Analisis Data .1 Analisis Regresi Linear Sederhana Uji Asumsi Klasik .1 Uji Normalitas Uji Hipotesis .1 Uji T

4.2.5 Analisis Data 4.2.5.1 Analisis Regresi Linear Sederhana Penelitian ini menggunakan analisis regresi linear untuk pembuktian hipotesis penelitian. Analisis ini akan menggunakan input berdasarkan data yang diperoleh dari kuesioner. Perhitungan statistik dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan program komputer SPSS For Windows versi 16. Hasil pengolahan data dengan menggunakan SPSS selengkapnya ada pada lampiran dan selanjutnya di ringkas sebagai berikut: Tabel 4.34 Hasil Analisis Regresi Linear Sederhana Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardize d Coefficients T Sig. Collinearity Statistics B Std. Error Beta Toleranc e VIF 1 Constant 7.148 2.555 2.798 .007 Store Atmosphere .605 .046 .840 13.137 .000 1.000 1.000 a. Dependent Variable: Keputusan Pembelian Konsumen Sumber : Hasil Olahan Software 2014 Berdasarkan tabel diatas, maka model persamaan regresinya adalah: Y = a + bx Y = 7.148 + 0.605x Persamaan berikut memiliki makna apabila store atmosphere konstan, maka ada keputusan pembelian konsumen sebesar 7.148 dan apabila store atmosphere ditingkatkan 100 maka keputusan pembelian konsumen akan meningkat sebesar 0.605. Maka dapat disimpulkan bahwa semakin baik dan tinggi Universitas Sumatera Utara store atmosphere yang dimiliki Next Salon For Men maka keputusan pembelian konsumen juga akan semakin meningkat. 4.2.6 Uji Asumsi Klasik 4.2.6.1 Uji Normalitas Pengujian normalitas dilakukan dengan menggunakan P-P Plot. Pada pengujian normalitas ini dapat dilihat dari gambar berikut ini : Gambar 4.1 Uji Normalitas Data Gambar tersebut menunjukan bahwa data menyebar disekitar garis diagonal dan mengikuti arah garis diagonal atau histogramnya menunjukkan distribusi normal, maka model regresi memenuhi asumsi normal. Universitas Sumatera Utara 4.2.7 Uji Hipotesis 4.2.7.1 Uji T Tabel 4.35 Hasil Uji T Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardize d Coefficients t Sig. Collinearity Statistics B Std. Error Beta Toleranc e VIF 1 Constant 7.148 2.555 2.798 .007 Store Atmosphere .605 .046 .840 13.137 .000 1.000 1.000 a. Dependent Variable: Keputusan Pembelian Konsumen Sumber : Hasil Olahan Software 2014 Nilai t tabel diperoleh dengan cara: Derajat bebas = n – k = 74 – 2 = 72 Uji t hitung dilakukan adalah uji dua, maka t tabel yang diperoleh adalah pada alpha 5 adalah 1.993 . Berdasarkan tabel diatas diperoleh data sebagai berikut : Nilai t hitung untuk variabel store atmosphere 13.137 lebih besar dibandingkan dengan nilai t tabel 1.993, atau sig t untuk variabel store atmosphere 0.000 lebih kecil dari alpha 0.05. Berdasarkan hasil yang diperoleh tersebut maka Ha diterima dan H0 ditolak. Jadi variabel store atmosphere berpengaruh secara signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen di Next Salon For Men. Universitas Sumatera Utara

4.2.7.2 Koefisien Determinasi Tabel 4.36 Koefisien Determinasi

Model Summary b Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate 1 .840 a .706 .702 3.22560 a. Predictors: Constant, Store Atmosphere b. Dependent Variable: Keputusan Pembelian Konsumen Sumber : Hasil Olahan Software 2014 Berdasarkan Tabel di atas diperoleh nilai koefisien determinasi yaitu R Square sebesar 0.706. Hal ini menunjukan bahwa 70.6 variabel store atmosphere X dapat mempengaruhi variabel keputusan pembelian konsumen Y. sedangkan sisanya 29.4 dipengaruhi oleh faktor lain diluar dari penelitian ini. 4.3 Pembahasan

4.3.1 Analisis Store Atmosphere di Next Salon For Men