Prosedur Pelaksanaan Penelitian Secara Keseluruhan

kemudian dicermati untuk ditarik kesimpulan-kesimpulan yang ada, sehingga mampu menjawab pertanyaan penelitian dan tujuan penelitian. Penarikan kesimpulan dalam penelitian ini dengan cara membandingkan hasil pekerjaan siswa dan hasil wawancara maka dapat ditarik kesimpulan jenis dan penyebab terjadinya kesalahan, yang disebut dengan teknik triangulasi. Teknik triangulasi yang digunakan pada penelitian ini triangulasi waktu, atau dilakukan dengan subjek serta pertanyaan atau soal yang sama namun pada waktu yang berbeda.

H. Prosedur Pelaksanaan Penelitian Secara Keseluruhan

1. Tahap Persiapan Peneliti mengajukan surat ijin penelitian yang diserahkan langsung kepada Kepala Sekolah. Setelah mendapat ijin, peneliti lalu menemui guru bidang studi matematika untuk berdiskusi lebih lanjut. 2. Tahap Pengamatan Peneliti melakukan pengamatan agar peneliti mengetahui keadaan siswa. Pengamatan juga dilakukan agar peneliti mengetahui bagaimana siswa dan guru beraktivitas di kelas. Pengamatan ini dilakukan di kelas VIII A dan kelas VIII B. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 3. Tahap Persiapan Tes soal cerita a. Peneliti membuat tes soal cerita sesuai dengan tujuan pembelajaran dengan bantuan dan arahan dari guru bidang studi matematika di SMP Institut Indonesia Yogyakarta dan bimbingan dari dosen pembimbing. b. Melakukan validasi pakar untuk soal tes soal cerita tersebut. c. Menguji validitas dan reliabilitas dengan mengujikan soal cerita pada kelas VIII A SMP Institut Indonesia Yogyakarta. 4. Tahap Tes dan Wawancara a. Pada tahap pertama dilakukan tes soal cerita. Tes ini dilakukan setelah guru menyelesaikan materi bangun ruang sisi datar. Setelah soal tes soal cerita dikerjakan, peneliti memeriksa lalu memilih siswa yang akan diwawancarai. Selanjutnya sebelum wawancara peneliti terlebih dahulu melakukan dugaan awal kesalahan berdasarkan hasil pekerjaan siswa. b. Tahap kedua yaitu wawancara. Wawancara dilakukan dengan berpedoman pada pertanyaan analisis kesalahan Newman dan hasil pekerjaan siswa serta beberapa pertanyaan yang dikondisikan guna menemukan faktor penyebab siswa melakukan kesalahan tersebut.

I. Penjadwalan Waktu Pelaksanaan Penelitian

Jadwal penelitian yang meliputi persiapan, pelaksanaan dan pelaporan hasil penelitian akan dilakukan dalam 5 bulan. Penelitian dimulai pada akhir bulan Maret 2016. No Uraian Maret April Mei Juni Juli 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 Tahap Persiapan 2 Tahap Pengamatan 3 Tahap Persiapan Tes Soal Cerita 4 Tahap Tes dan Wawancara 5 Tahap Penulisan Laporan Tabel 3.3 Penjadwalan Waktu Pelaksanaan Penelitian 39

BAB IV ANALISIS HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Dokumen yang terkait

Analisis kesalahan siswa dalam menyelesaikan soal fisika pokok bahasan alat optik berdasarkan taksonomi Solo :|bpada siswa kelas II Cawu 3 SLTP 9 Jember tahun pelajaran 2001/2002

0 37 67

Analisis kesalahan siswa dalam menyelesaikan soal fisika pokok bahasan alat optik berdasarkan taksonomi Solo: Pada siswa kelas II Cawu 3 SLTP 9 Jember tahun pelajaran 2001/2002

0 5 67

Analisis kesulitan menyelesaikan soal cerita matematika pada siswa kelas IV MI YAPIA Parung-Bogor

2 71 82

matematika kelas 6 bab 3 bangun datar dan bangun ruang

0 17 2

matematika kelas 6 bab 3 bangun datar dan bangun ruang

0 11 2

Identifikasi miskonsepsi dalam pembelajaran IPA ruang lingkup materi dan sifatnya di SMP Joannes Bosco Yogyakarta kelas VIII tahun ajaran 2014-2015

1 5 9

Analisis kesalahan siswa dalam menyelesaikan soal cerita materi himpunan pada siswa kelas vii smp swasta Al-Washliyah 8 Medan tahun ajaran 2017/2018 - Repository UIN Sumatera Utara

1 4 153

Analisis kesalahan siswa dalam menyelesaikan soal cerita matematika kelas vii mts laboratorium UIN-SU t.p 2017/2018 - Repository UIN Sumatera Utara

1 2 147

BAB II KAJIAN TEORI A. Kajian Teori Kesulitan Belajar Matematika 1. Kesulitan Belajar Matematika a. Belajar - Analisis kesulitan belajar siswa dalam menyelesaikan soal cerita di kelas xi man 1 Stabat tahun ajaran 2017/2018 - Repository UIN Sumatera Utara

2 3 32

BAB IV TEMUAN DAN PEMBAHASAN PENELITIAN A. Tema Umum - Analisis kesulitan belajar siswa dalam menyelesaikan soal cerita di kelas xi man 1 Stabat tahun ajaran 2017/2018 - Repository UIN Sumatera Utara

2 8 43