Unit Pelayanan Lalu Lintas Penerbangan

5. Memberitahukan instansi yang berkaitan dengan pesawat yang membutuhkan pertolongan dengan unit SAR Search and rescue dan membantu instansi tersebut, apabila diperlukan. 12

2.2.1. Unit Pelayanan Lalu Lintas Penerbangan

1. Divisi Pelayanan Operasional Lalu Lintas Udara Bandar udara Polonia-Medan menyelenggarakan pelayanan lalu lintas penerbangan yang dilaksanakan oleh : Pelayanan ADC dan APP , meliputi : Polonia Aerodrome Control Tower Polonia TWR dan Medan Approach Control Unit Medan APP Berfungsi memberikan Approach Control Service, Flight Information Service, dan Alerting Service di dalam wilayah Medan Control Zone. Bertanggung jawab terhadap keselamatan penerbangan dan kelancaran arus lalu lintas penerbangan di wilayah Medan Control Zone Medan CTR dengan memberikan instruksi, clearance, Expected Approach Time EAT dan informasi yang diperlukan oleh pesawat udara yang dipandunya serta melakukan koordinasi dengan ATS Unitsektor yang terkait, sedangkan Polonia Aerodrome Control Tower Polonia TWR dan Medan Approach bertanggung jawab terhadap pelayanan keselamatan, kelancaran arus lalu lintas penerbangan di wilayah Polonia Aerodrome Traffic Zone Polonia ATZ dengan memberikan instruksi dan informasi kepada pesawat udara yang dipandunya serta memberikan Aerodrome Traffic Service Universitas Sumatera Utara pada pesawat udara yang datang, pergi dan terbang lintas di wilayahnya. 2. Pelayanan ACC LowerTMA, meliputi : Medan East Terminal Control Centre Medan TMA East dan Medan West Terminal Control Centre Berfungsi memberikan Area Control Service, Flight Information Service dan Alerting di dalam wilayah Medan East Terminal Control Area. Bertanggung jawab terhadap keselamatan penerbangan dan kelancaran arus lalu lintas penerbangan di wilayah udara Medan East Terminal Control Area Medan East TMA dan Medan West Terminal Control Area Medan West TMA dengan memberikan informasi yang diperlukan oleh pesawat udara yang dipandunya serta melakukan koordinasi dangan ATS Unitsector yang terkait. 3. Pelayanan BOP dan Rangtika, meliputi : Medan Flight Service Station Medan FSS. Kegiatan operasional selama 7 hari 24 jam menggunakan pola gilir cepat 3-2 3 hari kerja dengan 2 hari libur dan dibagi menjadi 3 pembagian shift dinas yaitu: 17 • Shift pagi : 01.00-07.00 UTC universal Time Coordinated 07.00-14.00 WIB, 7 jam kerja • Shift siang 07.00-12.00 UTC 14.00-19.00 WIB, 5 jam kerja • Shift malam Universitas Sumatera Utara 12.00-01.00 UTC 19.00-07.00 WIB, 12 jam kerja. 18

2.2.2. Persyaratan dan Kualifikasi Pengatur Lalu Lintas Udara