karbon monoksida, sulfur, timbal, senyawa nitrogen

b. Siswa mendengarkan pemaparan siswa lain pada saat presentasi hasil diskusi. No. Kriteria Skor 1. Tidak mendengarkan 1 2. Mendengarkan sambil bercanda 2 3. Mendengarkan dengan seksama 3

4. Kegiatan-kegiatan menulis Writing Activities

a. Siswa mengerjakan soal-soal diskusi pada saat menggunakan media contextual puzzle. No. Kriteria Skor 1. Tidak mengerjakan soal 1 2. Mengerjakan soal dengan bercanda 2 3. Mengerjakan soal dengan sungguh-sungguh 3 b. Siswa merangkum materi yang dijelaskan. No. Kriteria Skor 1. Tidak merangkum 1 2. Merangkum sebagian materi 2 3. Merangkum semua materi 3

5. Kegiatan-kegiatan motorik Motor Activities

a. Siswa melakukan apa yang diinstruksikan oleh guru pada saat menggunakan media contextual puzzle. No. Kriteria Skor 1. Tidak pernah melakukan instruksi guru saat menggunakan media contextual puzzle 1 2. Melakukan instruksi guru sambil bermain-main 2 3. Melakukan instruksi guru dengan cepat dan penuh tanggung jawab 3 b. Siswa melakukan apa yang diinstruksikan oleh guru pada saat membentuk kelompok. No. Kriteria Skor 1. Tidak pernah melakukan instruksi guru saat membentuk kelompok 1 2. Melakukan instruksi guru sambil bermain-main 2 3. Melakukan instruksi guru dengan cepat dan penuh tanggung jawab 3

6. Kegiatan-kegiatan mental Mental Activities

a. Siswa menanggapi hasil diskusi kelompok lain saat presentasi berlangsung. No. Kriteria Skor 1. Tidak memberikan tanggapan 1 2. Tanggapan siswa kurang berkaitan dengan materi 2 3. Tanggapan siswa berkaitan dengan materi 3 b. Siswa menyimpulkan hasil diskusi di depan kelas No. Kriteria Skor 1. Siswa tidak meyimpulkan hasil diskusi di depan kelas 1 2. Siswa menyimpulkan hasil diskusi di depan kelas dengan ditunjuk 2 3. Siswa menyimpulkan hasil diskusi di depan kelas secara sukarela 3

7. Kegiatan-kegiatan emosional Emotional Activities

a. Suasana hati siswa pada saat pembelajaran berlangsung. No. Kriteria Skor 1. Tidak senang 1 2. Cukup senang 2 3. Senang 3 b. Siswa mengganggu teman yang lain pada saat pembelajaran berlangsung. No. Kriteria Skor 1. Selalu mengganggu teman 1 2. Terkadang mengganggu teman 2 3. Tidak pernah mengganggu teman 3