Pengujian Hipotesis Teknik Analisis

xlvii 2. Jika tidak ada pola yang jelas, serta titik-titik menyebar diatas dan dibawah angka 0 pada sumbu Y, maka tidak terjadi heterokedasititas.

3.9.2 Pengujian Hipotesis

Untuk mengetahui hubungan statistik antara variabel independen dengan variabel dependen digunakan analisis regresi linier berganda. Model regresi linier berganda dikatakan model yang baik jika model tersebut memenuhi asumsi normalitas dan terbebas dari asumsi-asumsi klasik statistik baik multikolinieritas, autokorelasi, dan heterokedasititas Lubis, 2007: 45. Persamaan regresi linear berganda yang digunakan yaitu: Y = α + β 1 X 1 + β 2 X 2 + β 3 X 3 + e Keterangan: Y = Pengalokasian Anggaran Belanja Modal α = Konstanta X 1 = Pendapatan Asli Daerah X 2 = Dana Alokasi Umum X 3 = Dana Bagi Hasil � = error β 1 β 2 β 3 = koefisien regresi variabel

1. Uji Parsial t-test

Uji parsial digunakan untuk menguji seberapa jauh pengaruh satu variabel penjelasindependen secara individual dalam Universitas Sumatera Utara xlviii menerangkan variasi variabel dependen Ghozali, 2005: 84. Hipotesis yang akan diuji adalah sebagai berikut : H : b 1 = 0, H : b 2 = 0 , H : b 3 = 0 ; tidak ada pengaruh signifikan. Artinya PAD, DAU, dan DBH secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap pengalokasian anggaran belanja modal. H a : b 1 ≠ 0, H a : b 2 ≠ 0 , H a : b 3 ≠ 0 ; ada pengaruh signifikan. Artinya PAD, DAU, dan DBH secara parsial berpengaruh signifikan terhadap pengalokasian anggaran belanja modal. Kriteria yang digunakan dalam menerima atau menolak hipotesis adalah a. Jika t hitung t tabel pada α = 5 dan nilai probabilitas level of significant sebesar 0,05 maka H a diterima. b. Jika t hitung t tabel pada α = 5 dan nilai probabilitas level of significant sebesar 0,05 maka H a ditolak.

2. Uji Simultan F-test

Uji F dilakukan untuk menunjukkan apakah semua variabel independen atau bebas yang dimasukkan dalam model regresi berganda mempunyai pengaruh secara bersama-sama terhadap variabel dependen Ghozali, 2005:84. Hipotesis yang akan diuji adalah sebagai berikut H : b 1 , b 2 , b 3 = 0, artinya PAD, DAU, DBH secara simultan tidak berpengaruh signifikan terhadap pengalokasian anggaran belanja modal. Universitas Sumatera Utara xlix H a : b 1 , b 2 , b 3 ≠ 0, artinya semua variabel independen berpengaruh signifikan secara bersama. Dalam hal ini PAD, DAU, dan DBH secara simultan berpengaruh signifikan terhadap pengalokasian anggaran belanja modal. Kriteria yang digunakan dalam menerima atau menolak hipotesis adalah: 1. Jika F hitung F tabel pada α = 5 dan nilai probabilitas level of significant sebesar 0.05, maka H a diterima. 2. Jika F hitung F tabel pada α = 5 dan nilai probabilitas level of significant sebesar 0.05, maka H a ditolak.

3. Koefisien Determinasi

� � Koefisien determinasi R 2 mengukur seberapa jauh kemamupan model menerangkan variasi variabel independen Ghozali, 2005:83. Besarnya R 2 diantara 0 dan 1 0 R 2 1. Jika nilainya semakin mendekati satu maka model tersebut baik dan tingkat kedekatan antara variabel bebas dan variabel terikat punsemakin dekat pula. Universitas Sumatera Utara l

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

4.1 Gambaran Umum

Populasi dalam penelitian ini adalah 33 kabupatenkota di Provinsi Sumatera Utara, dengan menggunakan data yang bersumber dari laporan APBD selama periode tahun 2007-2011. Setelah dilakukan pemilihan sampel dengan teknik purposive sampling, maka diperoleh sebanyak 24 kabupatenkota yang memenuhi kriteria sampel yang ditetapkan sehingga data penelitian untuk pengamatan selama 5 tahun menjadi 120 unit analisis. Metode analisis data yang digunakan untuk penelitian ini adalah metode analisis yang menggunakan persamaan regresi berganda.

4.2 Analisis Hasil Penelitian

4.2.1 Analisis Statistik Deskriptif

Statistik Deskriptif adalah metode yang berhubungan dengan pengumpulan dan pengolahan data sehingga dapat memberikan informasi yang berguna berdasarkan keadaan yang umum. Statistik deskriptif memberikan penjelasan mengenai nilai minimum, nilai maksimum, nilai rata-rata mean, dan nilai standar deviasi dari variabel-variabel independen dan dependen yang dijabarkan dalam bentuk statistik. Variabel independen yang digunakan dalam Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Pengaruh Pertumbuhan Ekonomi, Pendapatan Asli Daerah (PAD), dan Dana Alokasi Umum (DAU) Terhadap Pengalokasian Anggaran Belanja Modal Pada Pemerintahan Kabupaten/Kota di Provinsi Sumatera Utara

7 86 98

Pengaruh Pertumbuhan Ekonomi, Sisa Lebih Pembiayaan Anggaran, Pendapatan Asli Daerah, Dana Alokasi Umum, Dana Alokasi Khusus Dan Dana Bagi Hasil Terhadap Pengalokasian Anggaran Belanja Modal Pada Pemerintah Kabupaten/Kota Di Provinsi Sumatera Utara

5 90 92

Pengaruh Rasio Efektifitas Pendapatan Asli Daerah, Dana Alokasi Umum, Dana Alokasi Khusus Dan Dana Bagi Hasil Terhadap Tingkat Kemandirian Keuangan Daerah Pada Pemerintahan Kabupaten/Kota Di Provinsi Riau

12 97 86

Pengaruh Pendapatan Asli Daerah, Dana Alokasi Umum, Dana Bagi Hasil, Sisa Lebih Pembiayaan Anggaran Dan Luas Wilayah Terhadap Belanja Modal Dengan Dana Alokasi Khusus Sebagai Variabel Moderating Pada Pemerintah Kabupaten/Kota Di Sumatera Utara

2 91 90

Pengaruh Pendapatan Asli Daerah, Dana Alokasi Umum, Dan Dana Bagi Hasil Terhadap Pengalokasian Anggaran Belanja Modal Kabupaten/Kota di Provinsi Sumatera Utara

2 39 85

Pengaruh Pendapatan Asli Daerah, Dana Bagi Hasil, Dana Alokasi Umum Terhadap Belanja Daerah Kabupaten/Kota Di Provinsi Sumatera Utara

0 35 106

Pengaruh Pertumbuhan Ekonomi, Pendapatan Asli Daerah, Dana Alokasi Umum Dan Dana Alokasi Khusus Terhadap Anggaran Belanja Modal Pada Pemko/Pemkab Sumatera Utara

1 65 74

Pengaruh Pendapatan Asli Daerah, Dana Alokasi Umum, Dana Alokasi Khusus dan Pertumbuhan Ekonomi terhadap Pengalokasian Anggaran Belanja Modal Kabupaten/Kota di Provinsi Sumatera Utara

1 40 75

Pengaruh Pertumbuhan Ekonomi, Sisa Lebih Pembiayaan Anggaran, Pendapatan Asli Daerah, Dana Alokasi Umum, Dana Alokasi Khusus Dan Dana Bagi Hasil Terhadap Pengalokasian Anggaran Belanja Modal Pada Pemerintah Kabupaten/Kota Di Provinsi Sumatera Utara

0 0 11

Pengaruh Pertumbuhan Ekonomi, Sisa Lebih Pembiayaan Anggaran, Pendapatan Asli Daerah, Dana Alokasi Umum, Dana Alokasi Khusus Dan Dana Bagi Hasil Terhadap Pengalokasian Anggaran Belanja Modal Pada Pemerintah Kabupaten/Kota Di Provinsi Sumatera Utara

0 0 12