Pengertian Persepsi Proses Terjadinya Persepsi Bentuk-Bentuk Persepsi

11

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

2.1. LANDASAN TEORI

2.1.1. Persepsi

2.1.1.1. Pengertian Persepsi

Menurut Suranto 2010: 197 Persepsi merupakan proses internal yang dilalui individu dalam menyeleksi dan mengatur stimuli yang datang dari luar. Stimuli itu ditangkap oleh indera, dan secara spontan pikiran dan perasaan kita akan memberi makna atas stimuli tersebut. informasi atau stimuli ditangkap oleh indera dengan cara mendengar, melihat, meraba, mencium, dan merasa. Stimuli dikirim ke otak untuk dipelajari dan diinterpretasikan. Persepsi merupakan suatu proses yang didahului oleh proses penginderaan, yaitu merupakan proses diterimanya stimulus oleh individu melalui alat indera atau juga disebut proses sensori. Stimulus tersebut diteruskan dan proses selanjutnya merupakan proses persepsi. Proses persepsi tidak dapat lepas dari proses dari penginderaan, dan proses penginderaan merupakan proses pendahulu dari proses persepsi. Stimulus yang diindera kemudian oleh individu kemudian diorganisasikan dan diinterpretasikan, sehingga individu menyadari dan mengerti tentang apa yang diindera tersebut, dan proses ini disebut persepsi Walgito Bimo, 2010: 99.

2.1.1.2. Proses Terjadinya Persepsi

Pertama terjadinya persepsi adalah karena adanya objekstimulus yang merangsang untuk ditangkap oleh panca indera objek tersebut menjadi perhatian panca indera Widayatun TS, 2009: 111, kemudian stimulusobjek perhatian tadi dibawa ke otak. Dari otak terjadi adanya “kesan” atau jawaban response adanya stimulus, berupa kesan atau response dibalikkan ke inde ra kembali berupa “tanggapan” atau persepsi atau hasil kerja indera berupa pengalaman hasil pengolahan otak. Gambar 2.1. Proses Terjadinya Persepsi Sumber :Ilmu Perilaku, 2009, 111

2.1.1.3. Bentuk-Bentuk Persepsi

Menurut Widyatun TS 2009: 112 terdapat beberapa bentuk persepsi, yakni: a. Persepsi bentuk  yang dipersepsi bentuk obyek b. Persepsi kedalaman Ada mono dan bi atau disebut dengan Monoculer Cues c. Persepsi gerak Persepsi gerak ini terdiri dari gerak nyata dan gerak maya d. Persepsi terhadap diri sendiri Persepsi output Indra di otak pusat syaraf Deproses Indrainput Sensoris Obyek stimulasi e. Persepsi dengan berbagai jenis yang berhubungan dengan gerak motoris 1. Persepsi auditifsuara 2. Persepsi visionpenglihatan 3. Persepsi baupenciuman 4. Persepsi motorisgerak 5. Persepsi pengecaplidahrasa 6. Persepsi perabakulit f. Persepsi yang dilihat dari konstansinya 1. Persepsi warna 2. Persepsi bentuk 3. Persepsi besarkecil persepsi ukuran 4. Persepsi tempat 5. Persepsi jauhdekat objek

2.1.1.4. Faktor yang Mempengaruhi Persepsi

Dokumen yang terkait

Pendapat Pasien Rawat Jalan Peserta Bpjs Kesehatan Terhadap Pelayanan Kefarmasian Rumah Sakit Umum Daerah Dr.Pirngadi Medan Tahun 2014

3 64 78

Determinan Kepuasan Pasien Jaminan Kesehatan Nasional (Jkn) Di Rumah Sakit Umum Daerah H. Abdul Manan Simatupang Kisaran

2 96 60

Pengaruh Mutu Pelayanan Kesehatan terhadap Kepuasan Pasien Perusahaan Rawat Inap di Rumah Sakit Umum Martha Friska Multatuli Medan Tahun 2014

5 77 197

Pengaruh Persepsi Tentang Mutu Pelayanan Terhadap Kepuasan Pasien Rawat Inap Kelas I dan II serta Ruang VIP di Rumah Sakit H. Sahuddin Aceh Tenggara tahun 2006

2 40 88

Pengaruh Persepsi Pasien Tentang Mutu Pelayanan Kesehatan Terhadap Tingkat Kepuasan Pasien Askes Rawat Inap Di Rumah Sakit Umum Dr. Pirngadi Medan Tahun 2005.

3 41 73

Pengaruh Persepsi Tentang Mutu Pelayanan Terhadap Kepuasan Pasien Rawat Inap Terpadu A di Rumah Sakit Umum Pusat Haji Adam Malik Medan Tahun 2005

6 51 79

Pengaruh Persepsi Pasien Tentang Mutu Pelayanan Rawat Inap Terhadap Minat Memanfaatkan Kembali Di Badan Rumah Sakit Umum Deli Serdang Tahun 2003

1 29 88

Karakteristik Penderita Rinosinusitis Kronik Rawat Inap di Rumah Sakit Santa Elisabeth Medan Tahun 2006-2010.

0 33 107

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN JASA KESEHATAN TERHADAP KEPUASAN PASIEN RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT ISLAM 1 SURABAYA.

0 1 87

IMPLEMENTASI PROGRAM PELAYANAN KESEHATAN BAGI PESERTA JAMINAN KESEHATAN NASIONAL DI RUMAH SAKIT ISLAM WONOKROMO SURABAYA (Studi di Pelayanan Rawat Inap Rumah Sakit Islam Wonokromo Surabaya)

0 0 9