Pelayanan Informasi Kegunaan Spesialite Obat Tabel 3.1 Spesialite Obat Swamedikasi Pelayanan Informasi Kegunaan Spesialite Obat Tabel 3.12. Spesialite Obat Swamedikasi

Swamedikasi 5 Seorang pria datang ke apotek dengan keluhan bercak-bercak putih dipunggung dan lehernya, terasa gatal bila berkeringat. Berdasarkan keluhan tersebut maka obat yang diberikan adalah Canesten cream ® .

1. Spesialite Obat Tabel 3.10. Spesialite Obat Swamedikasi

5 No. Nama Obat Pabrik Komposisi Produk Lain Pabrik Gol Khasiat 1 Canesten ® Bayer Klotrimazol 1 Fungiderm ® Konimex K Pengobatan topikal dari kandidiasis, pitriasis vesikolor dan tinea pedis

2. Pelayanan Informasi Kegunaan

: untuk mengobati infeksi jamur pada kulit dan kuku, seperti jamur pada tubuh panu dan kadas, pada lipatan-lipatan kulit di kaki dan paha, bentuk obat : krim, cara pakai: 2 sampai 3 kali sehari dioleskan pada bagian yang sakit sampai infeksi hilang, hal-hal yang perlu diinformasikan: hindari kontak mata dan membran mucosa, hanya untuk pemakaian luar, gunakan obat ini secukupnya sehingga menutupi daerah yang terinfeksi dan gosoklah pelan-pelan, hubungi dokter bila timbul gejala-gejala iritasi kulit, seperti terbakar dan merah- merah. Syarifah Fadlina : Laporan Praktek Kerja Profesi Apotek Kimia Farma No. 107 Medan, 2007. USU e-Repository © 2008 Swamedikasi 6 Seorang pria berusia 28 tahun datang ke apotek dengan keluhan mencret. Berdasarkan keluhan tersebut maka obat yang diberikan adalah Diapet NR ® . 1. Spesialite Obat Tabel 3.11. Spesialite Obat Swamedikasi 6 No. Nama Obat Pabrik Komposisi Produk Lain Pabrik Gol Khasiat 1 Diapet NR ® Soho Attapulgit karbon aktif Ekstrak psidii foilum Ekstrak curcuma domesticae rhizoma Colcis semen Ekstrak Chebulae Fructus Ekstrak Granati Pericarpium - B Anti diare

2. Pelayanan Informasi Kegunaan

: anti diare, bentuk obat: kapsul, cara pakai: 2 x sehari 2 kapsul, hal- hal yang perlu diinformasikan : hindari makanan yang pedas dan asam, menjaga kebersihan makanan dan minuman. Syarifah Fadlina : Laporan Praktek Kerja Profesi Apotek Kimia Farma No. 107 Medan, 2007. USU e-Repository © 2008 Swamedikasi 7 Seorang Bapak mengeluh tangannya kebas dan kesemutan. Berdasarkan keluhan pasien, maka obat yang dianjurkan adalah Neurobion 5000 tablet ® .

1. Spesialite Obat Tabel 3.12. Spesialite Obat Swamedikasi

7 No. Nama Obat Pabrik Produk Lain Pabrik Komposisi Gol Khasiat 1 Neurobion 5000 ® Merck Tiap tablet: Vitamin B1 100mg. Vitamin B6 100mg Vitamin B12 5000 mcg Neuro Sanbe Sanbe Farma B mengobati kekurangan Vitamin B1, B6 dan B12

2. Pelayanan Informasi Kegunaan