Suku responden. Tabel 4.4. Distribusi frekuensi responden berdasarkan suku di Desa Barus

Henyria Barus : Perilaku Pria Terhadap Penggunaan Alat Kontrasepsi Di Desa Barus Jahe Kecamatan Barus Jahe Kabupaten Karo Tahun 2009, 2010.

4.2.2. Suku responden. Tabel 4.4. Distribusi frekuensi responden berdasarkan suku di Desa Barus

Jahe Kecamatan Barus Jahe Kabupaten Karo tahun 2009. No Suku n 1 Batak Karo 67 89,33 2 Batak Toba 5 6,67 3 Jawa 3 4 Jumlah 75 100 Dari tabel 4.4. di atas dapat diketahui bahwa sebagian besar responden bersuku Batak Karo yaitu sebanyak 67 orang 89,33 , kemudian responden yang bersuku Batak Toba sebanyak 5 orang 6,67 dan yang paling sedikit adalah responden yang bersuku Jawa yaitu sebanyak 3 orang 4 . 4.2.3. Pendidikan responden. Tabel 4.5. Distribusi frekuensi responden berdasarkan tingkat pendidikan Di Desa Barus Jahe Kecamatan Barus Jahe Kabupaten Karo tahun 2009. No Pendidikan n 1 SLTA 54 72 2 D3 10 13,33 3 S1 11 14,67 Jumlah 75 100 Dari tabel 4.5. di atas dapat diketahui bahwa sebagian besar pendidikan terakhir dari responden adalah tamat SLTA yaitu sebanyak 54 orang 72 , sedangkan responden yang tamat S1 sebanyak 11 orang 14,67 , dan pendidikan responden yang paling rendah adalah tamat D3 yaitu sebanyak 10 orang 13,33 . Henyria Barus : Perilaku Pria Terhadap Penggunaan Alat Kontrasepsi Di Desa Barus Jahe Kecamatan Barus Jahe Kabupaten Karo Tahun 2009, 2010. 4.2.4. Pekerjaan responden. Tabel 4.6. Distribusi frekuensi responden berdasarkan pekerjaan Di Desa Barus Jahe Kecamatan Barus Jahe Kabupaten Karo tahun 2009. No Pekerjaan n 1 Petani 47 62,67 2 PNS 17 22,67 3 Wiraswasta 11 14,66 Jumlah 75 100 Dari tabel 4.6. di atas dapat diketahui bahwa sebagian besar pekerjaan responden adalah petani yaitu sebanyak 47 orang 62,67 , PNS sebanyak 17 orang 22,67 dan yang paling sedikit adalah sebagai wiraswasta yaitu sebanyak 11 orang 14,66 . 4.2.5. Jumlah anak responden. Tabel 4.7. Distribusi frekuensi responden berdasarkan jumlah anak Di Desa Barus Jahe Kecamatan Barus Jahe Kabupaten Karo tahun 2009. No Jumlah anak n 1 Memiliki 2 orang anak 11 14,67 2 Memiliki 3-4 orang anak 46 61,33 3 Memiliki 4 orang anak 18 24 Jumlah 75 100 Dari tabel 4.7. di atas dapat diketahui bahwa sebagian besar responden memiliki anak sebanyak 3-4 orang yaitu sebanyak 46 orang 61,33 , responden yang memiliki 4 orang anak sebanyak 18 orang 24 dan responden yang memiliki 2 orang anak hanya sebanyak 11 orang 14,67 . Henyria Barus : Perilaku Pria Terhadap Penggunaan Alat Kontrasepsi Di Desa Barus Jahe Kecamatan Barus Jahe Kabupaten Karo Tahun 2009, 2010. 4.2.6. Jenis kelamin anak responden. Tabel 4.8. Distribusi frekuensi responden berdasarkan jenis kelamin anak Di Desa Barus Jahe Kecamatan Barus Jahe Kabupaten Karo tahun 2009. No Jenis kelamin anak n 1 Laki-laki 3 4 2 Perempuan 3 4 3 Laki-laki dan perempuan 69 92 Jumlah 75 100 Dari tabel 4.8. di atas dapat diketahui bahwa sebagian besar responden sudah memiliki anak laki-laki dan perempuan sebanyak 69 orang 92 , dan responden yang hanya memiliki anak perempuan saja sebanyak 3 orang 4 , dan responden yang hanya memiliki anak laki-laki saja sebanyak 3 orang 4 .

4.3. Sumber Informasi

Dokumen yang terkait

Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Produksi Markisa di Kecamatan Barus Jahe Kabupaten Karo (Studi Kasus Desa Tanjung Barus)

0 43 74

Perilaku Petani Dalam Penggunaan Pestisida Dan Alat Pelindung Diri (Apd) Serta Keluhan Kesehatan Petani Di Desa Sukajulu Kecamatan Barus Jahe Kabupaten Karo Tahun 2014

5 44 184

BENTUK PENYAJIAN MUSIKAL DALAM CERITA PENGANJAK KUDA SITAJUR PADA MASYARAKAT KARO DESA BARUS JAHE KECAMATAN BARUS JAHE KABUPATEN KARO.

0 9 26

Perilaku Petani Dalam Penggunaan Pestisida Dan Alat Pelindung Diri (Apd) Serta Keluhan Kesehatan Petani Di Desa Sukajulu Kecamatan Barus Jahe Kabupaten Karo Tahun 2014

1 3 16

Perilaku Petani Dalam Penggunaan Pestisida Dan Alat Pelindung Diri (Apd) Serta Keluhan Kesehatan Petani Di Desa Sukajulu Kecamatan Barus Jahe Kabupaten Karo Tahun 2014

0 0 2

Perilaku Petani Dalam Penggunaan Pestisida Dan Alat Pelindung Diri (Apd) Serta Keluhan Kesehatan Petani Di Desa Sukajulu Kecamatan Barus Jahe Kabupaten Karo Tahun 2014

0 0 5

Perilaku Petani Dalam Penggunaan Pestisida Dan Alat Pelindung Diri (Apd) Serta Keluhan Kesehatan Petani Di Desa Sukajulu Kecamatan Barus Jahe Kabupaten Karo Tahun 2014

1 5 37

Perilaku Petani Dalam Penggunaan Pestisida Dan Alat Pelindung Diri (Apd) Serta Keluhan Kesehatan Petani Di Desa Sukajulu Kecamatan Barus Jahe Kabupaten Karo Tahun 2014

0 2 2

Perilaku Petani Dalam Penggunaan Pestisida Dan Alat Pelindung Diri (Apd) Serta Keluhan Kesehatan Petani Di Desa Sukajulu Kecamatan Barus Jahe Kabupaten Karo Tahun 2014 Appendix

0 0 74

TANAMAN JERUK (StudiEtnografiPetani Jeruk di Desa Sukanalu, Kecamatan Barus Jahe, Kabupaten Karo) SKRIPSI

1 1 16