Komunikasi Interpersonal Responden Berobat Jika Menderita Penyakit yang Bersifat Biologis dan

46

4.2.6 Komunikasi Interpersonal

Hasil penelitian mengenai komunikasi interpersonal diperoleh dari wawancara dengan kuesioner kepada responden. Hasil penelitian diperoleh bahwa dari wawancara terhadap 75 responden didapatkan bahwa responden yang selalu berdiskusi dengan anggota keluarga ketika mencari pengobatan berjumlah 72 orang 96,0, responden yang selalu berbicara lemah lembut ketika berdiskusi dengan anggota keluarga mengenai pencarian pengobatan berjumlah 71 orang 94,7, responden yang selalu berbicara dengan ramah tamah ketika berdiskusi dengan anggota keluarga mengenai pencarian pengobatan berjumlah 72 orang 96,0, responden yang selalu berbicara sopan ketika berdiskusi dengan anggota keluarga mengenai pencarian pengobatan berjumlah 73 orang 97,3, responden yang segera berdiskusi dengan anggota keluarga yang lain jika ada anggota keluarga yang sakit keras berjumlah 71 orang 94,7, dan responden yang selalu mendengarkan pendapat anggota keluarga lain ketika berdiskusi mengenai pengobatan berjumlah 72 orang 96,0. Hasil dapat dilihat pada Tabel 4.10. Tabel 4.10 Distribusi Frekuensi Jawaban Responden Berdasarkan Pengaruh Komunikasi Interpersonal No. Karakteristik Ya Tidak Total n n n 1. Selalu berdiskusi dengan anggota keluarga ketika mencari pengobatan 72 96,0 3 4,0 75 100,0 2. Selalu berbicara lemah lembut dengan anggota keluarga ketika berdiskusi mengenai pencarian pengobatan 71 94,7 4 5,3 75 100,0 Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara 47 Tabel 4.10 Lanjutan No. Karakteristik Ya Tidak Total n n n 3. Selalu berbicara ramah tamah dengan anggota keluarga ketika berdiskusi mengenai pencarian pengobatan 72 96,0 3 4,0 75 100,0 4. Selalu berbicara sopan dengan anggota keluarga ketika berdiskusi mengenai pencarian pengobatan 73 97,3 2 2,7 75 100,0 5 Segera berdiskusi dengan keluarga yang lain jika ada anggota keluarga yang sakit keras 71 94,7 4 5,3 75 100,0 6 Mendengarkan pendapat keluarga lain ketika berdiskusi mengenai pengobatan 72 96,0 3 4,0 75 100,0

4.2.7 Pencarian Pengobatan