Uji Hipotesis HASIL DAN PEMBAHASAN

sekitar 14,14 . Mahasiswa yang jarang menonton berita mengenai pembatasan BBM bersubsidi dan tidak pernah menggunakan BBM non subsidi sekitar 14,14 . Hal ini disebabkan karena faktor kualitas dan harga. BBM non subsidi memiliki kualitas yang lebih bagus namun memiliki harga yang lebih mahal.

4.4 Uji Hipotesis

Uji hipotesis, yaitu pengujian data secara statistik untuk mengetahui apakah data hipotesa dala penelitian dapat diterima atau ditolak. Untuk menguji tingkat hubungan di antara dua variabel yang dikorelasikan, maka digunakan rumus Koefisien Korelasi Jata Jenjang Rank Order Correlation Coefficient Arikunto, 2002:273. Spearman Rho Koefisien adalah metode untuk menganalisa data dan untuk melihat hubungan antara variabel yang sebenarnya dengan skala ordinal. Dengan menggunakan perangkat lunaksoft ware SPSS 16.0, maka diperoleh nilai korelasi sbb : Correlations variabel terikat variabel bebas variabel terikat Pearson Correlation 1.000 .089 Sig. 2-tailed .383 N 99.000 99 variabel bebas Pearson Correlation .089 1.000 Sig. 2-tailed .383 N 99 99.000 Universitas Sumatera Utara Berdasarkan hasil pengolahan data melalui perangkat lunak soft ware SPSS 16.0, maka diperoleh nilai koefisien korelasi Rho sebesar 0,383. Besar kecilnya angka koefisien korelasi menentukan kuat atau lemahnya hubungan kedua variabel penelitian yang diteliti. Selanjutnya, untuk melihat tinggi rendahnya korelasi digunakan skala Guilford Rakhmat, 1993:29, yaitu sebagai berikut : 0,20 : hubungan rendah sekali 0,20-0,40 : hubungan rendah tetapi pasti 0,40-0,70 : hubungan yang cukup berarti 0,70-0,90 : hubungan yang cukup tinggi;kuat 0,90 : hubungan yang sangat tinggi;kuat sekali;dapat diandalkan Berdasarkan skala Guilford di atas maka dapat dilihat nilai koefisien korelasi sebesar 0,383 berada di antara 0,020- 0,40, yang berarti mempunyai hubungan yang rendah tetapi pasti. Jika dilihat dari hasil perhitungan, maka koefisien korelasi Rho antara variabel X pemberitaan pembatasan BBM bersubsidi dengan variabel Y perilaku mahasiswa dalam memilih BBM menunjukkan angka 0,383. Angka ini menunjukkan bahwa pemberitaan pembatasan BBM bersubsidi dengan perilaku mahasiswa dalam memilih BBM mempunyai hubungan yang rendah tetapi pasti. Spearman Rho Koefisien adalah metode untuk menganalisa data dan untuk melihat hubungan antara variabel yang sebenarnya dengan skala ordinal. Jika r s 0, maka hipotesa ditolak Jika r s 0, maka hipotesa diterima Universitas Sumatera Utara Berdasarkan hasil perhitungan, angka 0,3830 maka hipotesis diterima artinya terdapat hubungan antara pengaruh pemberitaan pembatasan BBM bersubsidi terhadap perilaku mahasiswa USU dalam memilih BBM. Untuk mengetahui apakah angka korelasi tersebut signifikan atau tidak, maka patokan pengambilan keputusannya berdasarkan pada : - Jika t 0,05, hubungan kedua variabel tidak signifikan. - Jika t 0,05, hubungan kedua variabel signifikan . Berdasarkan hasil pengolahan data, terlihat angka probabilitas hubungan antara pemberitaan pembatasan BBM bersubsidi dengan perilaku mahasiswa USU dalam memilih BBM sebesar 0,089. Angka probabilitas 0,0890,05 maka hubungan kedua variabel adalah signifikan dan layak untuk diteliti. Selanjutnya, untuk melihat besarnya pengaruh pemberitaan pembatasan BBM bersubsidi terhadap perilaku mahasiswa dalam memilih BBM, maka dilakukan perhitungan terhadap koefisien determinasi dengan rumus : Kp = Rho 2 x 100 = 0,383 2 x 100 = 14,6 Dari hasil perhitungan diperoleh besarnya pengaruh pemberitaan pembatasan BBM bersubsidi terhadap perilaku mahasiswa USU dalam memilih BBM sebesar 14,6 . Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa pengaruh pemberitaan pembatasan BBM bersubsidi terhadap perilaku mahasiswa USU dalam memilih BBM, mempunyai hubungan yang rendah tetapi pasti, signifikan, dan searah. Universitas Sumatera Utara

4.5 Pembahasan