Lapangan Basket Taman yang luas dan asri Tempat parkir Toko Rohani Fotocopy

retret. Air mineral yang disediakan dalam galon dengan menggunakan dispenser juga disediakan di lorong dekat ruang makan. Hal ini bertujuan agar peserta yang membutuhkan air minum dapat dengan mudah menemukannya.

6. Gua Maria dan Empat belas 14 Stasi Jalan Salib

Terdapat 14 Stasi Jalan Salib yang disediakan oleh pengelola sepanjang 250 Meter yang berakhir di Gua Maria. Pada setiap stasi disediakan lampu sorot yang dapat digunakan bagi mereka yang akan mengadakan Ibadat Jalan Salib pada malam hari. Di depan Gua Maria disediakan pula meja Altar yang dapat digunakan untuk Perayaan Ekaristi di alam terbuka. Ada pula kelompok-kelompok tertentu yang mengadakan malam api unggun sekaligus berdoa bersama.

7. Lapangan Basket

Fasilitas lapangan basket ini baru dibangun mengingat peserta retret yang sebagian besar adalah pelajar dan mahasiswa. Peserta retret dari kalangan pelajar kadang kala menggunakan lapangan basket ini untuk bermain sepak bola. Lapangan basket ini juga digunakan sebagai arena outbound bila jumlah peserta terlalu banyak.

8. Taman yang luas dan asri

Taman yang berada di bagian belakang bangunan rumah retret tersebut digunakan juga sebagai stasi Jalan Salib. Taman ini juga sebagai tempat untuk outbound mengingat semakin banyak kelompok yang mengadakan outbound. Beberapa kelompok religius yang sedang menginap kadang kala menggunakan taman untuk tempat bermeditasi, sharing dan diskusi kelompok.

9. Tempat parkir

Pengelola menyiapkan tempat parkir yang aman dan luas. Lokasi parkir berada di bagian depan rumah retret. Namun bila jumlah kendaraan peserta cukup banyak dan tempat parkir tidak memadai maka digunakan lapangan basket yang berada disamping bangunan. 10. Keamanan 24 Jam Lokasi rumah retret juga menyediakan keamanan 24 jam. Ada empat satpam yang berjaga secara bergiliran. Area Rumah retret dikelilingi tembok yang aman dan pintu masuk ke area rumah retret melalui satu pintu yaitu di bagian depan. Meskipun ada pintu lain yaitu melalui biara namun hanya dapat dilalui dengan berjalan kaki.

11. Toko Rohani

Bagi peserta retret yang membutuhkan barang-barang rohani seperti rosario, kalung salib, patung orang kudus maupun buku-buku novena dapat dibeli di toko rohani yang terletak di dekat lobby Rumah Retret Canossa. Begitu pula bila ada peserta retret yang membutuhkan peralatan mandi, alat tulis maupun minuman ringan Soft drink. Jam beroperasinya toko rohani ini sampai pukul 21.00 Wib atau selama masih ada karyawanstaf yang bertugas di sekretariat.

12. Fotocopy

Pengelola juga menyediakan mesin fotocopy yang dapat digunakan oleh peserta retret dengan mengganti biaya Rp. 200,- lembar. Namun jam operasi untuk menggunakan fasilitas ini mengikuti jam kerja karyawan rumah retret.

13. Persewaan Peralatan

Dokumen yang terkait

Analisis Tingkat Kepuasan Pelanggan terhadap Kualitas Pelayanan “akar café” Bogor

5 139 195

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PADA RUMAH MAKAN Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Pada Rumah Makan Sari Rahayu Di Banjarnegara.

0 2 14

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PADA RUMAH MAKAN Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Pada Rumah Makan Sari Rahayu Di Banjarnegara.

0 3 12

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN KEPUASAN PELANGGAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Kepuasan Pelanggan Terhadap Loyalitas Pelanggan (Studi Pada Rumah Teh "Ndoro Donker").

0 4 14

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan.

0 1 13

Analisis Hubungan Kualitas Pelayanan Dengan Tingkat Kepuasan Pelanggan Yang Membeli Rumah Pada PT.L.J.Hooker Di Bandung.

1 1 22

KUALITAS PRODUK, SUKU BUNGA DAN KUALITAS PELAYANAN PENGARUHNYA TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN KPR BANK BTN CABANG MANADO ipi109039

0 0 8

ANALISIS PENGARUH DIMENSI KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PADA PT. CENTRAL SENTOSA FINANCE SURAKARTA ipi110601

0 1 10

analisis kinerja kualitas pelayanan terhadap kepuasan pelanggan pada telkomsel malang area

0 0 9

Analisis tingkat kepuasan pelanggan terhadap kualitas pelayanan Rumah Retret Canossa, Bintaro Tangerang - USD Repository

0 1 190