakah aktivitas itu harus dikerjakan disana? Sekuens Urutan When Bilamana? Bilamana aktivitas rencana tindakan itu akan terbaik untuk dilaksanakan? Apakah aktivitas itu dapat dikerjakan kemudian? Orang Who Siapa? Siapa yang akan mengerjakan aktivitas rencana tindakan itu? Apakah ada orang lain yang dapat mengerjakan aktivitas rencana tindakan itu? Mengapa harus orang itu yang ditunjuk untuk mengerjakan aktivitas itu? Mengubah sekuens urutan aktivitas atau mengkombi- nasikan aktivitas- aktivitas yang dapat dilaksanakan bersama. Metode How Bagaimana? Bagaimana mengerjakan aktivitas rencana tindakan itu? Apakah metode yang digunakan sekarang merupakan metode terbaik? Apakah ada cara lain yang lebih mudah? Menyederhanakan aktivitas-aktivitas rencana tindakan yang ada Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Jenis 5W-2H Diskripsi Tindakan Biaya Manfaat How Much Berapa? Berapa biaya yang dikeluarkan untuk melaksanakan aktivitas rencana tinadakan itu? Apakah akan memberi dampak positif pada pendapatan dan biayameningkatkan efektif dan efisien, setelah melaksanakan rencana tindakan itu? Memilih rencana tindakan yang paling efektif dan efisien

2.4.5 Tahap Control C