Uji Normalitas Uji Hipotesis

3. Uji Anova

Uji anova dalam penelitian ini digunakan untuk menguji hipotesis, agar hasil yang diperoleh lebih akurat digunakan bantuan programm SPSS release 11.0, yang hasilnya terlihat pada output berikut. Tabel 4.6 Hasil Uji Anova Tests of Between-Subjects Effects Dependent Variable: Kematangan emosi 2917.341 a 7 416.763 3.143 .007 277179.456 1 277179.456 2090.166 .000 2393.495 2 1196.748 9.024 .000 388.966 2 194.483 1.467 .239 90.814 3 30.271 .228 .876 7824.062 59 132.611 1030297.000 67 10741.403 66 Source Corrected Model Intercept PEND USIA PEND USIA Error Total Corrected Total Type III Sum of Squares df Mean Square F Sig. R Squared = .272 Adjusted R Squared = .185 a. Terlihat pada tabel di atas, nilai F hitung untuk faktor pendidikan sebesar 9,024 dengan pvalue sebesar 0,000 0,05, sehingga hipotesis yang menyatakan ada perbedaan kematangan emosi ditinjau dari tingkat pendidikan diterima. Nilai F hitung untuk faktor umur sebesar 1,467 dengan pvalue sebesar 0,239 0,05, yang berarti hipotesis yang menyatakan ada perbedaan kematangan emosi ditinjau dari usia memasuki perkawinan ditolak, karena tidak signifikan. Hal ini juga didukung dari hasil uji Duncan pada tabel berikut. Tabel 4.7 Hasil Uji Duncan Perbedaan kematangan Emosi ditinjau dari usia memasuki perkawinan Kematangan emosi Duncan a,b,c 44 123.68 21 122.62 2 124.00 .856 Usia memasuki perkawinan 18-21 tahun 18-21 tahun 26 - 29 tahun Sig. N 1 Subset Means for groups in homogeneous subsets are displayed. Based on Type III Sum of Squares The error term is Mean SquareError = 132.611. Uses Harmonic Mean Sample Size = 5.260. a. The group sizes are unequal. The harmonic mean of the group sizes is used. Type I error levels are not guaranteed. b. Alpha = .05. c. Dari hasil uji duncan tersebut terlihat rata-rata kematangan emosi dari masing- masing kelompok umum memasuki usia perkawinan dalam satu kolom, yang berarti tidak ada perbedaan yang signifikan. Lebih lanjut untuk mengetahui perbedaan kematangan emosi dari setiap tingkat pendidikan dapat dilihat dari hasil uji Duncan seperti tercantum pada tabel berikut.