Analisis Pemecahan Masalah Kesimpulan dan Saran

4.10. Analisis Pemecahan Masalah

Data yang diolah kemudian dianalisis dan diinterpretasikan, analisis pemecahan masalah yang dilakukan adalah menganalisis kekurangan-kekurangan alat dan metode kerja yang lama sehingga dihasilkan perbaikan rancangan fasilitas kerja dan metode kerja yang baru untuk mengurangi keluhan musculoskeletal disorders dan meningkatkan produktivitas.

4.11. Kesimpulan dan Saran

Kesimpulan dan saran diperoleh dari hasil analisis yang dilakukan di UD.Rezeki Baru dengan perbaikan fasilitas kerja pada stasiun pemotongan yang menghasilkan penurunan keluhan Musculoskeletal Disorders dan meningkatkan kinerja operator, kemudian didapatkan saran dan masukan yang berguna bagi perusahaan. Blok diagram prosedur penelitian dapat dilihat pada Gambar 4.2. Universitas Sumatera Utara Data Primer - Data tingkat keluhan musculoskeletal - Data postur kerja QEC - Data dimensi tubuh operator Pengolahan Data - Pengolahan SNQ - Penentuan skor dan level resiko postur kerja aktual - Perhitungan uji keseragaman, kenormalan data dan Perhitungan Persentil - Perhitungan dimensi tubuh untuk merancang fasilitas kerja Analisis dan Perancangan - Analsis keluhan musculoskeletal - Analisis postur kerja aktual - Analisis perbaikan fasilitas kerja yang sesuai dengan sikap kerja optimum - Rancangan metode kerja baru berdasarkan fasiitas kerja baru - Perbandingan Antara Metode Kerja Baru dengan Metode Kerja Lama Kesimpulan dan Saran Perumusan Masalah: ketidaksesuaian fasilitas kerja menyebabkan terjadinya keluhan musculoskeletal dan terjadinya bottle neck Penetapan Tujuan: Perbaikan fasilitas kerja dengan menggunakan data dimensi tubuh dengan melihat keluhan muscoloskeletal dan postur kerja Studi Literatur Nordic body map, postur kerja, QEC, antropometri dan perancangan fasilitas kerja yang ergonomis Penentuan Instrumen Penelitian - Kuesioner SNQ - Stopwatch dan Kamera - Meteran - Human body martin Teknik Pengumpulan Data - Wawancara - Penyebaran SNQ - Pengukuran dimensi tubuh operator - Analisi postur kerja KONDISI AWAL Studi Literatur Studi Lapangan Data Sekunder - Gambaran umum perusahaan - Proses Produksi - Data tambahan dimensi tubuh Gambar 4.2. Blok Diagram Prosedur Penelitian Universitas Sumatera Utara

BAB V PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA