Kesimpulan Saran Sejarah PT. Perkebunan Sumatera Utara

BAB VII KESIMPULAN DAN SARAN

7.1. Kesimpulan

Berdasarkan hasil pengolahan data dan analisis yang telah dilakukan dapat diambil beberapa kesimpulan sebagai berikut: 1. Kriteria yang paling dominan mempengaruhi kinerja supplier untuk menjaga dan meningkatkan kualitas CPO berdasarkan metode ANP adalah kriteria Pengiriman 0,2260, disusul oleh kriteria Kualitas 0,1982, Lokasi Geografis 0,1945 dan Kemampuan Teknis 0,1611 dan bobot terendah adalah kriteria Kebijakan Klaim Jaminan 0,0325. 2. Subkriteria yang paling dominan berdasarkan perhitungan metode ANP, subkriteria adalah subkriteria kecepatan pengiriman 0,1284, disusul oleh subkriteria Kesesuaian Teknis 0,0985, Jarak Pengiriman 0,0695. 3. Terdapat 4 jenis alternatif untuk menjaga dan meningkatkan kualitas Crude Palm Oil CPO yang dapat diterapkan pada perusahaan, yaitu: peningkatan budidaya dan pemeliharaan tanaman, perbaikan fasilitas dan infrastruktur transportasi, peningkatan kinerja sortasi dan penumpukandan optimasi penjadwalan transportasi trip dan truk dari kebun ke pabrik. 4. Alternatif terbaik untuk menjaga dan meningkatkan kualitas CPO berdasarkan metode PROMETHEE adalah optimasi penjadwalan transportasi trip dan truk dari kebun ke pabrik Universitas Sumatera Utara

7.2. Saran

Saran yang dapat diajukan adalah : 1. Penelitian selanjutnya dapat membahas kinerja supplier dengan mempertimbangkan kriteria lainnya dan dibutuhkan pengumpulan data dari perusahaan supplier langsung agar masalah yang ada benar-benar terlihat jelas. 2. Penelitian selanjutnya sebaiknya dilakukan perbandingan benchmark dengan hasil penelitian lainnya pada perusahaan berbeda. Universitas Sumatera Utara BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

2.1. Sejarah PT. Perkebunan Sumatera Utara

PT. Perkebunan Sumatera Utara diperoleh dari perusahaan Inggris pada awal tahun 1962-1967. PT. Perkebunan Sumatera Utara pada awalnya bernama Perusahaan Daerah Perkebunan Sumatera Utara PDPSU. Pada tanggal 8 Agustus 2006 nama tersebut diubah menjadi PT. Perkebunan Sumatera Utara PT. PSU. Pada saat ini PT. PSU mengelola 5 kebun yaitu sebagai berikut: 1. Kebun Sei Kari di Kabupaten Serdang Berdagai 2. Kebun Tanjung Kasau Sei Suka di Kabupaten Serdang Bedagai 3. Kebun Simpang Gambir di Kabupaten Madina 4. Kebun Patiluban di Kabupaten Madina 5. Kebun Simpang Koje di Kabupaten Madina. Objek penelitian adalah PT. Perkebunan Sumatera Utara Kebun Tanjung Kasau di Kabupaten BatubaraSerdang Bedagai. Perkebunan Tanjung Kasau adalah salah satu perkebunan Badan Usaha Milik Daerah BUMD Provinsi Sumatera Utara. Tujuan berdirinya unit Kebun Tanjung Kasau adalah sebagai berikut: 1. Peningkatan komoditas ekspor produk karet dan kelapa sawit. 2. Pengurangan jumlah pengangguran untuk usia kerja di daerah Tanjung Kasau. Universitas Sumatera Utara 3. Upaya membantu pekerja atau karyawan dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari. 4. Membantu pemerintah daerah dalam mencapai kesejahteraan masyarakat.

2.2. Ruang Lingkup Perusahaan

Dokumen yang terkait

Perbandingan Metode Analytical Hierarchy Process (AHP) dan Metode Preference Ranking Organization Method For Enrichment Evaluation (PROMETHEE) untuk Pemilihan Hardisk Eksternal

19 131 147

Analisis Pemilihan Supplier dengan Metode Analytical Hierarchy Process (AHP) dan Preference Ranking Organization MethodFor Enrichment Evaluation (PROMETHEE) di PT. Suryamas Lestari Prima

0 13 68

Analisis Pemilihan Supplier dengan Metode Analytical Hierarchy Process (AHP) dan Preference Ranking Organization MethodFor Enrichment Evaluation (PROMETHEE) di PT. Suryamas Lestari Prima

0 0 23

Penentuan Supplier Bahan Baku dengan Menggunakan Metode Analytical Network Process (ANP) dan Preference Ranking Organization for Enrichment Evaluation (PROMETHEE)

0 0 24

Penentuan Supplier Bahan Baku dengan Menggunakan Metode Analytical Network Process (ANP) dan Preference Ranking Organization for Enrichment Evaluation (PROMETHEE)

0 0 1

Penentuan Supplier Bahan Baku dengan Menggunakan Metode Analytical Network Process (ANP) dan Preference Ranking Organization for Enrichment Evaluation (PROMETHEE)

0 1 9

Penentuan Supplier Bahan Baku dengan Menggunakan Metode Analytical Network Process (ANP) dan Preference Ranking Organization for Enrichment Evaluation (PROMETHEE)

0 0 30

Penentuan Supplier Bahan Baku dengan Menggunakan Metode Analytical Network Process (ANP) dan Preference Ranking Organization for Enrichment Evaluation (PROMETHEE)

0 0 2

Penentuan Supplier Bahan Baku dengan Menggunakan Metode Analytical Network Process (ANP) dan Preference Ranking Organization for Enrichment Evaluation (PROMETHEE)

0 0 41

Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Penerima Bantuan Keluarga Miskin Menggunakan Metode Analytical Hierarchy Process – Preference Ranking Organization for Enrichment Evaluation II (AHP-PROMETHEE II)

0 0 6