Degenerasi Partai Golkar tahun 2009

63 Kemenangan Partai Golkar di Kabupaten Simalungun tidak terlepas dari keberhasilan anggota legislatif dalam menyusun program kerja maupun rancangan perundangan-perundangan daerah PERDA yang menyentuh level grassroot, seperti peningkatan kesejahteraan melalui pengesahan undang-undang, pengembangan ekonomi kreatif dan pariwisata, menyetujui anggaran pemerintah mengenai pembangunan infrasruktur dan pendidikan. Kondisi inilah yang menyebabkan citra Partai Golkar di Kabupaten Simalungun cendrung statis dan semakin meningkat pasca Orde Baru. Selain itu, upaya pemenang selama masa kampanye juga menjadi faktor pendukung lainnya. Pencitraan Partai Golkar selama masa kampanye di Kabupaten Simalungun terlihat bersinergis dan terorganisir. Ini dibuktikan dengan banyaknya kampanye Partai Golkar disejumlah media lokal seperti pada Harian Analisa. Pencitraan melalui media ini juga didukung oleh sejumlah kader Partai Golkar yang menguasai sejumlah media lokal melalui kepemilikan saham di Harian Analisa. Salah satu bukti keberhasilan metode kampanye dan kepemimpinan Partai Golkar di tingkat Legisatif dibuktikan dengan adanya opini positif dari masyarakat simalungun, terutama dari kalangan PNS yang merasa Partai Golkar berhasil meningkatkan kesejahteraan masyarakat simalungun. Tingkat kepuasan inilah yang menjadi modal kemenangan Partai Golkar di kabupaten simalungun. Dengan demikian, dapat simpulkan bahwa kemenangan Partai Golkar di Kabupaten Simalungun merupakan hasil perencanaan dan strategi pemenangan pemilu yang efektif dan terorganisir. Partai Golkar menyadari bahwa masyarakat 64 tidak hanya melihat lembaga eksekutif sebagai satu-satunya motor penggerak pembangunan daerah, melainkan juga keberadaan para anggota DPRD berkontribusi besar terhadap tercapainya kesejahteraan Masyarakat Simalungun.

2. Saran

Dinamika politik yang sudah semakin membaik di masyarakat saat ini, mengharuskan seluruh fungsionaris partai mulai pusat, provinsi, hingga daerah harus memantapkan kondolidasi internal, dan eksternal. Ini harus jadi perhatian bila ingin Partai Golkar kembali berjaya. Dalam membentuk kader tidak perlu banyak tapi harus berkualitas. Penulis mengakui masih banyak kekurangan dalam skripsi ini. Penulis berharap dimasa depan ada penelitian-penelitian lain yang mampu melengkapi kekurangan skripsi ini dan dapat mengkaji secara lebih khusus dan mendalam terhadap strategi Partai Golkar dalam mempertahankan kemenangannya di tahun 1999-2009. Dan bagi Pemerintah penulis berharap agar dapat lebih bijak dan lebih peka dalam mendengarkan aspirasi-aspirasi masyarakat. 65 Daftar Pustaka Buku : Afadflal 2003, Dinamika Birokrasi Lokal Era Otonomi Daerah. Penerbit : Pusat Penelitian LIPI. Jakarta Alfian 2001, Masalah dan Prospek Pembangunan Politik di Indonesia. Penerbit Gramedia Pustaka Utama. Jakarta Arfin, Anwar 2006, Pencitraan Dalam Politik. Penerbit : Pustaka Indonesia. Jakarta Astuti, Palupi 2003, Profil Kedaerahan Kabupaten dan Kota Jilid 3. Penerbit Kompas. Jakarta Azed, Abdul Bari Ed, 2000, Sistem-sistem Pemilihan Umum Suatu Himpunan Pemikiran, Jakarta; FH UI. Azwar, Khairul, Rully 2008, Politik Komunikasi Partai Golkar di Tiga Era. Penerbit Grasindo. Jakarta Baker,A 1986, Metodologi Kualitatif. Fakultas Pasca sarjana UGM.Yogyakarta Budiarjo, Miriam 1992, Dasar- Dasar Ilmu Politik, Penerbit Gramedia Pustaka Utama. Jakarta Budiarjo,Miriam 1994, Demokrasi Di Indonesia Demokrasi Parlementer dan Demokrasi Pancasila. Penerbit : PT.Gramedia Pustaka Utama. Jakarta Budiharsoni 2003, Sayuti. Politik Komunikasi. Penerbit PT Gramedia. Jakarta Bulkin, Farchan, 1998, Analisa Kekuatan Politik di Indonesia, Jakarta; LP3ES Bungin,B 1983, Metode Penelitian Sosial Format-Format Kualitatif dan Depannya, Penerbit : Ghalia Indonesia. Jakarta Duverger, Maurice 1994, Partai Politik dan Kelompok Penekan. Penerbit Rineka Cipta. Jakarta E. Kosim. Metode Sejarah, Arah dan Proses. Bandung: Fakultas Sastra Unversitas Padjajaran, 1983. Eriyanto 2002, Analisis Framing; Konstruksi, Ideologi dan Politik Media, LKiS, Yogyakarta Fatah, Eep Saefulloh Tiga Tingkat Otonomi, Harian Republika 20 September 2004 Faturohman, Deden dan Sobari, Wawan. 2004, Pengantar Ilmu Politik, UMM Malang Firmanzah 2008, Mengelola Partai Politik. Penerbit Yayasan Obor Indonesia. Jakarta Gaffar, Affan 1999, Politik Indonesia: Transisi menuju Demokrasi. Penerbit Pustaka Pelajar. Jakarta Habibie, B. Jusuf. 2006. Detik-Detik yang Menentukan, Jalan Panjang Indonesia Menuju Demokrasi. Jakarta: THC Mandiri. Hamad, Ibnu 2004, Konstruksi Realitas Politik dalam Media Massa. Penerbit Granit. Jakarta 66 Hamid, Farham, Ahmad 2008, Partai Politik Lokal di Aceh. Penerbit Kemitraan. Jakarta Hamko 2009, Quovadis Golkar : Mencari Presiden Pilihan Rakyat. Penerbit Kintamani Publishing. Jakarta Harian Analisa, “Edisi Kampanye Partai Golkar di sejumlah Kabupaten Simalungun” dimuat pada 22 -26 Maret 2004 Haricahyono, Cheppy 1991, Ilmu Politik dan Perspektifnya. Penerbit Tiara Wacana YP2LPM. Jakarta Haris, Herdiansyah 2010, Metodeogi Penelitian Kualitatif untuk Ilmu Sosial. Penerbit Salemba Hermanika, Jakarta Harjanto, SL 2004, Dinamika Birokrasi dan Politi Lokal. Penerbit PT Media Mahkota Utama. Jakarta Hestu CH, 2005, “Mencari Makna Representasi DPD dalam Rangka Pelaksanaan Otonomi Daerah ”, Makalah pada Seminar Nasional Peningkatan Eksistensi DPD- RI dalam rangka Otonomi Daerah diselenggarakan kertjasama DPD RI dan BEM KM UGM, 16 Juni 2005 di Magister Management UGM. Holil, Makrum 2009, Dinamika Politik Islam Golkar di Era Orde Baru. Penerbit Gaya Media Pratama. Jakarta Ichlasul Amal 1998, Teori-teori Mutakhir Partai Politik, Penerbit Tiara Wacana, Yogyakarta, Imawan, Rishwanda 1997, Membedah Politik Orde Baru. Yogyakarta Pustaka Pelajar Jr, Powell,Gabriel Almond 1966, Comparative Politics A Development Aprroach. Little Brown. Boston Karim, Rusli 1983, Perjalanan Partai Politik di Indonesia : Sesudah Potret Pasang Surut. Penerbit Rajawali. Jakarta Kartaprawira, Rusadi 1988, Sistem Politik Indonesia suatu Modal Pengantar, Cet. V, Penerbit Sinar Baru, Bandung Koiruddin 2005, Sketsa Kebijakan Desentralisasi di Indonesia Format Masa Depan Ekonomi Menuju Kemandirian Daerah. Penerbit Avereos Press. Malang Mahrus Irsyam, Lili Romli ed. Menggugat Partai Politik. Jakarta: Laboratorium Ilmu Politik FISIPOL UI, 2003. Marbun, B.N. Kamus Politik. Jakarta: Pustaka Sinar Harapan, 2005 Materi Pendidikan dan Latihan Kader Penggerak Teritorial Desa, Lembaga Pengelola Kaderisasi Dewan Pimpinan Pusat Partai Golkar,Jakarta MF Syarofin Arba 1998, ed, Demitologisasi Politik Indonesia, Mengusung Elitisism dan Orde Baru, Penerbit PT Pustaka CIDESINDO. Jakarta Michael, Robert 1984, Partai Politik: Kecendrungan Oligarkis dalam Birokrasi. Penerbit Rajawali Press. Jakarta