Identifikasi Variabel Hipotesis Kedua Identifikasi Variabel Hipotesis Ketiga

berdirinya universitas, struktur organisasi, jumlah pegawai, jumlah mahasiswa dan jumlah dosen. 3.6. Identifikasi dan definisi Operasional Variabel 3.6.1. Identifikasi dan definisi variable Hipotesis Pertama Berdasarkan perumusan masalah, kerangka konseptual dan hipotesis yang diajukan maka variable-variabel dalam penelitian ini untuk hipotesis pertama diidentifikasi sebagai berikut : 1. Variabel bebas independent variable adalah variabel yang mempengaruhi atau yang menjadi sebab timbulnya perubahan pada variable terikat, yaitu : Kompetensi X1. 2. Variabel terikat dependent variable adalah variable yang dipengaruhi atau menjadi akibat karena adanya perubahan dari variable bebas, yaitu Kinerja Pegawai Y.

3.6.2. Identifikasi Variabel Hipotesis Kedua

Berdasarkan perumusan masalah, kerangka konseptual dan hipotesis yang diajukan maka variable-variabel dalam penelitian ini untuk hipotesis kedua diidentifikasi sebagai berikut : 1. Variabel bebas independent variable adalah variable yang mempengaruhi atau yang menjadi sebab timbulnya perubahan pada variable terikat, yaitu : Iklim Organisasi X2. Universitas Sumatera Utara 2. Variabel terikat dependent variable adalah variable yang dipengaruhi atau menjadi akibat karena adanya perubahan dari variable bebas, yaitu Kinerja Pegawai Y.

3.6.3. Identifikasi Variabel Hipotesis Ketiga

Berdasarkan perumusan masalah, kerangka konseptual dan hipotesis yang diajukan maka variable-variabel dalam penelitian ini untuk hipotesis ketiga diidentifikasi sebagai berikut : 1. Variabel bebas independent variable adalah variable yang mempengaruhi atau yang menjadi sebab timbulnya perubahan pada variable terikat, yaitu : Kompetensi X1 dan Iklim Organisasi X2. 2. Variabel terikat dependent variable adalah variable yang dipengaruhi atau menjadi akibat karena adanya perubahan dari variable bebas, yaitu Kinerja Pegawai Y Universitas Sumatera Utara Tabel 3.1. Variabel, Definisi Operasional, Dimensi, Indikator-Indikator dan Skala Pengukuran. Variabel Definisi Operasional Dimensi Definisi Indikator Pengukuran Variabel Independen Kompetensi X1 Kompetensi merupakan kapasitas individu untuk mengerjakan berbagai tugas dalam suatu pekerjaan Robbins dalam Dinar, 2007. Kompetensi adalah kemampuan, kecakapan, keadaan, dan wewenang Syah,2004:51. Pengetahuan Ketrampilan Adalah tingkat pengetahuan pegawai yang berhubungan dengan pekerjaannya Adalah kemampuan pegawai untuk mengaplikasikan pengetahuan kerjanya Materi kerja Mekanisme kerja Pelayanan mahasiswa Kecekatan kerja Keakuratan kerja Ketrampilan sosial Skala Likert Iklim organisasi X2 Handoko 2004:19 bahwa iklim organisasi merupakan suatu suasana organisasi yang diciptakan beberapa komponen yang membentuk nilai kebijakan, yang pelaksanaannya sesuai dengan kepentingan kelompok kerja. Kebijakan Pembagian tugas Sistem kompensasi Adalah standard atau aturan aturan yang ditetapkan untuk dilaksanakan anggota organisasi yaitu system pembagian tugas yang ditetapkan oleh Universitas yang harus dipatuhi oleh seluruh pegawai yakni sistem penggajian pegawai UMI Medan Aturan kerja Disiplin kerja Mekanisme pembuatan keputusan Klasifikasi kerja Klasifikasi tgj.jawab Klasifikasi waktu kerja Gaji, bonus Biaya operasional Skala Likert Variabel terikat Kinerja Kinerja merupakan salah satu tolak ukur untuk melihat suatu kesuksesan dalam melaksanakan suatu pekerjaanPrihadi 2004. Capaian kerja Efektifitas Efisiensi yakni perbandingan antara realisasi dengan rencana kerja adalah keberhasilan dalam mencapai tujuan kerja yang telah ditetapkan adalah pencapaian hasil optimum dengan penggunaan SDM secara minimum. Capaian tujuan kerja Capaian tanggungjawab Capaian kepuasan kerja Efektifitas operasional kerja Efektfitas pencapaian tujuan kerja Efektifitas Efisiensi waktu kerja Efisiensi penggunaan bahan material kerja Efisiensi penggunaan alat kerja Skala Likert Sumber : Spencer, Aisworth, dkk 2007:73, Hersey dan Blanchard dalam Wirawan 2007:41 Universitas Sumatera Utara 3.7. Uji Persyaratan 3.7.1. Uji Validitas