Produk produk Teh Ichitan Indonesia Pengujian Kuesioner

Gambar IV.6 konsumen rumah makan “Mbok Gampar” Gambar IV.7 Bu Nonun pemilik rumah makan “Mbok Gampar” Gambar IV.8 konsumen rumah makan “Mbok Gampar” Gambar IV.9 konsumen rumah makan “Mbok Gampar” Gambar IV.10 konsumen rumah makan “Mbok Gampar” Saat masuk ke rumah makan “Mbok Gampar”. Bapak tersebut merasa kaget melihat semua konsumen merasakan sangat kepedasan sehingga bibir mereka menjadi besar dan lebar. Akhirnya bapak tersebut mencoba makanan yang paling pedas untuk membuktikan seberapa pedas makanan tersebut, saat bapak tersebut merasa kepedasan dia meminum teh YEN YEN untuk meredakan rasa pedasnya dan teh tersebut manjur. Di akhir cerita iklan tersebut, semua konsumen mencoba teh YEN YEN dan mereka merasakan “NYES NYES”. Itulah mengapa teh ini menamai tagline nya “ Bikin Pedes Jadi Nyes Nyes” 44

BAB V ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

Penelitian dilakukan pada bulan Maret 2017 dengan membagikan kuisioner kepada 100 Mahasiswa kampus 1 Mrican Universitas Sanata Dharma Yogyakarta. Kuisioner ini dibagikan kepada responden yang sudah pernah melihat iklan Teh YEN YEN akan tetapi belum pernah membeli minuman tersebut. Penyebaran dilakukan secara langsung oleh peneliti kepada responden kampus 1 Mrican Universitas Sanata Dharma Yogyakarta dengan menanyakan terlebih dahulu kepada calon responden sesuai kriteria yang telah ditentukan sebelumnya, jika calon responden memenuhi kriteria yang diajukan oleh peneliti maka calon responden berhak mengisi kuesioner peneliti. Setelah mengisi kuesioner, peneliti memberikan souvenir kepada konsumen yang bersedia dijadikan responden sebagai ucapan terima kasih peneliti kepada responden. Pengisian kuesioner dilakukan dengan cara memberikan tanda centang √ pada pernyataan yang telah penulis susun, masing – masing pernyataan telah dicantumkan 5 pilihan yaitu “SS” sangat setuju, “S” setuju, “N” netral, “TS” tidak setuju, dan “STS” sangat tidak setuju, sehingga responden hanya perlu memilih salah satu pernyataan yang sesuai dengan apa yang mereka alami dan rasakan. Dalam bab ini, karakteristik responden dipaparkan berdasarkan program studi. Data deskriptif meliputi skor rata –rata kreativitas iklan dan minat beli, sedangkan analisis kuantitatif untuk variabel kreativitas iklan dan minat beli meliputi uji instrument Validitas dan Reabilitas, uji asumsi klasik uji PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI normalitas, analisis data analisis regresi linier sederhana serta pengujian hipotesis uji t. Pengolahan data menggunakan software perangkat lunak SPSS Statistics 16.0 dan Microsoft Excel 2010.

A. Pengujian Kuesioner

1. Uji Validitas Uji validitas dilakukan untuk mengukur valid tidaknya suatu instrumen. Hasil uji validitas dilakukan dengan menggunakan teknik korelasi product moment pearson. Dalam uji validitas, kriteria suatu nilai dikatakan valid apabila hasil uji r hitung ≥ r tabel. Dalam penelitian ini uji validitas dilakukan menggunakan 100 kuisioner yang dibagikan kepada responden. Diketahui N=100 dan α = 5, maka r tabel = 0,195. Setiap item pernyataan dapat dikatakan valid jika uji r hitung 0,195 Tabel V.1 Tabel Validitas Kreatvitas Iklan Variabel Item r hitung r tabel Keterangan Kreativitas Iklan KI 1 0,524 0,195 VALID KI 2 0,364 0,195 VALID KI 3 0,525 0,195 VALID KI 4 0,685 0,195 VALID KI 5 0,623 0,195 VALID KI 6 0,540 0,195 VALID KI 7 0,651 0,195 VALID KI 8 0,666 0,195 VALID KI 9 0,602 0,195 VALID KI 10 0,386 0,195 VALID KI 11 0,539 0,195 VALID Sumber : Hasil Pengolahan Data Primer, 2017 PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Berdasarkan tabel V.1 tersebut, seluruh item pernyataan Kreativitas iklan dalam instrumen penelitian dinyatakan valid, karena r hitung lebih besar dari r tabel 0,195. Tabel V.2 Tabel Validitas Minat Beli Konsumen Variabel Item r hitung r tabel Keterangan Minat Beli MB1 0,705 0,195 VALID MB 2 0,761 0.195 VALID MB 3 0,742 0,195 VALID MB 4 0,820 0,195 VALID MB 5 0,853 0,195 VALID Sumber : Hasil Pengolahan Data Primer, 2017 Berdasarkan tabel V.2 dapat diketahui bahwa seluruh item pernyataan Minat Beli dalam instrumen penelitian dinyatakan valid, karena r hitung lebih besar dari r tabel 0,195. 2. Uji Reliabilitas Uji reliabilitas yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik analisis Cronbach Alpha dengan melihat Reliability Statistic , maka kita dapat mengetahui nilai Croanbach Alpha dan item pernyataan. Dalam penelitian ini dilakukan menggunakan 100 kuesioner yang dibagikan kepada responden. Diketahui N = 100 , α 0,60. Setiap item pernyataan dapat dikatakan reliabel jika alpha 0,60. Adapun uji reliabilitas data adalah sebagai berikut: Tabel V.3 Hasil Uji Reliabilitas Kreativitas Iklan Sumber : Hasil Pengolahan Data Primer, 2017 Berdasarkan tabel V.3 dapat disimpulkan bahwa instrumen variabel Kreativitas iklan ini dikatakan reliabel, dikarenakan nilai Cronbach’s Alpha sebesar 0,778. Demikian dapat diambil kesimpulan bahwa kuesioner tersebut reliabel karena 0,778 0,60. Tabel V.4 Hasil Uji Reliabilitas Minat Beli Sumber : Hasil Pengolahan Data Primer, 2017 Berdasarkan tabel V.4 dapat disimpulkan bahwa instrumen variabel Minat Beli ini dikatakan reliabel, dikarenakan nilai Cronbach’s Alpha sebesar 0,834. Demikian dapat diambil kesimpulan bahwa kuesioner tersebut reliabel karena 0,834 0,60.

B. Analisis Data

1. Analisis Deskriptif Pada bagian ini dilakukan analisis yang berkaitan dengan karaktersitik responden dan variabel penelitian. Cronbachs Alpha N of Items .778 11 Cronbachs Alpha N of Items .834 5 a. Deskripsi Responden Menganalisis data yang berkaitan dengan identitas responden berdasarkan program studi. Dalam penyebaran kuesioner dilakukan di kampus 1 Mrican Universitas Sanata Dharma dan dibagikan kepada 100 responden Tabel V.5 Karateristik Responden Berdasarkan Program Studi NO PROGRAM STUDI JUMLAH PERSENTASE 1 Manajemen 32 32 2 Pendidikan Bahasa Inggris 5 5 3 Akuntansi 21 21 4 Pendidikan Bahasa Sastra Indonesia 13 13 5 Pendidikan Guru SD 13 13 6 Sastra Inggris 5 5 7 Pendidikan Sejarah 5 5 8 Sastra Indonesia 6 6 Total 100 100 Sumber : Hasil Pengolahan Data Primer, 2017 Berdasarkan tabel tersebut dapat disimpulkan bahwa sebagian besar responden berasal dari program studi Manajemen dengan persentase sebesar 32. Sedangkan responden yang paling sedikit berasal dari program studi Pendidikan Bahasa Inggris, Sastra Inggris dan Pendidikan Sejarah dengan persentase sebesar 5. 2. Analisis Deskriptif Variabel Analisis deskriptif dilakukan untuk mengetahui rata-rata skor jawaban responden untuk setiap variabel Kreativitas Iklan dan indikator minat beli . Metode pengujian rata-rata skor dilakukan dengan menggunakan bantuan MS. Excel. 1 Hasil dari rata-rata Kreativitas Iklan yang didapat akan dimasukkan dalam kelompok dimana skor 1,00 – 1,79 termasuk sangat buruk SBr, 1,80 – 2,59 termasuk buruk Br, 2,60 – 3,39 termasuk cukup C, 3,40 – 4,19 termasuk baik B, 4,20 – 5,00 termasuk sangat baik SB. Tabel V.6 Hasil Analisis Deskriptif Variabel Kreativitas Iklan Variabel Mean Pernyataan Mean Kreativitas Iklan 3,61 KI 1 3,67 KI 2 3,68 KI 3 3,67 KI 4 3,50 KI 5 3,60 KI 6 3,68 KI 7 3,54 KI 8 3,51 KI 9 3,50 KI 10 3,81 KI 11 3,61 Sumber: Data Primer yang diolah, Maret 2017 Berdasarkan tabel V.6 secara umum keseluruhan rata-rata Kreativitas Iklan yaitu 3,61. Angka ini menunjukan Kreativitas Iklan termasuk dalam kategori baik. Calon konsumen berpendapat bahwa iklan Teh YEN YEN kreatif PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

Dokumen yang terkait

Alasan-alasan pembelian produk secara online : studi kasus mahasiswa-mahasisi Universitas Sanata Dharma Yogyakarta (Kampus 1 Mrican).

0 1 144

Pengaruh citra merek terhadap minat beli produk mie instan "Pop Mie" studi kasus: konsumen produk mie instan "Pop Mie" di Kampus II Universitas Sanata Dharma, Mrican, Yogyakarta.

3 10 94

Analisis kepuasan mahasiswa terhadap pelayanan Perpustakaan Universitas Sanata Dharma : studi pada mahasiswa Universitas Sanata Dharma Yogyakarta pemakai jasa Perpustakaan Kampus I Mrican.

0 1 126

Faktor - faktor yang mempengaruhi minat beli handphone Android : studi kasus pada mahasiswa Univesitas Sanata Dharma, Kampus I Mrican Yogyakarta.

0 0 141

Alasan alasan pembelian produk secara online studi kasus mahasiswa mahasisi Universitas Sanata Dharma Yogyakarta (Kampus 1 Mrican)

0 2 142

Persepsi konsumen terhadap atribut produk Teh Sosro : studi kasus pada mahasiswa Universitas Sanata Dharma Kampus I Mrican.

0 0 129

Faktor faktor yang mempengaruhi minat beli handphone Android studi kasus pada mahasiswa Univesitas Sanata Dharma, Kampus I Mrican Yogyakarta

0 0 139

MANAJEMEN WAKTU MAHASISWA TERHADAP KURIK

0 1 17

Persepsi konsumen terhadap atribut produk Teh Sosro : studi kasus pada mahasiswa Universitas Sanata Dharma Kampus I Mrican - USD Repository

0 0 127

Pengaruh daya tarik iklan televisi terhadap minat beli konsumen pada produk minuman Frestea : studi kasus pada Fakultas Ekonomi Universitas Sanata Dharma Yogyakarta - USD Repository

0 0 131