Penelitian Terdahulu URAIAN TEORITIS

Prancisca Guslina : Hubungan Kepuasan Dan Kepercayaan Mahasiswa Terhadap S-1 Ekstensi Dengan Keinginan Untuk Membujuk Mahasiswa D-3 Melanjutkan Studi Ke Fakultas Ekonomi USU, 2010.

BAB II URAIAN TEORITIS

A. Penelitian Terdahulu

Penelitian yang berjudul: “hubungan kepuasan dan kepercayaan mahasiswa terhadap lembaga pendidikan tinggi dengan keinginan untuk membujuk calon mahasiswa melanjutkan studi ke perguruan tinggi“ oleh Zulganef 2002. Dengan kesimpulan sebagai berikut : 1. Keinginan mahasiswa untuk membujuk calon mahasiswa kuliah di tempat mahasiswa tersebut kuliah, mempunyai hubungan yang signifikan dengan kepercayaan mahasiswa tersebut terhadap atribut jasa perguruan tinggi. Hal ini menunjukkan bahwa membentuk kepercayaan mahasiswa terhadap atribut jasa sangat penting, karena melalui kepercayaan tersebut dapat muncul loyalitas. 2. Kepercayaan mahasiswa terhadap atribut jasa mempunyai hubungan dengan kepuasan dosen yang mahasiswa terhadapa dua atribut jasa yang diteliti dalam penelitian ini, yaitu kepuasan terhadap proses belajar mengajar dan kepuasan terhadap lingkungan fisik. Hal ini menunjukkan bahwa dua atribut jasa tersebut merupakan anteseden untuk munculnya kepercayaan mahasiswa, bahwa kepercayaan akan muncul ketika mahasiswa puas terhadap kedua atribut jasa tersebut. 3. Kepuasan mahasiswa terhadap staf pengajar tidak mempunyai hubungan yang signifikan dengan kepercayaan mahasiswa tersebut terhadap dosen yang Prancisca Guslina : Hubungan Kepuasan Dan Kepercayaan Mahasiswa Terhadap S-1 Ekstensi Dengan Keinginan Untuk Membujuk Mahasiswa D-3 Melanjutkan Studi Ke Fakultas Ekonomi USU, 2010. bersangkutan. Hal ini menunjukkan bahwa mahasiswa yang bersangkutan tidak peduli dengan kinerja dosen, tidak ada kaitan sama sekali dengan kepercayaan mahasiswa tersebut terhadap dosen yang bersangkutan. 4. Kepercayaan mahasiswa terhadap perguruan tinggi tempat mereka kuliah merupakan variabel yang menghubungkan antara kepuasan mahasiswa terhadap atribut perguruan tinggi tempat mereka kuliah. Hal ini menunjukkan bahwa kepuasan saja tidak akan memunculkan loyalitas atau keinginan mahasiswa untuk membujuk calon mahasiswa kuliah di perguruan tinggi tempat mahasiswa tersebut kuliah. 5. Peran kepercayaan yang penting dalam menimbulkan keinginan mahasiswa untuk membujuk calon mahasiswa ke perguruan tinggi tempat mereka kuliah, sehingga perlu diperhatikan oleh seluruh para pengelola perguruan tinggi. Penelitian yang berjudul: “Pengaruh Pelayanan Terhadap Kepuasan Siswa Sebagai Pengguna Jasa Pendidikan di STMIK Sisingamangaraja oleh Melly 2006. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel indecpendent yang digunakan yaitu kualitas pelayanan yang terdiri dari bukti fisik, keandalan, ketanggapan, jaminan dan perhatian, secara bersama-sama berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan siswa sebagai pengguna jasa pendidikan di STMIK Sisingamangaraja dan hasil paling dominan mempengaruhi kepuasan mahasiswa sebagai pengguna jasa pendidikan STMIK Sisingamangaraja XII Medan adalah variabel perhatian. Prancisca Guslina : Hubungan Kepuasan Dan Kepercayaan Mahasiswa Terhadap S-1 Ekstensi Dengan Keinginan Untuk Membujuk Mahasiswa D-3 Melanjutkan Studi Ke Fakultas Ekonomi USU, 2010. Penelitian yang berjudul: “Analisis Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Mahasiswa S1 Program Studi Manajemen Sebagai Pengguna Jasa Pendidikan di Fakultas Ekonomi USU oleh Sadat 2005”. Dari penelitian terdapat variabel kualitas pelayanan dengan variabel bukti fisik, keandalan, daya tanggap, jaminan dan empati berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan mahasiswa USU.

B. Pengertian jasa

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kepuasan dan Kepercayaan Merek Terhadap Kepuasan Pelanggan Sabun Lux Pada Mahasiswa Ekstensi Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

0 56 102

Gambaran Self-Efficacy Dan Outcome Expectation Mahasiswa Fakultas Psikologi USU Dalam Penggunaan Group Facebook

3 93 141

Gambaran Pengetahuan Mahasiswa Fakultas Kedokteran USU Semester I-VII Tentang Pola Nutrisi Seimbang

1 67 59

Persepsi Mahasiswa Terhadap Tayangan “Stand Up Comedy”(Studi Deskriptif Persepsi Mahasiswa Fakultas Ilmu Budaya USU Terhadap Tayangan “Stand Up Comedy” di Metro TV)

14 154 130

Opini Mahasiswa Terhadap Iklan Nasional Demokrat (Studi Deskriptif Opini Mahasiswa Ilmu Komunikasi FISIP USU Terhadap Iklan Nasional Demokrat Di Metro TV)

0 54 90

Faktor-Faktor Pencetus Stress Pada Mahasiswa Fakultas Kedokteran USU yang Sedang Menjalani Program Pendidikan Profesi Dokter Di RSUP H. Adam Malik Medan

1 33 93

Motivasi Mahasiswa DIII Keperawatan untuk Melanjutkan Pendidikan ke Tingkat Sarjana Keperawatan di Fakultas Keperawatan USU

10 84 61

Pengaruh Pendidikan Kewirausahaan dan Latar Belakang Keluarga Terhadap Motivasi Wirausaha Mahasiswa Manajemen Ekstensi Fakultas Ekonomi dan Bisnis USU

0 0 7

Pengaruh Kepuasan dan Kepercayaan Merek Terhadap Kepuasan Pelanggan Sabun Lux Pada Mahasiswa Ekstensi Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

0 0 14

Pengaruh Kepuasan dan Kepercayaan Merek Terhadap Kepuasan Pelanggan Sabun Lux Pada Mahasiswa Ekstensi Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

0 0 16