Minat Membaca X1 Motivasi Belajar X2 Lingkungan Keluarga X3

3.4.1. Minat Membaca X1

Menurut Djamarh 2005:24 minat baca adalah keinginan dan kemauan kuat untuk selalu membaca setiap kesempatan atau mencari kesempatan untuk membaca. Minat membaca menurut Djamarah 2005:2 adalah keinginan dan ketertarikan terhadap kegiatan membaca ataupun kemauan yang kuat untuk selalu membaca disetiap kesempatan atau mencari kesempatan untuk membaca. Untuk meningkatkan minat baca ada banyak cara yang perlu dilakukan yaitu seperti: berusaha untuk selalu menyediakan waktu untuk membaca secara rutin, biasakan untuk dapat memilih bacaan yang baik dan kita butuhkan. Adapun indikator minat membaca adalah: 1. Menyediakan bahan bacaan 2. Pemilihan bahan bacaan yang baik 3. Memiliki kesadaran dan minat yang tinggi terhadap membaca 4. Penyediaan waktu untuk membaca. Tarigan, 2008:108 Sehingga didapatkan bahwa cara yang paling efektif unuk meningkatkan minat baca adalah menciptakan kondisi cinta baca.

3.4.2. Motivasi Belajar X2

Motivasi belajar menurut Sardiman 2014:85 merupakan dorongan di dalam diri siswa yang menimbulkan kegiatan belajar, sehingga kegiatan yang dikehendaki dapat tercapai. Adapun indikator dari motivasi belajar adalah: 1. Tekun dalam menghadapi tugas 2. Senang mengerjakan tugas sendiri 3. Ulet dalam menghadapi kesulitan belajar Sardiman, 2012:83

3.4.3. Lingkungan Keluarga X3

Lingkungan keluarga merupakan lingkungan pendidikan yang pertama, karena dalam keluarga inilah akan pertama-tama mendapatkan didikan dan bimbingan. Juga dikatakan lingkungan yang pertama, karena sebagian besar dari kehidupan anak adalah didalam keluarga, sehingga pendidikan yang paling banyak diterima oleh anak adalah dalam keluarga. Lingkungan keluarga menurut Ahmadi 1991:167 adalah jumlah semua benda hidup dan mati serta seluruh kondisi yang ada di dalam kelompok sosial kecil tersebut, yang terdiri atas ayah, ibu, dan anak yang mempunyai hubungan sosial karena adanya ikatan darah, perkawinan dan atau adopsi. Adapun indikator dari lingkungan keluarga yaitu: 1. Hubungan antara anggota keluarga 2. Suasana rumah 3. Perhatian orang tua 4. Latar blakang kebudayaan Slameto 2010, 60

3.4.4. Hasil belajar Y

Dokumen yang terkait

PENGARUH BUDAYA MEMBACA, CARA BELAJAR DAN LINGKUNGAN KELUARGA TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS XI IPS SEMESTER GANJIL SMA NEGERI 4 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 11 101

PENGARUH BUDAYA MEMBACA, MOTIVASI BELAJAR, DAN CARA BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 1 KASUI PASAR TAHUN PELAJARAN 2012/2013

0 5 71

PERBEDAAN MINAT BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN E LEARNING DAN KONVENSIONAL PADA MATA PELAJARAN SEJARAH DI SMA N 1 CANDIROTO TEMANGGUNG

0 14 131

PENGARUH KOMPETENSI GURU, LINGKUNGAN KELUARGA, LINGKUNGAN MASYARAKAT, LINGKUNGAN SEKOLAH DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI KELAS XI IPS DI SMA NEGERI 1

1 8 208

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR PADA MATA PELAJARAN EKONOMI DENGAN DIMODERASI LINGKUNGAN KELUARGA SISWA.

3 12 49

PENGARUH LINGKUNGAN KELUARGA, IKLIMSEKOLAH, DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI.

0 6 137

PENGARUH LINGKUNGAN KELUARGA DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN EKONOMI SISWA KELAS X DI SMA BATIK 1 SURAKARTA TAHUN AJARAN 2014/ 2015.

0 0 14

PENGARUH LINGKUNGAN KELUARGA DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP MOTIVASI BELAJAR DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS XI IPS PADA MATA PELAJARAN EKONOMI DI SMA N 2 KEBUMEN TAHUN PELAJARAN 2015/2016.

0 5 170

PENGARUH KOMPETENSI GURU, MOTIVASI BELAJAR, DAN LINGKUNGAN KELUARGA TERHADAP HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN EKONOMI.

1 1 14

PENGARUH SIKAP DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA TERHADAP HASIL BELAJARPADA PELAJARAN IPS EKONOMI

0 0 18