Desain Penelitian Populasi dan Sampel Penelitian Jenis dan Sumber Data

BAB III METODE PENELITIAN

A. Desain Penelitian

Penelitian yang digunakan merupakan penelitian Asosiatif. Menurut Erlina 2008 penelitian asosiatif adalah menghubungkan dua variabel atau lebih. Bentuk hubungan antara variabel tersebut dapat dibedakan atas : 1 hubungan simetris, dan 2 hubungan kausal.

B. Populasi dan Sampel Penelitian

“Populasi adalah sekelompok entitas yang lengkap yang dapat berupa orang, kejadian, atau benda yang mempunyai karakteristik tertentu” Erlina, 2007. “Sampel adalah bagian populasi yang digunakan untuk memperkirakan karakteristik populasi” Erlina, 2008. Populasi dalam penelitian penelitian ini adalah Provinsi Riau yang terdiri dari 10 Kabupaten dan 2 Kota dimana syarat yang diajukan agar dapat menjadi sampel adalah telah membuat dan mempublikasikan laporan anggaran pendapatan belanja daerah selama periode 2007-2010 di Direktorat Jenderal Perimbangan Keuangan: 1. KabupatenKota di Propinsi Riau yang telah membuat laporan APBD selama periode 2007-2010 2. KabupatenKota di Propinsi Riau yang mempublikasikan laporan APBD selama periode 2007-2010 Universitas Sumatera Utara 3. KabupatenKota di Propinsi Riau yang mendapat Dana Alokasi Umum DAU selama periode 2007-2010 Daftar Kabupaten dan Kota yang menjadi sampel, dipilih dengan Purposive Sampling, dalam penelitian ini adalah: Tabel 3.1 Proses Penyeleksian Sampel dari Populasi No Kode Kriteria Sampel 1 2 3 1 Kabupaten Bengkalis √ √ X - 2 Kabupaten Indragiri Hilir √ √ √ 1 3 Kabupaten Indragiri Hulu √ √ √ 2 4 Kabupaten Kampar √ √ √ 3 5 Kanupaten Kuantan Singingi √ √ √ 4 6 Kabupaten Pelalawan √ √ √ 5 7 Kabupaten Rokan Hilir √ √ X - 8 Kabupaten Rokan Hulu √ √ √ 6 9 Kabupaten Siak √ √ X - 10 Kota Dumai √ √ √ 7 11 Kota Pekanbaru √ √ √ 8 12 Kabupaten Meranti X X X - Sumber: Dirjen Perimbangan Keuangan, www.djpk.depkeu.go.id

C. Jenis dan Sumber Data

Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder. “Data sekunder adalah data yang dikumpulkan dari sumber-sumber tercetak, dimana data itu telah dikumpulkan oleh pihak lain sebelumnya. Sumber data sekunder misalnya buku, laporan perusahaan, jurnal, internet dan sebagainya” Erlina, 2002. Data yang diperoleh adalah kombinasi antara data time series dan data cross section. Data time series deret waktusekumpulan data dari suatu fenomena tertentu yang didapat dalam beberapa interval waktu, misalnya dalam waktu mingguan, bulanan, dan tahunan Umar, 2003, sedangkan data cross section atau Universitas Sumatera Utara data satu waktu adalah sekumpulan data untuk meneliti suatu fenomena tertentu dalam suatu kurun waktu Umar, 2003. Adapun data yang dibutuhkan dalam penelitian ini adalah informasi pada periode 2006-2009 antara lain, Pendapatan Asli Daerah PAD, Dana Bagi Hasil, Dana Alokasi Umum DAU, serta Belanja Daerah yang tertera pada laporan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah APBD KabupatenKota di Propinsi Riau. Sumber data adalah laporan APBD KabupatenKota yang didapatkan dari situs Direktorat Jenderal Perimbangan Keuangan www.djpk.depkeu.go.id.

D. Metode Pengumpulan Data

Dokumen yang terkait

Analisis Flypaper Effect Dana Alokasi Umum (DAU), Pendapatan Asli Daerah (PAD), Belanja Daerah Terhadap Efisiensi Kinerja Keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota di Sumatera Utara

3 74 100

Flypaper Effect Pada Unconditional Grant Dan Pendapatan Asli Daerah Terhadap Belanja Daerah Kabupaten/Kota Di Provinsi Sumatera Utara

0 45 80

Fenomena Flypaper Effect Pada Belanja Daerah Pemerintahan Kabupaten/Kota di Propinsi Riau.

6 52 83

Fenomena Fly Paper Effect Pada Dana Perimbangan Dan Pendapatan Asli Daerah Terhadap Belanja Daerah Pada Kabupaten/Kota Di Sumatera Utara

0 28 126

Pengaruh Kemampuan Keuangan Daerah Terhadap Belanja Langsung Daerah Di Kabupaten/Kota Propinsi Sumatera Utara

0 39 94

Flypaper Effect Pada Pendapatan Asli Daerah (Pad) Dan Dana Alokasi Umum (Dau) Terhadap Belanja Daerah Pada Pemerintahan Kabupaten/Kota Di Propinsi Sumatera Utara

0 41 89

Pengaruh Pajak Daerah Dan Retribusi Daerah Terhadap Belanja Daerah Pemerintahan Kabupaten/Kota Di Sumatera Utara

8 99 92

Analisis Flypaper Effect pada Dana Alokasi Umum (DAU) dan Pendapatan Asli Daerah (PAD) terhadap Belanja Modal pada Kabupaten/Kota di Provinsi Sumatera Utara Tahun 2010-2013

2 47 77

Analisis Flypaper Effect Dana Alokasi Umum (DAU), Pendapatan Asli Daerah (PAD), Belanja Daerah Terhadap Efisiensi Kinerja Keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota di Sumatera Utara

0 0 15

Analisis Flypaper Effect Dana Alokasi Umum (DAU), Pendapatan Asli Daerah (PAD), Belanja Daerah Terhadap Efisiensi Kinerja Keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota di Sumatera Utara

0 0 11