Perumusan Masalah Tujuan Penelitian

semakin baiknya strategi pemasaran yang dilakukannya. Komitmen organisasional, penjualan adaptif, orientasi smart-working dan kepuasan hubungan kerja yang baik akan mengakibatkan semakin baiknya kreativitas strategi pemasaran yang pada akhirnya akan meningkatkan kinerja bisnis IBO. Hal ini terbukti dengan pertumbuhan penjualan yang dialami PT ORIFLAME. Berdasarkan fenomena dan penelitian di atas penulis tertarik untuk melakukan penelitian yang diberi judul “Pengaruh Komitmen organisasional, Penjualan Adaptif Orientasi Smart-Working dan kepuasan hubungan kerja terhadap Kreativitas Strategi Pemasaran untuk Meningkatkan Kinerja Bisnis IBO dalam Multilevel Marketing MLM”

1.2 Perumusan Masalah

Berdasarkan masalah dan research gap, maka permasalahan penelitian ini yang muncul adalah sebagai berikut: 1. Apakah komitmen organisasional berpengaruh positif terhadap Kreativitas Strategi Pemasaran. 2. Apakah perilaku penjualan adaptif berpengaruh positif terhadap Kreativitas Strategi Pemasaran. 3. Apakah orientasi Smart working berpengaruh positif terhadap Kreativitas Strategi Pemasaran. 4. Apakah kepuasan hubungan kerja berpengaruh positif terhadap Kreativitas Strategi Pemasaran. Universitas Sumatera Utara 5. Apakah komitmen organisasional berpengaruh positif terhadap Kinerja bisnis IBO. 6. Apakah perilaku penjualan adaptif berpengaruh positif terhadap Kinerja bisnis IBO. 7. Apakah orientasi Smart working berpengaruh positif terhadap Kinerja bisnis IBO. 8. Apakah kepuasan hubungan kerja berpengaruh positif terhadap Kinerja bisnis IBO. 9. Apakah Kreativitas Strategi Pemasaran berpengaruh positif terhadap Kinerja bisnis IBO. 10. Apakah komitmen organisasional, penjualan adaptif, orientasi smart-working, kepuasan hubungan kerja berpengaruh secara simultan terhadap kreativitas strategi pemasaran. 11. Apakah komitmen organisasional, penjualan adaptif, orientasi smart-working, kepuasan hubungan kerja dan kreativitas strategi pemasaran berpengaruh secara simultan terhadap kinerja bisnis IBO. 12. Apakah komitmen organisasional berpengaruh positif terhadap kinerja bisnis IBO melalui kreativitas strategi pemasaran. 13. Apakah penjualan adaptif berpengaruh positif terhadap kinerja bisnis IBO melalui kreativitas strategi pemasaran. 14. Apakah orientasi smart-working berpengaruh positif terhadap kinerja bisnis IBO melalui kreativitas strategi pemasaran. Universitas Sumatera Utara 15. Apakah kepuasan hubungan kerja berpengaruh positif terhadap kinerja bisnis IBO melalui kreativitas strategi pemasaran.

1.3 Tujuan Penelitian

Tujuan dari penelitian ini adalah : 1. Untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh secara positif komitmen organisasional terhadap Kreativitas Strategi Pemasaran. 2. Untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh secara positif komitmen organisasional terhadap Kinerja bisnis IBO. 3. Untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh secara positif perilaku penjualan adaptif terhadap Kreativitas Strategi Pemasaran. 4. Untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh secara positif perilaku penjualan adaptif terhadap Kinerja bisnis IBO. 5. Untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh secara positif orientasi Smart working terhadap Kreativitas Strategi Pemasaran. 6. Untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh secara positif orientasi Smart working terhadap Kinerja bisnis IBO. 7. Untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh secara positif kepuasan hubungan kerja terhadap Kreativitas Strategi Pemasaran. 8. Untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh secara positif kepuasan hubungan kerja terhadap Kinerja bisnis IBO. 9. Untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh secara positif Kreativitas Strategi Pemasaran terhadap kinerja bisnis IBO. Universitas Sumatera Utara 10. Untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh secara simultan komitmen organisasional, penjualan adaptif, orientasi smart-working dan kepuasan hubungan kerja terhadap kreativitas strategi pemasaran. 11. Untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh secara simultan komitmen organisasional, penjualan adaptif, orientasi smart-working, kepuasan hubungan kerja dan kreativitas strategi pemasaran terhadap kinerja bisnis IBO. 12. Untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh komitmen organisasional terhadap kinerja bisnis IBO melalui kreativitas strategi pemasaran. 13. Untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh penjualan adaptif terhadap kinerja bisnis IBO melalui kreativitas strategi pemasaran. 14. Untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh orientasi smart-working terhadap kinerja bisnis IBO melalui kreativitas strategi pemasaran. 15. Untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh kepuasan hubungan kerja terhadap kinerja bisnis IBO melalui kreativitas strategi pemasaran.

1.4 Manfaat Penelitian.

Dokumen yang terkait

Strategi Pemasaran Multi Level Marketing Dalam Menghadapi Persaingan Pada PT. Orindo Alam Ayu, Cabang Medan.

24 167 65

Analisi strategi Pemasaran Multi Level Marketing (MLM) Terhadap Pendapatan Anggota Pada PT.K-LINK Cabang Medan

42 223 66

Analisis Strategi Pemasaran Dalam Upaya Meningkatkan Volume Penjualan Sistem Multi Level Marketing (MLM) Pada PT Oriflame Cabang Medan

3 46 104

Strategi Pemasaran Multi Level Marketing (MLM) Syari’ah Dalam Peningkatan Pendapatan Pada PT. Surecoindo

3 48 91

Analisis Strategi Pemasaran Multi Level Marketing (MLM) Syariah Terhadap Pendapatan Anggota Pada PT Wahida Indonesia Cabang Medan

6 42 88

PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN ORIENTASI SMART WORKING TERHADAP KINERJA KARYAWAN MULTI LEVEL MARKETING SYARIAH PT K-LINK SURABAYA.

0 0 113

Pengaruh Komitmen Organisasional, Penjualan Adaptif , Orientasi Smart-Working Dan Kepuasan Hubungan Kerja Terhadap Kreativitas Strategi Pemasaran Untuk Meningkatkan Kinerja Bisnis IBO Dalam Multi Level Marketing PT Oriflame Indonesia Di Medan

0 0 47

BAB II TINJAUAN KEPUSTAKAAN 2.1. Penelitian Terdahulu. - Pengaruh Komitmen Organisasional, Penjualan Adaptif , Orientasi Smart-Working Dan Kepuasan Hubungan Kerja Terhadap Kreativitas Strategi Pemasaran Untuk Meningkatkan Kinerja Bisnis IBO Dalam Multi Le

0 1 37

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang - Pengaruh Komitmen Organisasional, Penjualan Adaptif , Orientasi Smart-Working Dan Kepuasan Hubungan Kerja Terhadap Kreativitas Strategi Pemasaran Untuk Meningkatkan Kinerja Bisnis IBO Dalam Multi Level Marketing PT O

0 0 15

PENGARUH KOMITMEN ORGANISASIONAL, PENJUALAN ADAPTIF , ORIENTASI SMART-WORKING DAN KEPUASAN HUBUNGAN KERJA TERHADAP KREATIVITAS STRATEGI PEMASARAN UNTUK MENINGKATKAN KINERJA BISNIS IBO DALAM MULTI LEVEL

0 0 16