Fungsi pengembangan BIMBINGAN KONSELING SOSIAL.

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id BAB V TERAPI DALAM BIMBINGAN KONSELING SOSIAL Terapi yang sering digunakan dalam bimbingan konseling sosial adalah terapi behavioral, terapi realitas dan terapi kelompok. Meskipun demikian tidak tertutup kemungkinan untuk menggunakan terapi-terapi yang lain, hal ini tergantung pada masalah yang ditangani dan berat ringannya kondisi yang ada pada klien tersebut.

A. Terapi Konseling Behavioral

Tokoh yang mengembangkan konseling behavioral antara lain: Wolpe, Lazarus, Bandura, Kramboltz, Rahman dan Thoresen.

1. Tentang Teori Kepribadian

Kepribadian manusia itu pada hakekatnya adalah perilaku. Perilaku dibentuk berdasarkan hasil dari segenap pengalamanya, berupa interaksi individu dengan lingkungan sekitarnya. Tidak ada manusia yang sama karena dalam kenyataannya manusia memiliki pengalaman yang berbeda dalam kehidupannya. Kepribadian seseorang merupakan cerminan dari pengalaman, yaitu situasi dan stimulus yang diterimanya. Untuk memahami kepribadian individu dapat dilihat dari perilaku yang nampak. Ada beberapa teori dalam pembentukan perilaku antara lain: 1 teori belajar klasik, seperti eksperimen yang dilakukan Pavlov terhadap anjing, perilaku manusia merupakan fungsi dari stimulus, perilaku belajar terjadi karena adanya asosiasi antara perilaku dengan lingkungannya, teori ini kemudian dikenal dengan classical conditioning. digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id Hubungan organisme dengan lingkungan adalah hal yang sangat penting. The organism cannot exist whithout the external environment wich support it, kata Sachenov yang menjadi dasar pandangan Pavlov. Atas dasar ini menurut Pavlov terdapat dua hal penting yang perlu memperoleh perhatian yaitu: a organisme selalu berinteraksi dengan lingkungan dan 2 dalam interaksi itu organisme dilengkapi dengan reflex. Lingkungan merupakan stimulus bagi terbentuknya perilaku terentu. Berdasarkan penelitiannya terhadap anjing yang diberi serbuk daging, Pavlov mengklasifikasikan lingkungan menjadi dua yaitu: unconditioning stimulus UCS dan conditioning stimulus CS. CS adalah lingkungan yang secara natural menimbulkan respon tertentu yang disebutnya sebagai unconditioning response UCR, sedangkan CS tidak otomatis menimbulkan respon bagi individu, kecuali ada pengkondisian tertentu dan respon yang terjadi akibat pengondisian CS disebut conditioning response CR. Dalam eksperimen tersebut ditemukan bahwa perilaku terentu dapat terbentuk dengan suatu CR, dan UCR dapat memperkuat hubungan CS-CR. Hubungan CS-CR dapat saja terus berlangsung dan dipertahankan oleh individu meskipun tidak disertai oleh UCS, dan dalam keadaan lain asosiasi itu dapat melemah tanpa diikuti oleh UCS. Eksperimen yang dilakukan oleh Pavlov ini sekaligus digunakan menjelaskan pembentukan perilaku pada manusia, misalnya gangguan neurosis khususnya gangguan kecemasan dan phobia banyak terjadi karena asosiasi antara stimulus dengan respon individu. Pada mulanya lingkungan yang menjadi sumber gangguan itu bersifat netral bagi individu, tetapi karena terpapar bersamaan dengan UCS tertentu, maka dapat membuat berperilaku penyesuaian yang salah. Pembentukan secara assosiasi ini, selain pada pembentukan perilaku yang neurologis, juga pada perilaku yang