Operasionalisasi Variabel METODE PENELITIAN

Tabel 3.3 Kisi-kisi Kuesioner Teman Sebaya Variabel Indikator Pernyataan Positif Pernyataan Negatif Teman Sebaya 1. Interaksi dengan teman sebaya di lingkungan tempat tinggal 1,2,3,4 2. Interaksi dengan teman sebaya di lingkungan kampus 7,8 5,6 3. Keterlibatan individu dalam berinteraksi dalam mempengaruhi keputusan berwirausaha 9,10,11,12 4. Fungsi dukungan teman sebaya 13,14,15,16 Sumber: Acep Saifudin 2016:49. c. Variabel Jenis Pekerjaan Orang Tua dengan Minat Berwirausaha. Variabel Jenis Pekerjaan Orang Tua terhadap Minat Berwirausaha diukur dengan menggunakan skala likert. Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia 1995:488, pekerjaan didefinisikan sebagai sesuatu yang dilakukan untuk mencari nafkah. Jika bentuk yang dilakukan bermacam-macam, maka ini disebut jenis pekerjaan. Untuk mengukur jenis pekerjaan orang tua peneliti menggunakan: Tabel 3.4 Pengukuran Jenis Pekerjaan Orang Tua Jenis Pekerjaan Skor Wirausaha 2 Bukan Wirausaha 1 Sumber: Hotmauli Sipayung 2008:28. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI d. Variabel Minat Berwirausaha Untuk mengukur minat berwirausaha peneliti menggunakan: Tabel 3.5 Pengukuran Minat Berwirausaha Variabel Indikator Pernyataan Positif Pernyataan Negatif Minat Berwira usaha 1. Rasa Tertarik mahasiswa untuk melakukan aktifitas yang berhubungan dengan kegiatan wirausaha. 6,7,8,9 18 2. Semangat untuk bersaing. 2 3,11 3. Kemauan mahasiswa untuk berusaha sendiri dalam melakukan suatu kegiatan 1,10,16 14 4. Keinginan untuk mengambil resiko 4,5,17 12,13,15 Sumber: Triana Pujiarsi 2015:36.

F. Teknik Pengumpulan Data

1. Kuesioner Menurut Arikunto 2013:160 instrumen penelitian adalah alat atau fasilitas yang digunakan oleh peneliti dalam mengumpulkan data agar pekerjaanya lebih mudah dan hasilnya lebih baik, dalam arti lebih lengkap, cermat, dan sistematis sehingga mudah diolah. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 2. Dokumentasi Dokumentasi digunakan untuk mencari data-data yang berupa catatan atau laporan hasil nilai mahasiswa.

G. Teknik Pengujian Instrumen

Agar instrumen dapat digunakan untuk mengumpulkan data, maka instrument tersebut harus valid dan reliabel. Dalam penelitian ini, instrumen teman sebaya menggunakan instrumen yang dikembangkan oleh Acep Saifudin 2016, instrumen jenis pekerjaan orang tua menggunakan instrumen yang dikembangkan oleh Hotmauli Sipayung 2008, dan instrumen minat berwirausaha menggunakan instrument yang dikembangkan oleh Triana Pujiarsi 2015. 1. Pengujian Validitas Validitas adalah suatu ukuran yang menunjukkan tingkat ketepatan atau kesahihan suatu instrument terhadap variabel yang diteliti. Suatu instrumen yang valid atau sahih mempunyai validitas yang tinggi. Sebaliknya instrumen yang kurang valid berarti memiliki validitas rendah. Sebuah instrumen dikatakan valid apabila mampu mengukur apa yang diinginkan serta mampu mengungkapkan data dari variabel yang diteliti secara tepat. Tinggi rendahnya validitas instrumen menunjukkan sejauh mana data yang terkumpul tidak menyimpang dari gambaran tentang validitas yang dimaksud. Uji validitas dalam penelitian ini adalah menggunakan analisis item atau uji keterkaitan, dimana suatu item mempunyai validitas yang PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI tinggi jika skor pada item memiliki kesejajaran dengan skor total. Perhitungan validitas dilakukan dengan menggunakan rumus Korelasi Product Moment dari Karl Pearson. Kriteria untuk pengambilan keputusan dalam menentukan valid atau t idaknya butir soal menurut Sugiyono 2013: 178 bahwa “syarat minimum untuk dianggap memenuhi syarat validitas adalah jika r 0,30”. Dengan demikian korelasi butir soal dengan skor 0,30 dinyatakan tidak valid sehingga soal tersebut gugur atau tidak dipakai. Rumus yang digunakan yaitu Korelasi Product Moment dari Person Arikunto, 1997:146 yaitu : ∑ ∑ ∑ √ ∑ ∑ ∑ ∑ Keterangan : r xy = Koefisien validitas butir Σ = Jumlah N = Banyaknya mahasiswa X = Skor tiap butir Y = Skor total tiap mahasiswa XY = Hasil perkalian antara X dan Y Di bawah ini merupakan tabel uji validitas variabel teman sebaya yang diambil dari penelitian milik Acep Saifudin tahun 2016:

Dokumen yang terkait

Hubungan kompetensi mahasiswa untuk mata kuliah kewirausahaan dan jiwa berwirausaha dengan minat berwirausaha mahasiswa Program Studi Pendidikan Ekonomi Bkk Pendidikan Akuntansi Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.

1 4 129

Pengaruh praktik berwirausaha dalam mata kuliah kewirausahaan dan pekerjaan orang tua terhadap minat berwirausaha : studi kasus mahasiswa Pendidikan Akuntansi yang mengambil mata kuliah kewirausahaan.

0 1 127

Hubungan tingkat pendidikan, tingkat pendapatan, dan jenis pekerjaan orang tua terhadap minat berwirausaha pada mahasiswa : studi kasus mahasiswa Program Studi Pendidikan Akuntansi Universitas Sanata Dharma Yogyakarta angkatan 2007-2010.

3 5 148

Hubungan antara pengalaman mengambil mata kuliah PPL I, jenis pekerjaan orang tua, dan IPK makasiswa dengan minat mahasiswa menjadi guru : studi kasus mahasiswa FKIP Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.

0 0 199

Minat mahasiswa jurusan akuntansi untuk mengikuti pendidikan profesi guru ditinjau dari jenis kelamin, IPK, dan pekerjaan orang tua : studi kasus mahasiswa Akuntansi Angkatan 2007-2009 Fakultas Ekonomi Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.

0 0 143

Hubungan antara jenis pekerjaan orang tua dan prestasi belajar dengan minat berwirausaha mahasiswa : studi kasus mahasiswa Program Studi Pendidikan Ekonomi angkatan 2003-2004 Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.

0 3 109

Jiwa kewirausahaan mahasiswa Universitas Sanata Dharma ditinjau dari kultur keluarga, program studi, dan jenis pekerjaan orang tua : studi kasus pada mahasiswa Universitas Sanata Dharma.

0 0 144

Jiwa kewirausahaan mahasiswa Universitas Sanata Dharma ditinjau dari kultur keluarga, program studi, dan jenis pekerjaan orang tua : studi kasus pada mahasiswa Universitas Sanata Dharma - USD Repository

1 2 142

Hubungan antara jenis pekerjaan orang tua dan prestasi belajar dengan minat berwirausaha mahasiswa : studi kasus mahasiswa Program Studi Pendidikan Ekonomi angkatan 2003-2004 Universitas Sanata Dharma Yogyakarta - USD Repository

0 0 107

Analisis minat berwirausaha pada mahasiswa dilihat dari tingkat pendidikan dan jenis pekerjaan orang tua : studi kasus mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sanata Dharma Yogyakarta - USD Repository

0 0 119