Teknik Pengumpulan Data Pengujian Validitas dan Reliabilitas

E. Teknik Pengumpulan Data

Teknik pengumpulan data adalah cara-cara yang ditempuh untuk memperoleh data sesuai dengan jenis data yang dibutuhkan. Dalam penelitian ini teknik yang digunakan penulis dalam pengumpulan data adalah: 1. Kuesioner Kuesioner yaitu metode pengumpulan data yang menggunakan sejumlah daftar pertanyaan yang diberikan kepada responden untuk diisi dengan keadaan responden sebenarnya. Dengan maksud untuk mengumpulkan data tentang kinerja dosen, kontribusi mahasiswa, kepuasan mahasiswa, dan prestasi belajar pada mata kuliah Akuntansi Keuangan Dasar I. 2. Dokumentasi Dokumentasi adalah pengumpulan data dengan cara mengutip data atau keterangan yang ada di kampus atau dengan mempelajari data-data yang tertulis atau tercatat yang telah ada hubungannya dengan masalah yang diteliti. Metode ini digunakan untuk mengumpulkan data tentang prestasi belajar.

F. Operasionalisasi Variabel

1. Kinerja Dosen Kinerja dosen yaitu hasil kerja yang dicapai oleh pendidik dalam bentuk kualitas maupun kuantitas sesuai dengan perantugasnya setelah melaksanakan pembelajaran yang dihubungkan dengan suatu ukuran PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI nilaistandar tertentu di mana individu tersebut bekerja. Kinerja dosen meliputi mengajar yang baik dan benar, alat bantu mengajar yang digunakan, dan cara evaluasi yang dilakukan. Berikut ini disajikan tabel operasionalisasi kinerja dosen: Tabel 3.2 Operasionalisasi Variabel Kinerja Dosen Variabel Indikator No Item Jum lah Kinerja dosen

a. Keahlian terhadap bahan ajar b. Kemampuan mengontrol suasana kelas

c. Kemampuan memberikan pengajaran d. Kehlian memberikan bimbingan

e. Kemampuan sebagai figur berwatak f. Kemampuan memberikan motivasi

g. Kemampuan menerima umpan balik 1,9

2 4,5,10 6 7 8 3 2 1 3 1 1 1 1 Jumlah 10 Instrumen penelitian mengenai kinerja dosen mengacu pada kuesioner dari P3MP. Skala pengukuran untuk setiap item pernyataan dinyatakan 7 skala pendapat dan dilakukan dengan cara penentuan sebagai berikut: skala 1 menunjukkan kinerja dosen yang sangat buruk dan skala 7 menunjukkan kinerja dosen yang sangat baik. 2. Kontribusi Mahasiswa Kontribusi mahasiswa adalah buah, hasil yang nyata dari keseluruhan pemahaman yang mereka miliki dan kesadaran akan peran, fungsi, dan posisinya sebagai mahasiswa. Indikator kontribusi mahasiswa meliputi pengembangan nilai-nilai kemanusiaan, partisipasi dalam perkuliahan, PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI ketegasan sikap, menciptakan kedisiplinan. Berikut ini disajikan tabel operasionalisasi variabel kontribusi mahasiswa: Tabel 3.3 Operasionalisasi Variabel Kontribusi Mahasiswa. Variabel Indikator No Item Jum lah Kontribusi mahasiswa a. Pengembangan nilai-nilai kemanusiaan b. Partisipasi dalam perkuliahan

c. Ketegasan sikap d. Menciptakan kedisiplinan

11,12, 14 13 15,16 17 3 1 2 1 Jumlah 7 Instrumen penelitian mengenai kontribusi mahasiswa mengacu pada kuesioner dari P3MP. Skala pengukuran untuk setiap item pernyataan dinyatakan 7 skala pendapat dan dilakukan dengan cara penentuan sebagai berikut: skala 1 menunjukkan kontribusi yang sangat rendah dan skala 7 menunjukkan kontribusi yang sangat tinggi. 3. Kepuasan Mahasiswa Kepuasan mahasiswa adalah kondisi menyenangkan yang diterima mahasiswa sebagai pelanggan atas layanan yang diberikan oleh para dosen. Operasionalisai variabel kepuasan mahasiswa dalam penelitian ini yaitu kepuasan mahasiswa dalam mengikuti proses belajar mengajar mata kuliah Akuntansi Keuangan Dasar I. Pengukuran variabel kepuasan mahasiswa PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI disusun berdasarkan skor pengukuran 1 sampai dengan 7. Skor 1 menunjukkan sangat tidak puas dan skor 7 menunjukkan sangat puas.

4. Prestasi Belajar

Prestasi belajar adalah tingkat keberhasilan siswa dalam mempelajari mata pelajaran di sekolah yang dinyatakan dalam bentuk skor yang diperoleh dari hasil tes, mengenai sejumlah materi tertentu. Prestasi belajar yang dimaksud dalam penelitian ini adalah nilai final mata kuliah Akuntansi Keuangan Dasar I yang ditawarkan program studi Pendidikan Akuntansi tahun akademik 20092010 semester gasal.

G. Pengujian Validitas dan Reliabilitas

1. Uji Validitas Uji validitas digunakan untuk mengukur sejauh mana ketetapan dan kecermatan suatu alat ukur dalam melakukan fungsi ukurnya. Sebuah instrument dikatakan valid jika mampu mengukur apa yang diinginkan, sehingga dapat mengungkap data dari variabel yang diteliti secara tepat. Tinggi rendahnya validitas instrumen menunjukkan sejauh mana data yang terkumpul tidak menyimpang dari gambaran tentang variabel yang dimaksudkan. Pengujian validitas dilakukan dengan berdasarkan uji korelasi product moment dari Karl Pearson dengan rumus Arikunto, 2000:225: PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Keterangan : r xy = Koefisien korelasi antara x dan y X = Jumlah skor butir Y = Jumlah skor item XY = jumlah kali x dan y N = Jumlah sampel atau jumlah responden Koefisien korelasi yang diperoleh dari hasil perhitungan menunjukkan tinggi rendahnya tingkat validitas instrumen yang diukur. Untuk menentukan instrumen tersebut valid atau tidak valid maka digunakan pedoman sebagai berikut: Jika r hitung r tabel dengan taraf signifikan α = 0,05, maka instrumen dikatakan valid. Sedangkan jika r hitung r tabel dengan taraf signifikan α = 0,05 maka instrumen dikatakan tidak valid. Pelaksanaan uji coba instrumen penelitian ini dilakukan pada mahasiswa pendidikan akuntansi yang mengambil mata kuliah akuntansi keuangan dasar 1 pada semester gasal tahun 2009 yang berjumlah 90 orang. Dari hasil uji coba tersebut diketahui derajat kebebasan sebesar 88 90-2, dengan harga kritik product moment tabel r tabel sebesar 0,207 dengan taraf signifikansi 5. Adapun rangkuman penelitian hasil uji coba validitas sebagai berikut: Tabel 3.4 Rangkuman Uji Validitas Kinerja Dosen Dalam Pembelajaran No Item r hitung r tabel Keterangan 1 0,497 0,207 Valid 2 0,386 0,207 Valid 3 0,602 0,207 Valid PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 4 0,755 0,207 Valid 5 0,534 0,207 Valid 6 0,453 0,207 Valid 7 0,623 0,207 Valid 8 0,511 0,207 Valid 9 0,609 0,207 Valid 10 0,669 0,207 Valid Tabel 3.5 Rangkuman Uji Validitas Kontribusi Mahasiswa Dalam Pembelajaran No Item r hitung r tabel Keterangan 1 0,500 0,207 Valid 2 0,536 0,207 Valid 3 0,555 0,207 Valid 4 0,619 0,207 Valid 5 0,500 0,207 Valid 6 0,624 0,207 Valid 7 0,415 0,207 Valid 2. Uji Reliabilitas Reliabilitas adalah suatu instrumen yang cukup dapat dipercaya untuk dapat digunakan sebagai alat pengumpulan data karena instrument tersebut sudah baik. Untuk menghitung reliabilitas kuesioner dalam penelitian ini digunakan rumus Alpha Cronbach pada taraf signifikan 5 Arikunto, 2000:236. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Uji reliabilitas ditujukan untuk mengetahui taraf kepercayaan dari suatu instrumen. Untuk pengujian reliabilitas peneliti menggunakan Alpha Cronbach dengan nilai hitung di atas 0,60 Nunnaly, 1969 dalam Gozhali 2002:133. Jadi jika nilai koefisien Alpha Cronbach 0,60, maka instrumen penelitian tersebut reliabel. Sebaliknya jika koefisien alpha lebih kecil dari 0,60 maka instrumen tersebut tidak reliabel. Uji reliabilitas instrumen dilakukan dengan menggunkan rumus Cronbach-Alpha dan dikerjakan dengan program SPSS for Windows versi 12.0 dengan koefisien r tabel pada n = 90. Hasil pengujian reliabilitas diperoleh hasil sebagai berikut: Tabel 3.5 Rangkuman Hasil Uji Reliabilitas Instrumen Penelitian Variabel Nilai r hitung Nilai r tabel Status Kinerja dosen dalam pembelajaran 0,855 0,207 Andal Kontribusi mahasiswa dalam pembelajaran 0,801 0,207 Andal Kepuasan mahasiswa dalam pembelajaran Catatan: tidak ada nilai r hitung karena item pertanyaan kepuasan mahasiswa hanya ada 1 item. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

H. Teknik Analisis Data

Dokumen yang terkait

STUDI TENTANG KEAKTIFAN MAHASISWA PADA MATA KULIAH DASAR AKUNTANSI KEUANGAN 2 MELALUI MINAT BELAJAR Studi Tentang Keaktifan Mahasiswa Pada Mata Kuliah Dasar Akuntansi Keuangan 2 Melalui Minat Belajar Dan Motivasi Belajar Pada Program Studi Pendidikan Aku

0 1 18

STUDI TENTANG KEAKTIFAN MAHASISWA PADA MATA KULIAH DASAR AKUNTANSI KEUANGAN 2 MELALUI MINAT BELAJAR Studi Tentang Keaktifan Mahasiswa Pada Mata Kuliah Dasar Akuntansi Keuangan 2 Melalui Minat Belajar Dan Motivasi Belajar Pada Program Studi Pendidikan Aku

0 2 12

PRESTASI BELAJAR MATA KULIAH DASAR AKUNTANSI KEUANGAN 1 DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR DAN KEBIASAAN BELAJAR PADA MAHASISWA Prestasi Belajar Mata Kuliah Dasar Akuntansi Keuangan 1 Ditinjau Dari Motivasi Belajar Dan Kebiasaan Belajar Pada Mahasiswa Progra

0 3 16

PRESTASI BELAJAR MATA KULIAH DASAR AKUNTANSI KEUANGAN 1 DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR DAN KEBIASAAN BELAJAR PADA MAHASISWA Prestasi Belajar Mata Kuliah Dasar Akuntansi Keuangan 1 Ditinjau Dari Motivasi Belajar Dan Kebiasaan Belajar Pada Mahasiswa Progra

0 1 15

PENDAHULUAN Kontribusi Sikap Belajar Mahasiswa Dan Persepsi Mahasiswa Tentang Metode Pembelajaran Dosen Terhadap Prestasi Belajar Dalam Mata Kuliah Akuntansi Keuangan Lanjut I Program Studi Pendidikan Akuntansi Angkatan 2009/2010.

0 0 11

METODE PENELITIAN Kontribusi Sikap Belajar Mahasiswa Dan Persepsi Mahasiswa Tentang Metode Pembelajaran Dosen Terhadap Prestasi Belajar Dalam Mata Kuliah Akuntansi Keuangan Lanjut I Program Studi Pendidikan Akuntansi Angkatan 2009/2010.

0 0 17

Hubungan antara keaktifan belajar dan prestasi belajar mahasiswa pada mata kuliah akuntansi keuangan dasar 1.

0 1 104

Hubungan antara persepsi mahasiswa terhadap metode pengajaran dan motivasi belajar dengan prestasi belajar mahasiswa pada mata kuliah akuntansi keuangan dasar I.

0 0 139

Hubungan antara persepsi mahasiswa terhadap metode pengajaran dan motivasi belajar dengan prestasi belajar mahasiswa pada mata kuliah akuntansi keuangan dasar I

0 0 136

Hubungan kinerja dosen, kontribusi mahasiswa dalam pembelajaran, dan kepuasan mahasiswa dengan prestasi belajar pada mata kuliah Akuntansi Keuangan Dasar I : studi kasus peserta mata kuliah Akuntansi Keuangan Dasar I Tahun Akademik 2009 Program Studi Pend

0 1 146