PUSTAKAWAN 27 Februari 2016 Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Layanan Perpustakaan Berbasis Informasi dan Teknologi (IT) di SD Negeri Guntur 1 Kecamatan Guntur Kabupaten Demak

110 Sedangkan untuk hambatan yang ketiga memang kami agak kesulitan, Cuma kami berharap mudah- mudahan jaringan telepon kabel masuk di Kecamatan Guntur, sehingga kami bias memasang internet kabel.

3. PUSTAKAWAN 27 Februari 2016

Aspek : PROSES Variabel : 1. Sistem aplikasi perpustakaan Indikator : Menjelaskan program aplikasi yang dipakai dalam sistem layanan Intrumen : Apakah jenis aplikasi yang dipakai dalam sistem perpustakaan? Jawaban : Aplikasi yang digunakan adalah software bernama Senayan Tabel 5 Meranti. Software ini terhubung dengan jaringan internet. sedangkan peralatan yang dipergunakan dalam pemasangan aplikasi diantaranya 3 buah computer, dan jaringan internet. Diantara berbagai aplikasi software ini tergolong simple dan mudah dipergunakan pada siswa sekolah dasar. Banyak sekali software yang ditawarkan, namun intinya bentuk dan sistem hamper sama. Ibarat HP berbagai jenis, namun fungsi utama adalah dipergunakan untuk komunikasi. Indikator : Mengevaluasi efektifitas aplikasi sistem layanan Intrumen : Bagaimanakah tingkat efektifitas sistem layanan Informasi dan Teknologi IT terhadap pemustaka? Jawaban : Pemasangan aplikasi ini cukup efektif, bila dihitung secara matematis hanya diperlukan biaya sekitar Rp 10.000.000,00 sepuluh juta rupiah. Biaya tersebut dengan perincian pemasangan jaringan internet Rp 3.500.000,00 tiga juta lima ratus ribu 111 rupia, pemasangan aplikasi Rp 1.000.000,00 satu juta rupiah, pengadaan 3 komputer seharga Rp 5.500.000,00 lima juta lima ratus ribu rupiah. Setidaknya misalnya dengan 2 unit Komputer aplikasi ini sudah dapat dipergunakan. Variabel : 1. Program layanan Indikator : Menjelaskan jenis- jenis layanan perpustakaan Intrumen : Jenis layanan apa saja yang dimilki oleh perpustakaan? Jawaban : Layanan perpustakaan kami terbagi atas 2, yakni layanan perpustakaan itu sendiri dan layanan menu tampilan yang ada dalam sistem aplikasi. Untuk layanan peprpustakaan diluar aplikasi diantaranya layanan internet. Kemudian layanan aplikasi justru anak banyak memanfaatkaannya diantaranya OPAC, yaitu anak dapat melihat judul buku yang akan dipinjam melalui computer. Indikator : Mengevaluasi layanan perpustakaan Intrumen : Apakah program layanan berjalan sesuai dengan tujuan? Jawaban : Ya, program layanan tersebut telah silaksanakan sesuai dengan tujuan perpustakaan kami. Tujuan utama perpustakaan kami adalah menjadikan sebuah perpustakan sebagai tempat belajar siswa. Bagaimana caranya siswa setiap hari senang berkunjung perpustakaan. Kami juga memberikan hadiah bagi pengunjung teraktif di perpustakaan. Biasa kami beri buku tulis. Variabel : 3. Jadwal layanan Indikator : Mengevaluasi keterlaksaan layanan sesuai dengan jadwal 112 Intrumen : Apakah layanan perpustakaan sudah dilaksanakan sesuai dengan jadwal? Jawaban : Jadwal pelayanan perpustakaan sudah dilaksanakan. Jadwal dibuat untuk mengantisipasi banyaknya pengunjung setiap hari. Jadwal ini dikhususkan pada layanan peminjaman dan pengembalian. Tetapi untuk kunjungan sekedar membaca dan mencari pelajaran diperpustakaan tidak berlaku. Jadi intinya jadwal layanan sudah berjalan dengan waktu yang sudah ditentukan.

4. BENDAHARA BOS 28 Februari 2016

Dokumen yang terkait

PELAKSANAAN PEMBELAJARAN DI MTs SHABILUL HUDA KECAMATAN GUNTUR KABUPATEN DEMAK.

0 2 11

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Layanan Perpustakaan Berbasis Informasi dan Teknologi (IT) di SD Negeri Guntur 1 Kecamatan Guntur Kabupaten Demak T2 942014029 BAB I

0 0 10

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Layanan Perpustakaan Berbasis Informasi dan Teknologi (IT) di SD Negeri Guntur 1 Kecamatan Guntur Kabupaten Demak T2 942014029 BAB II

0 0 34

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Layanan Perpustakaan Berbasis Informasi dan Teknologi (IT) di SD Negeri Guntur 1 Kecamatan Guntur Kabupaten Demak T2 942014029 BAB IV

0 0 38

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Layanan Perpustakaan Berbasis Informasi dan Teknologi (IT) di SD Negeri Guntur 1 Kecamatan Guntur Kabupaten Demak T2 942014029 BAB V

0 0 4

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Layanan Perpustakaan Berbasis Informasi dan Teknologi (IT) di SD Negeri Guntur 1 Kecamatan Guntur Kabupaten Demak

0 0 13

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Program Layanan Perpustakaan di SDN Karangrejo 2 Kecamatan Bonang Kabupaten Demak

0 1 17

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Program Layanan Perpustakaan di SDN Karangrejo 2 Kecamatan Bonang Kabupaten Demak

0 1 52

A. Biodata Informan - Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Pemanfaatan Teknologi Informasi Dan Komunikasi Untuk Meningkatkan Kompetensi Pedagogik Guru SMA Negeri 1 Guntur (Dengan Model Evaluasi CIPP)

0 0 24

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peningkatan Hasil Belajar IPS Melalui Metode Mind Map Siswa Kelas 4 SD Negeri Pamongan 2 Kecamatan Guntur Kabupaten Demak Semester II Tahun Pelajaran 2014/2015

0 0 15