Menilai Model Fit Nilai Nagelkerke R² Pengujian Hipotesis

AUDQUA = Kualitas audit, merupakan variabel dummy, yaitu 0 = jika diaudit oleh KAP non Big 4 dan 1 = jika diaudit KAP Big 4.

3.5.3 Menilai Model Fit

Adanya pengurangan nilai antara -2LL awal dengan nilai -2LL pada langkah berikutnya menunjukkan bahwa model yang dihipotesiskan fit dengan data Ghozali, 2012. Adanya penurunan nilai log likehood menunjukkan model regresi semakin baik. 3.5.4 Menilai Kelayakan Model Regresi Kelayakan model regresi dinilai dengan menggunakan Hosmer and Lemeshow’s Goodnes of Fit Test. Jika nilai statistik Hosmer and Lemeshow Goodness of fit lebih besar dari pada 0,05 berarti model mampu memprediksi nilai observasinya atau dapat dikatakan model diterima karena sesuai dengan data observasinya Ghozali, 2012.

3.5.5 Nilai Nagelkerke R²

Nagelkerke R Square merupakan modifikasi dari koefisien Cox dan Snell’s untuk memastikan bahwa nilainya bervariasi dari 0 sampai 1. Hal ini dilakukan dengan cara membagi nilai Cox dan Snell’s R² dengan nilai maksimumnya. Nilai Nagel Karke R² dapat diinterprestasikan seperti nilai R² pada multiple regression.

3.5.6 Pengujian Hipotesis

Pengujian dengan model regresi logistik digunakan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh dari masing-masing variabel independen terhadap variabel dependen. Kriteria pengujian : e. Tingkat kepercayaan yang digunakan adalah 95 atau taraf signifikasi 5 α = 0.05. f. Kriteria penerimaan atau penolakan hipotesis didasarkan pada signifikansi p- value. a. Jika taraf signifikansi 0,05 Ho Diterima. b. Jika taraf signifikansi 0,05 Ha Ditolak. 75

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1 Deskripsi Objek Penelitian

Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh obligasi yang diterbitkan oleh perusahaan go public yang listing di BEI selama periode 2008 sampai dengan 2011. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini dipilih secara purpossive sampling sebagai syarat yang harus dipenuhi untuk menjadi sampel penelitian. Penelitian ini menggunakan data sekunder yang berupa annual report perusahaan non keuangan tahun 2008 sampai 2011 yang diperoleh dari www.idx.co.id. Adapun nama-nama perusahaan yang terpilih menjadi sampel, dapat dilihat pada tabel berikut ini: Tabel 4.1 Sampel Penelitian No Kode Nama Perusahaan Bidang Perusahaan 1 ADHI Adhi Karya Persero Tbk Konstruksi 2 APOL Arpeni Pratama Ocean Line Tbk Transportasi 3 BLTA Berlian Laju Tanker Tbk Transportasi 4 FREN Mobile-8 Telcom Tbk Telekomunikasi 5 EXCEL PT. Excelicomindo Pratama Tbk Telekomunikasi 6 INDF Indofood Tbk Makanan dan Minuman 7 ISAT Indosat Tbk Telekomunikasi 8 LTLS Lautan Luas Tbk Wholeasale 9 PWON Pakuwon Jati Properti dan Real Estate 10 SCTV Surya Citra Televisi Advertising, Printing dan Media 11 SMRA Summarecon Agung Tbk Properti dan Real Estate Sumber : data sekunder yang diolah, 2013