Fungsi Pasar Modal Manfaat Pasar Modal

keseluruhan surat-surat berharga yang beredar. Sedangkan dalam arti sempit pasar modal adalah suatu tempat dalam pengertian fisik yang mengorganisasikan transaksi penjualan efek atau disebut sebagai bursa efek.Sutrisno,2001 :341 Pasar modal merupakan kegiatan yang bersangkutan dengan penawaran umum dengan perdagangan efek,perusahaan publik yang berkaitan dengan efek yang diterbitkannya sebagai lembaga profesi yang berkaitan dengan efek Fakhrudin,2001:2

2.2.3.1 Fungsi Pasar Modal

Fungsi dari pasar modal bursa efek Sartono,2001: 23 adalah : A. Menciptakan pasar secara terus menerus bagi efek yang ditawarkan kepada masyarakat. B. Menciptakan harga yang wajar bagi efek yang bersangkutan melalui mekanisme pasar. C. Membantu pembelajaran pemenuhan dana dunia usaha melalui penghimpunan dana masyarakat. D. Menghimpun proses perluasan partisipasi masyarakat dalam kepemilikan saham-saham perusahaan.

2.2.3.2 Manfaat Pasar Modal

Menurut Anoraga dan Pakarti 2001: 12 manfaat pasar modal adalah : a. Manfaat Pasar Modal bagi emitenperusahaan adalah : 1. Jumlah dana yang dapat dihimpun bisa berjumlah besar. 2. Dana tersebut dapat diterima sekaligus pada saat pasar perdana selesai. 3. Solvabilitas perusahaan tinggi sehingga memperbaiki citra perusahaan. 4. Ketergantungan emiten terhadap bank menjadi kecil. 5. Cash Flow hasil penjualan saham biasanya lebih besar dari harga nominal perusahaan. 6. Emisi saham cocok untuk membiayai perusahaan yang berisiko tinggi. 7. Tidak ada beban finansial. 8. Jangka waktu penggunaan dana tidak terbatas. 9. Tidak dikaitkan dengan kekayaan penjamin tertentu. 10. Profesionalisme dalam manajemen meningkat. b. Manfaat Pasar modal bagi Investor Pemodal adalah : 1. Nilai investasi berkembang mengikuti harga saham yang mencapai capital gain. 2. Memperoleh deviden bagi mereka yang memilikimatau memegang saham dan bunga tetap atau bunga yang mengambang bagi pemegang obligasi. 3. Mempunyai hak suara dalam RUPS Rapat Umum Pemegang Saham bagi pemegang saham,mempunyai hak suara dalam RUPO Rapat Umum Pemegang Obligasi bila diadakan bagi pemegang obligasi. 4. Dapat dengan mudah mengganti instrument investasi,misal dari saham A ke saham B sehingga dapat meningkatka keuntungan atau mengurangi resiko. c. Manfaat Pasar Modal bagi Lembaga Penunjang adalah : 1. Menuju ke arah professional didalam memberikan pelayanannya sesuai dengan bidang tugas masing-masing. 2. Sebagai pembentuk harga dalam bursa pararel. 3. Semakin memberi variasi pada jenis lembaga penunjang. 4. Likuiditas efek semakin tinggi. d. Manfaat Pasar Modal bagi Pemerintah adalah : 1. Mendorong laju pembangunan. 2. Mendorong investasi. 3. Pencipta lapangan kerja. 4. Mengurangi anggaran bagi BUMN Badan Usaha Milik Negara

2.2.4. Investasi di Pasar Modal

Dokumen yang terkait

Pengaruh Ukuran Perusahaan, Momentum dan Price Earning Ratio Terhadap Return Saham pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI)

1 37 85

Pengaruh Investment Opportunity Set, Return on Investment, dan Net Profit Margin Terhadap Devidend Payout Ratio pada Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Indonesia Periode 2008-2010

0 34 89

Pengaruh Profitabilitas Terhadap Harga Saham Dengan Price Earning Ratio Sebagai Variabel Moderating Pada Perusahaan Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

4 40 121

Pengaruh Leverage, Return On Asset, Investment Opportunity Set, dan Dividend Payout Ratio terhadap Nilai Perusahaan. (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Tercatat pada Tahun 2009-2013)

1 8 99

Pengaruh Dividend Payout Ratio (DPR), Debt To Equity Ratio (DER), Return On Equity (ROE), dan Investment Opportunity Set (IOS) Terhadap Nilai Perusahaan

0 3 131

PENGARUH DIVIDEND YIELD, PRICE EARNINGS RATIO DAN DEBT TO EQUITY RATIO TERBADAP RETURN SAHAM DENGAN INVESTMENT OPPORTUNITY SET SEBAGAI VARIABEL MODERATING

0 3 16

PENGARUH EARNING PER SHARE (EPS) DAN PRICE EARNING RATIO (PER) TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN OTOMOTIF YANG GO PUBLIK DI BURSA EFEK INDONESIA.

2 16 103

RELEVANSI NILAI DIVIDEND YIELD DAN PRICE EARNINGS RATIO DENGAN MODERASI INVESTMENT OPPORTUNITY SET (IOS) DALAM PENILAIAN HARGA SAHAM

0 0 1

ANALISIS PENGARUH INVESTMENT OPPORTUNITY SET TERHADAP KEBIJAKAN DEVIDEN DENGAN STRUKTUR MODAL SEBAGAI VARIABEL MODERATING PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BEI

0 0 13

PENGARUH DIVIDEND YIELD DAN PRICE EARNING RATIO TERHADAP RETURN SAHAM DENGAN INVESTMENT OPPORTUNITY SET SEBAGAI VARIABEL MODERATING PADA PERUSAHAAN OTOMOTIF YANG GO PUBLIK DI BEI USULAN PENELITIAN

0 0 12