Pengertian Analisis Laporan Keuangan

uang. Misalnya kemampuan dalam menemukan penjual dan mencari pembeli, nama baik dan prestise perusahaan dimata masyarakat, kualitas barang yang dihasilkan, kondisi pesaing-pesaing dan lain sebagainya. Hubungan antar laporan keuangan dapat diuraikan dengan gambar berikut ini: d. Gambar 2.3. Hubungan antar laporan keuangan

2.1.2. Analisis Laporan Keuangan

2.1.2.1. Pengertian Analisis Laporan Keuangan

Setelah laporan keuangan disusun berdasarkan data yang relevan, serta dilakukan dengan prosedur dan penilaian yang benar, akan terlihat kondisi keuangan perusahaan yang Neraca awal:  Asssets  Hhutang  Modal Laporan laba rugi:  Pendapatan  Biaya Transaksi dan kejadian Laporan arus kas:  Aktivitas operasional  Aktivitas investasi  Aktivitas pendanaan Neraca akhir:  Asssets  Hhutang Universitas Sumatera Utara sesungguhnya. Kondisi keuangan yang dimaksud adalah berapa jumlah harta, kewajiban, serta modal dalam neraca yang dimilki. Kemudian juga akan diketahui jumlah pendapatan yang diterima dan jumlah biaya yang dikeluarkan dari laporan laba rugi yang disajikan selama periode tertentu. Salah satu tugas penting setelah akhir tahun adalah menganalisis laporan keuangan perusahaan. Analisis laporan keuangan adalah suatu kegiatan penilaian, penelaan atas laporan keuangan perusahaan dengan mendasarkan pada beberapa metode dan teknik penganalisaannya sehingga mereka yang berkepentingan terhadap perusahaan dapat melakukan evaluasi dan tindakan lebih lanjut pada perusahaan tersebut. Analisis laporan keuangan didasarkan pada laporan keuangan yang telah disusun. Laporan keuangan merupakan salah satu sumber informasi penting yang digunakan dalam pengambilan keputusan oleh pemakai laporan keuangan.Dalam dunia bisnis, keputusan yang salah akan menghasilkan kerugian bagi perusahaan sedangkan keputusan yang benar akan menghasilkan keuntungan bagi perusahaan. Namun demikian, laporan keuangan menyajikan informasi tentang apa yang telah terjadi, sehingga timbul kesenjangan kebutuhan informasi. Universitas Sumatera Utara Oleh karena itu, analisis terhadap laporan keuangan sangat perlu.Analisis laporan keuangan dapat digunakan untuk membantu mengatasi kesenjangan tersebut dengan cara mengolah kembali laporan keuangan, sehingga para pengambil keputusan dapat melakukan prediksi - prediksi. Bagi pihak pemilik dan manajemen, tujuan utama analisis laporan keuangan adalah agar dapat mengetahui posisi keuangan perusahaan saat ini. Dengan mengetahui posisi keuangan tersebut, setelah dilakukan analisis laporan keuangan secara mendalam maka akan telihat apakah perusahaan dapat mencapai target yang telah direncanakan sebelumnya atau tidak. Hasil analisis laporan keuangan juga akan memberikan informasi tentang kelemahan dan kekuatan yang dimiliki perusahaan. Dengan mengetahui kelemahan ini, manajemen akan memperbaiki atau menutupi kelemahan tersebut. Kemudian, kekuatan yang dimiliki perusahaan tersebut harus dipertahankan bahkan ditingkatkan. Kekuatan ini dapat dijadikan modal selanjutnya ke depan. Dengan adanya kelemahan dan kekuatan yang dimiliki, akan tergambar kinerja manajemen selama ini. Analisis laporan keuangan harus dilakukan secara cermat dengan menggunakan metode dan teknik analisis yang Universitas Sumatera Utara tepat sehingga hasil yang diharapkan benar – benar tepat. Kesalahan dalam angka atau rumus akan berakibat pada tidak akuratnya hasil yang hendak dicapai. Selanjutnya, hasil perhitungan tersebut dianalisis dan diinterpretasikan sehingga diketahui posisi keuangan perusahaan yang sesungguhnya.

2.1.2.2. Tujuan dan Manfaat Analisis Laporan Keuangan

Dokumen yang terkait

Analisis Kinerja Keuangan Perusahaan Perkebunan Kelapa Sawit Go Public di Indonesia (Kasus PT Astra Agro Lestari Tbk, PT Sampoerna Agro Tbk, PT PP London Sumatera Indonesia Tbk, PT Tunas Baru Lampung Tbk, dan PT Sinar Mas Agro Resources and Technology Tbk

5 39 86

Analisis Kinerja Keuangan Pada PT Astra Agro Lestari Tbk dan PT Sinar Mas And Technology Tbk

2 12 49

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PADA PT. BANK RAKYAT Analisis Laporan Keuangan Untuk Menilai Kinerja Keuangan Pada PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk.

0 2 16

Analisis Terhadap Laporan Keuangan untuk Menilai Kinerja Keuangan pada PT Unilever Indonesia Tbk. Periode 2012.

0 0 20

Analisis Laporan Keuangan untuk Menilai Kinerja Keuangan pada PT Astra International Tbk Periode 2007-2009.

0 0 18

Analisis Laporan Keuangan untuk Menilai Kinerja Keuangan PT Astra International Tbk. Periode 2007-2009.

0 0 21

Analisis laporan keuangan untuk menilai kinerja keuangan pada PT. Aneka Tambang Tbk

3 10 102

ANALISIS PENERAPAN E BUSINESS PT SINAR MAS AGRO RESOURCES AND TECHNOLOGY SMART TBK

0 0 12

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Tinjauan Teoritis 2.1.1. Laporan Keuangan 2.1.1.1. Pengertian Laporan Keuangan - Analisis Laporan Keuangan Untuk Menilai Kinerja Keuangan PT. Sinar Mas Agro Resources and Technology. Tbk periode 2009, 2010 dan 2011

0 0 44

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang - Analisis Laporan Keuangan Untuk Menilai Kinerja Keuangan PT. Sinar Mas Agro Resources and Technology. Tbk periode 2009, 2010 dan 2011

0 0 7