Teknik Analisis Data METODE PENELITIAN

puluh tahun kemudian kondisi candi Borobudur kembali dalam keadaan membahayakan. Dengan demikian, pemerintah Indonesia dengan bantuan dari Unesco melaksanakan pemugaran yang kedua kalinya, dimulai tahun 1973-1983. Tabel 4.1 Deskripsi Data Kunjungan Wisatawan Sebelum Pelaksanaan ke Daerah Tujuan Wisata Candi Borobudur Tahun 2012 No. Bulan Wisatawan Asing Wisatawan Domestik 1 Januari 11.348 265.454 2 Februari 10.973 122.866 3 Maret 12.434 153.306 4 April 12.585 161.996 Total 47.340 703.622 Sumber: Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Magelang, 2013 Tabel 4.2 Deskripsi Data Kunjungan Wisatawan Setelah Pelaksanaan ke Daerah Tujuan Wisata Candi Borobudur Tahun 2012 No. Bulan Wisatawan Asing Wisatawan Domestik 1 Juni 14.705 352.987 2 Juli 24.518 191.926 3 Agustus 22.041 262.712 4 September 20.034 132.183 Total 81.298 939.808 Sumber: Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Magelang, 2013

b. Candi Mendut

Candi Mendut terletak ± 3 km ke arah timur candi Borobudur. Candi ini merupakan candi agama Budha yang dibangun pada tahun 824 Masehi oleh Raja 61 Dinasti Syailendra. Di dalamnya terdapat tiga patung atau dalam bahasa Sansekerta berarti Mendut. Tabel 4.3 Deskripsi Data Kunjungan Wisatawan Sebelum Pelaksanaan ke Daerah Tujuan Wisata Candi Mendut Tahun 2012 No. Bulan Wisatawan Asing Wisatawan Domestik 1 Januari 4.066 243 2 Februari 2.944 312 3 Maret 3.612 322 4 April 3.962 335 Total 14.585 1212 Sumber: Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Magelang, 2013 Tabel 4.4 Deskripsi Data Kunjungan Wisatawan Setelah Pelaksanaan ke Daerah Tujuan Wisata Candi Mendut Tahun 2012 No. Bulan Wisatawan Asing Wisatawan Domestik 1 Juni 5.224 265 2 Juli 8.313 86 3 Agustus 9.972 119 4 September 6.687 80 Total 30.196 550 Sumber: Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Magelang, 2013

c. Ketep Pass

Daerah tujuan wisata ini terletak pada ketinggian 1200 m di atas permukaan laut. Luas area ini sekitar 8000 m 2 , berlokasi di Desa Ketep, Kecamatan Sawangan, berjarak sekitar 17 km dari Desa Blabak ke arah timur, 30 62