Pemeriksaan pH Analisa sisa khlor Pembuatan Media LB Triple

45 3 Cara kerja a Membilas cell dengan akuades. b Mengisi cell dengan sampel air. c Mencium bau pada bagian permukaan cell dan untuk mngetahui rasa dengan mencelupkan jari telunjuk pada air dalam cell dan merasakan.

2. Analisis Kimia Air

a. Pemeriksaan pH

1 Alat : pH meter dan cell 2 Bahan : 100 ml sampel air PDAM 3 Cara Kerja : a Mengambil sampel air sebanyak 100 ml, kemudian memasukkan ke dalam cell. b Memasukkan pH meter ke dalam cell yang berisi sampel air. c Membaca nilai pH yang tertera dalam alat pH meter.

b. Analisa sisa khlor

1 Alat a Cell b Comparator 2 Bahan a 10 ml Akuades b 10 ml sampel air c DPD 3 3 Cara Kerja 46 a Menghidupkan Comparator dengan menekan tombol ON. b Memasukkan 10 ml akuades ke dalam cell sebagai blanko kemudian memasukkan ke dalam comparator. c Menekan tombol OK. d Mengambil mengeluarkan cell yang berisi akuades sebagai blanko dari comparator. e Menggojok cell dengan sampel air dengan menyisakan 2-3 tetes air dalam cell kemudian memasukan DPD 3 1 tablet ke dalam cell lalu melarutkan dan menambahkan 10 ml sampel air dan menghomogenkan dengan cara di gojok. f Memasukkan cell yang berisi sampel air yang sudah dicampur dengan DPD ke dalam comparator, kemudian menekan tombol OK . g Mengamati kadar sisa chlor yang tertera pada alat tersebut. 3. Analisis Biologi bakteri Coliform dan Escherichia coli a. Pembuatan Media Lactose Broth LB Single 1 Alat a Pipet b Tabung reaksi c Sendok sungu d Erlenmeyer e Kapas f Kertas payung g Autoclave 47 h Tabung durham i Raffia j Pipet vol 10 ml 2 Bahan a Media LB b Akuades 3 Cara kerja a Menimbang 1 gram media LB kemudian memasukkan dalam Erlenmeyer. b Menambahkan 1 liter akuades ke dalam Erlenmeyer kemudian melarutkan sampai homogen. c Memasukkan 5 ml media LB single dalam tabung reaksi yang berisi tabung Durham terbalik. d Mengikat beberapa tabung dengan rafia kemudian bungkus dengan kertas payung kemudian mengikat kembali dengan tali rafia, dan menempeli dengan kertas label. e Mensterilkan media dalam autoclave 121 C selama 15 menit. f Mendinginkan media LB pada ruang pendingin.

b. Pembuatan Media LB Triple

1 Alat a Tabung reaksi b Sendok sungu c Erlenmeyer 1 liter 48 d Kapas e Rafia f Kertas payung g Autoclave h Tabung Durham i Pipet vol 10 ml 2 Bahan a Media LB b Akuades 3 Cara Kerja a Menimbang 3 gram media LB kemudian memasukkan dalam Erlenmeyer. b Menambahkan 3 liter akuades ke dalam Erlenmeyer kemudian melarutkan sampai homogen. c Memasukkan 10 ml media LB triple dalam tabung reaksi yang berisi tabung Durham terbalik. d Mengkat beberapa tabung dengan raffia kemudian membungkus dengan kertas payung kemudian mengikat kembali dengan tali raffia, dan menempeli dengan kertas label. e Mensterilkan media dalam autoclave 121 C selama 15 menit. f Mendinginkan media LB triple pada ruang pendingin.

c. Pembuatan Media Blue Green Lactosa Bile BGLB