Sarana-sarana Kantor Camat Sumber Daya

merupakan kecamatan yang terluas dan terpadat dari jumlah penduduk dibanding kecamatan-kecamatan lain di Kabupaten Kuantan Singingi.

3.6 Sarana-sarana Kantor Camat

Untuk memperlancar kegiatan kinerja di Kantor Camat Kuantan Tengah terhadap masyarakat diperlukan berupa saranafasilitas yang tentunya untuk dapat melakukan pelayanan terhadap masyarakat diantaranya terlihat pada tabel berikut : Tabel : 4 Jumlah Ruangan Kantor Camat Kuantan Tengah NO. Jenis Ruangan Jumlah 1. Ruang Camat 1 2. Ruang Sek. Camat 1 3. Ruang Bagian Pemerintahan 1 4. Ruang Keamanan Ketertiban 1 5. Ruang Bagian Pembangunan 1 6. Aula 1 7. Ruang Tunggu 1 8. Gudang 1 9. Ruang Bagian Jabatan Fungsional 1 Sumber : Kantor Camat Kuantan Tengah 2007 Tabel : 5 Sarana-Sarana Pendukung Kerja Kantor Camat Kuantan Tengah No. Sarana Pendukung Kerja Kantor Camat Jumlah 1. Komputer 3 Unit 2. Line Fokus 1 Unit 3. Kursi Tamu 2 Unit 4. Meja 28 Unit 5. Kursi 28 Unit 6. Kursi Aula 50 Unit 7. Lapangan Tenis Meja 1 Unit 8. Papan Tulis 3 Unit 9. Mobil Dinas 1 Unit Sumber : Kantor Camat Kuantan Tengah 2007 Universitas Sumatera Utara

3.7 Sumber Daya

Sebagai suatu organisasi formal Kantor Camat Kuantan Tengah adalah wadah dimana proses pelayanan terhadap masyarakat berlangsung, Proses tersebut digerakkan oleh orang-orang yang melaksanakan tugas-tugas yang dalam penulisan penelitian ini menyangkut masalah kinerja para organisasi publik dalam rangka pemberian pelayanan terhadap masyarakat. Dalam menjalankan mekanismesystem kinerja, segala daya yang ada merupakan satu kesatuan yang saling berhubungan, meskipun sumber daya tersebut tidak langsung berhubungan dengan pelangganmasyarakat, akan tetapi merupakan daya pendukung tugas kinerja dan tak kurang fungsinya dalam menjalankan tugas-tugas Kantor Camat. Sumber daya tersebut terlihat pada tabel berikut : Tabel : 6 Jumlah Pegawai Kantor Camat Kuantan Tengah Menurut Pendidikan No. Pendidikan Jumlah Keterangan 1. Sarjana S1 2 Camat, Sek. Camat. Kasi Pemerintahan. 2. SMA 7 Kasi Tram.Tib, Kasi Pembangunan, Staf 3. SMP 4 Staf Jumlah 13 Sumber : Kantor Camat Kuantan Tengah 2007 Tabel : 7 Jumlah Pegawai Kantor Camat Kuantan Tengah Menurut Jenis Kelamin No. Jenis Kelamin Jumlah 1. Pria 9 2. Wanita 4 Jumlah 13 Sumber : Kantor Camat Kuantan Tengah 2007 Universitas Sumatera Utara

3.8 Mekanisme Pelayanan Kantor Camat