Informan Unit analisis dan Informan 1. Unit Analisis

40 sesuatu yang berkaitan dengan fokuskomponen yang diteliti. Unit analisis ini dilakukan oleh peneliti agar validitas dan reabilitas penelitian dapat terjaga, Karena terkadang peneliti masih bingung membedakan antara objek penelitian, subjek penelitian dan sumber data.Unit analisis suatu penelitian dapat berupa individu, kelompok, organisasi, benda, wilayah dan waktu tertentu sesuai dengan fokus permasalahannya. Berdasarkan penelitian di atas, maka yang akan menjadi unit analisis dalam penelitian ini adalah: - Nelayan tradisional yang berada di Kelurahan Bagan Deli Kecamatan Medan Belawan - Pihak-pihak yang berhubungan dengan nelayan di Kelurahan Bagan Deli Kecamatan Medan Belawan.

3.3.2 Informan

Mengingat jumlah unit analisis cukup banyak, maka data diambil dari beberapa sumber yang disajikan sebagai sumber informan. Subjek yang telah tercermin dalam focus penelitian ditentukan secara sengaja. Subjek penelitian ini menjadi informan yang memberikan berbagai informasi yang diperlukan selama penelitian. Dalam penelitian ini informan ada 2 dua jenis, yaitu: a. Informan kunci yaitu Dinas Pertanian dan Kelautan Kota Medan b. Informasi utama yaitu mereka yang terlibat secara langsung dalam proses penanganan yang diteliti. Berdasarkan 484 orang nelayan, peneliti mengambil informan utama sebanyak 4 orang nelayan tradisional dan istri nelayan. Adapun diantaranya yakni 2 orang nelayan yang menerapkan kebijakan Universitas Sumatera Utara 41 larangan penggunaan cantrang, kemudian 2 orang yang tidak menerapkan kebijakan larangan penggunaan alat tangkap cantrang. 3.4 Teknik Pengumpulan Data Teknik pengumpulan data merupakan langkah yang paling utama dala m penelitian, karena tujuan utama penelitian adalah untuk mendapatakan data. Tanpa mengetahui teknik pengumpulan data, maka peneliti tidak akan mendapatkan data yang memenuhi standar data ditetapkan Sugiyono,2005:308 Adapun teknik pengumpulan data untuk memperoleh data yang akurat dalam penelitian ini, maka peneliti menggunakan teknik sebagai berikutnya : a Studi Kepustakaan Studi pustaka adalah proses pengumpulan data dan informasi yang berkaitan dengan masalah yang akan diteliti melalui sumber kepustakaan, sepertti buku, surat kabar, jurnal, dan bahasa tulisan lainnya yang berkaitan dengan masalah yang diteliti. Data yang dihasilkan dari studi kepustakaan merupakan data primer. b Studi Lapangan Studi Lapangan yaitu pengumpulan data yang diperoleh melalui penelitian dengan turun langsung ke lokasi penelitian untuk mencari fakta yag berkaitan dengan subyek penelitian yakni: 1. Observasi, yaitu mengumpulkan data mengenai gejala tertentu yang dilakukan dengan mengamati, mendengar dan mencatat kejadian yang menjadi sasaran penelitian. Observasi dilakukan di Kelurahan Bagan Deli. Hal ini bertujuan untuk menyesuaikan Universitas Sumatera Utara 42 keterangan yang diberikan dengan situasi yang terjadi sebenarnya. 2. Wawancara, yaitu mengumpulkan data dengan mengajukan pertanyaan secara tatap muka dengan responden representatif yang bertujuan untuk melengkapi data dan menganalisa masalah yang ada dan diperlukan dalam penelitian ini. Wawancara dilakukan terhadap 4 empat orang nelayan tradisonal beserta keluarganya, dan juga pihak Dinas Pertanian dan Kelautan Kota Medan sebagai informan kunci.

3.5 Teknik Analisis Data

Dokumen yang terkait

Analisis Karakteristik Nelayan dan Pengaruhnya terhadap Pendapatan Nelayan di Kelurahan Bagan Deli Kecamatan Medan Belawan Kota Medan

8 101 124

Analisis Faktor Sosial Ekonomi Terhadap Produksi Ikan Tangkap Studi Kasus : (Kelurahan Bagan Deli, Kecamatan Medan Belawan, Kotamadya Medan)

4 63 52

Dampak Implementasi Kebijakan Larangan Penggunaan Alat Tangkap Cantrang Terhadap Sosial Ekonomi Keluarga Nelayan Tradisional di Kelurahan Bagan Deli Kecamatan Medan Belawan

0 0 10

Dampak Implementasi Kebijakan Larangan Penggunaan Alat Tangkap Cantrang Terhadap Sosial Ekonomi Keluarga Nelayan Tradisional di Kelurahan Bagan Deli Kecamatan Medan Belawan

0 0 2

Dampak Implementasi Kebijakan Larangan Penggunaan Alat Tangkap Cantrang Terhadap Sosial Ekonomi Keluarga Nelayan Tradisional di Kelurahan Bagan Deli Kecamatan Medan Belawan

0 0 14

Dampak Implementasi Kebijakan Larangan Penggunaan Alat Tangkap Cantrang Terhadap Sosial Ekonomi Keluarga Nelayan Tradisional di Kelurahan Bagan Deli Kecamatan Medan Belawan

1 1 24

Dampak Implementasi Kebijakan Larangan Penggunaan Alat Tangkap Cantrang Terhadap Sosial Ekonomi Keluarga Nelayan Tradisional di Kelurahan Bagan Deli Kecamatan Medan Belawan

0 0 2

Dampak Implementasi Kebijakan Larangan Penggunaan Alat Tangkap Cantrang Terhadap Sosial Ekonomi Keluarga Nelayan Tradisional di Kelurahan Bagan Deli Kecamatan Medan Belawan

0 0 6

I. PENDAHULUAN - Analisis Karakteristik Nelayan dan Pengaruhnya terhadap Pendapatan Nelayan di Kelurahan Bagan Deli Kecamatan Medan Belawan Kota Medan

0 0 7

ANALISIS KARAKTERISTIK NELAYAN DAN PENGARUHNYA TERHADAP PENDAPATAN NELAYAN DI KELURAHAN BAGAN DELI KECAMATAN MEDAN BELAWAN KOTA MEDAN TESIS

0 0 16