Bahan dan Alat Penelitian

Tabel 1 Tujuan, jenis, pengumpulan dan analisis data No Tujuan Jenis data yang diperlukan Pengumpulan Teknik Analisis Harapan out put 1. Untuk mengetahui faktor kondisi, jarak dan waktu yang berpengaruh terhadap distibusi setiap jenis radionuklida pada kecelakaan PLTN; Asumsi-asumsi kecelakaan PLTN Jenis radionuklida inventory reaktor Karakteristik distribusi tiap radionuklida Kondisi iklim wilayah studi Jenis dan kecepatan angin wilayah studi Koefisien Dinamika Radionuklida di udara Densitas paparan ke udara Faktor dinamika radionuklida di tanah dan vegetasi • Data pekunder • Studi pustaka kecelakaan PLTN • Analisis Statistika SPSS,Minitab, Excel • Gambar dan Tabel faktor-faktor yang berpengaruh terhadap distribusi radionuklida 2. Untuk mengetahui pola distribusi radionuklida di lingkungan pada kecelakaan PLTN dan dapat menentukan laju degradasi di lingkungan darat dengan GIS dari waktu ke waktu; Sifat Kimia-Fisika Tanah Data distribusi radionuklida di udara, vegetasi, tanah Teknik-teknik pemodelan Sifat Kimia-Fisika vegetasi Peta Rupa Bumi 4 kabupaten Waktu degradasi radionuklida Faktor deposisi Densitas paparan ke darat • Data primer • Data pekunder • Studi pustaka kecelakaan PLTN • • Analisis Laboratorium • Analisis Spacial Arcview GIS • Analisis Statistika SPSS,Minitab, Excel • Gambar Peta zonasi radionuklida di wilayah studi • Peta pola distribusi radionuklida di udara, dan darat • Laju degradsi radionuklida 3 Untuk dapat menentukan zonasi kedaruratan apabila kecelakan nuklir terjadi di wilayah studi. Peta luasan wilayah studi dalam satuan desa Luasan vegetasi • Luasan Tanah • Data zonasi kedaruratan • Data pekunder • Studi pustaka kecelakaan PLTN • Analisis Spacial Arcview GIS • Analisis Statistika SPSS,Minitab, Excel • Luasan dengan tingkat kedaruratan cemaran radionuklida • Gambar peta zona kedaruratan 4 Untuk dapat memperkirakan luasan distribusi radionuklida dari kecelakaan PLTN di masa depan. Model distribusi spasial radionuklida Tataguna lahan dan luasan wilayah studi Data Statistika penggunaan lahan • Data primer • Data pekunder • Analisis Spacial Arcview GIS • Gambar Peta zona distribusi pada kejadian di masa depan Rekomendasi MODEL DISTRIBUSI SPASIAL RADIONUKLIDA PADA KECELAKAAN PLTN MURIA