Uji Parsial Uji- t

4.6.2. Uji Parsial Uji- t

Pengujian ini dilakukan untuk mengetahui apakah variabel bebas secara parsial mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap variabel terikat. Tabel 4.10 Uji-t Uji Secara Parsial Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. B Std. Error Beta 1 Constant -56303.124 21372.923 -2.634 .011 Hutanglancar .168 .040 .388 4.201 .000 Danajangkapanjang .344 .054 .588 6.373 .000 a. Dependent Variable: Labausaha Sumber: Hasil Penelitian, 2013 Data diolah a. Variabel hutang lancar memiliki t hitung 4,201 sedangkan t tabel 2,014 maka t hitung t tabel 4,201 2,014 dan taraf signifikansinya adalah 0,00 yang lebih kecil dari α = 0,05. Sehingga secara parsial dapat dikatakan bahwa hutang lancar berpengaruh positif dan signifikan terhadap laba usaha pada perusahaan sektor aneka industri di BEI. b. Variabel dana jangka panjang memiliki t hitung 6,373 sedangkan t tabel 2,014 maka t hitung t tabel 6,373 2,014 dan taraf signifikansinya adalah 0,00 yang lebih kecil dari α = 0,05. Sehingga secara parsial dapat dikatakan bahwa dana jangka panjang berpengaruh positif dan signifikan terhadap laba usaha pada perusahaan aneka industri di Bursa Efek Indonesia. Universitas Sumatera Utara Untuk mengetahui seberapa baik model yang digunakan dalam penelitian, dapat diinterpretasikan dengan melihat nilai R 2 atau koefisien determinasi. Koefisien determinasi mengukur seberapa jauh kemampuan model dalam menerapkan variasi variabel independen. Range nilai dari R 2 adalah 0-1. Semakin mendekati nol berarti model tidak baik atau variasi model dalam menjelaskan terbatas, sebaliknya semakin mendekati satu model semakin baik Situmorang et al 2012 : 154. Tabel 4.11 Koefisien Determinasi Model Summary b Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate 1 .934 a .873 .867 1.10883E5 a. Predictors: Constant, Danajangkapanjang, Hutanglancar b. Dependent Variable: Labausaha Sumber: Hasil Penelitian, 2013 Data diolah Dari Tabel 4.8 dapat dilihat nilai R = 0,934 berarti hubungan antara hutang lancar dan dana jangka panjang terhadap laba usaha sebesar 93,4. Artinya hubungan antara variabel independen terhadap variabel terikat adalah sangat erat. Nilai Adjusted R square sebesar 0,867 yang berarti variabel laba usaha dapat dijelaskan oleh hutang lancar dan dana jangka panjang sebesar 86,70. Sedangkan sisanya sebesar 13,3 dapat dijelaskan oleh faktor-faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini seperti faktor penjualan dan perputaran modal aktiva di dalam perusahaan sektor aneka industri yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Universitas Sumatera Utara

4.7. Pembahasan a. Pengaruh Hutang Lancar terhadap Laba Usaha

Dokumen yang terkait

Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, dan Modal Kerja terhadap Struktur Modal pada Perusahaan Manufaktur meliputi Sektor Aneka Industri dan Sektor Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

7 78 83

Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Kinerja Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Aneka Industri yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

10 114 120

PENGARUH STRUKTUR MODAL DAN PROFITABILITAS TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN SEKTOR ANEKA INDUSTRI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 3 41

Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Kinerja Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Aneka Industri yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 12

Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Kinerja Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Aneka Industri yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 2

Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Kinerja Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Aneka Industri yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 7

Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Kinerja Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Aneka Industri yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

30 262 31

Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Kinerja Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Aneka Industri yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 3

Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Kinerja Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Aneka Industri yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 23

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian - Pengaruh Pendanaan Modal Kerja Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan Sektor Aneka Industri Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 0 9