Transplantasi sample karang Pengukuran pertumbuhan

Gambar 12. Pengambilan data fragmen dan pengukuran panjang dan lebar

3.3.6 Analisis data

Setelah pengambilan gambar, pengolahan data dengan komputer menggunakan perangkat lunak Image J 1.38x dilakukan dengan cara digitasi pada tepian karang lunak, kemudian secara otomatis akan dihasilkan nilai panjang, lebar, dan luas. Pemakaian mengenai kesehatan karang menggunakan Coral Watch dengan menggunakan metode fingerprinting merupakan metode yang paling mudah digunakan untuk melihat kondisi kesehatan karang yang akan diamati daripada metode pemantauan jangka panjang dari koloni yang dipilih, dalamfingerprinting hanya menggunakan Bagan Kesehatan Karang yang diikuti petunjuk pada grafik untuk mengidentifikasi karang, dimana cara pemakaianya dengan cara melihat atau mendekatkan diagram kesehatan karang tersebut ke jenis karang yang akan diamati, kemudian mencatat baik ringan dan daerah tergelap termasuk ujung percabangan karang. Kita pilih warna karang yang sesuai dengan diagram kesehatan karang milik kita. Siebeck, Logan, Marshall,2008. Panjang L e b a r Dalam penggunaan metode ini hanya menggunakan Bagan Kesehatan Karang yang diikuti petunjuk pada grafik untuk mengidentifikasi karang, dimana cara pemakaianya dengan cara melihat atau mendekatkan diagram kesehatan karang tersebut ke jenis karang yang akan diamati, kemudian mencatat baik ringan dan daerah tergelap termasuk ujung percabangan karang. Pilih warna karang yang sesuai dengan diagram kesehatan karang. Gambar 13. Pengambilan data kesehatan fragmen menggunakan CoralWatch Penganalisaan pertumbuhan panjang, lebar dan luasan dari karang lunak yang ditransplantasi menggunakan software Image J 1.38x. Sistem analisanya menggunakan foto karang lunak yang kita didigitasi disekitar tepian karang. Hasil digitasi pada image J tersebut akan menghasilkan secara otomatis panjang, lebar,dan luasan karang tersebut. Untuk menjaga keakurasian data maka dalam setiap melakukan pengolahan data kita harus membandingkan hasil Image J dengan pengukuran sebelumnya. Data total pertumbuhan karang lunak dianalisis menggunakan metode Rancangan Acak Lengkap. Warna karang sesuai dengan CoralWatch