Jenis pintu masuk yang akan digunakan, apakah akan Lebar pintu masuk, pintu masuk yang lebar akan menciptakan

a.Marquee Simbol Marquee adalah suatu tanda yang digunakan untuk memajang nama atau logo suatu toko. Marquee dapat dibuat dengan teknik pewarnaan, penulisan huruf, atau penggunaan lampu neon. Marquee dapat terdiri dari nama atau logo saja, atau dikombinasikan dengan slogan dan informasi lainya. Supaya efektif, marquee harus diletakan diluar, terlihat berbeda, dan lebih menarik atau mencolok daripada toko lain disekitarnya. c.Entrance Pintu Masuk Pintu masuk harus direncanakan sebaik mungkin, sehingga dapat mengundang konsumen untuk masuk melihat ke dalam toko dan mengurangi lalu lintas kemacetan keluar masuk konsumen. Pintu masuk mempunyai tiga masalah utama yang harus diputuskan: a. Jumlah pintu masuk, disesuaikan dengan besar kecilnya bangunan salah satu faktor yang membatasi jumlah pintu masuk adalah masalah keamanan.

b. Jenis pintu masuk yang akan digunakan, apakah akan

menggunakan pintu otomatis atau pintu tarik dorong.

c. Lebar pintu masuk, pintu masuk yang lebar akan menciptakan

suasana dan kesan yang berbeda dibandingkan dengan pintu masuk yang sempit, kecil, dan berdesak-desakan. Menghindari kemacetan arus lalu lintas orang yang masuk dan keluar toko. Universitas Sumatera Utara d.Display Window Tampilan Jendela Tujuan dari display window adalah untuk mengidentifikasikan suatu toko denganmemajang barang-barang yang mencerminkan keunikan toko tersebut sehingga dapat menarik konsumen masuk. Dalam membuat jendela pajangan yang baik harus dipertimbangkan ukuran jendela, jumlah barang yang dipajang, warna, bentuk,dan frekuensi penggantiannya. e. Height and Size Building Tinggi dan UkuranGedung Dapat mempengaruhi kesan tertentu terhadap toko tersebut. Misalnya, tinggi langit - langit toko dapat membuat ruangan seolah - olah lebih luas. f.Uniqueness Keunikan Keunikan suatu toko bisa dihasilakan daridesain bangunan toko yang lain dari yang lain. g.Surrounding Area Lingkungan Sekitar Citra toko dipengaruhi oleh keadaan lingkungan masyarakat dimana toko itu berada. h.Parking Tempat Parkir Tempat parkir merupakan hal yang sangat penting bagi konsumen. Tempat parkir yang luas, aman, gratis dan mempunyai yang dekat dengan toko akan menciptakan atmosphere yang positif bagi toko. 2 General Interior bagian dalam toko Elemen penataan general interior penting karena posisi inilah biasanya pengambilan keputusan untuk membeli diambil sehingga akan mempengaruhi Universitas Sumatera Utara jumlah penjualan. Penataan yang baik yaitu yang dapat menarik perhatian pengunjung dan membantu mereka agar mudah mengamati, memeriksa, dan memilih barang-barang itu dan akhirnya melakukan pembelian. Ketika konsumen masuk ke dalam toko, ada banyak hal yang akan mempengaruhi persepsi mereka pada toko tersebut. Elemen-elemen general interior terdiri dari:

a. Flooring Lantai