Luas Areal Hutan Kawasan Batu Bara. Sarana Prasarana Sosial Ekonomi

5 Tanjung Tiram 534 16 10 560 Jumlah 1.074 16 100 10 12.00 Sumber : Batu Bara dalam Angka ”2010” Biro Pusat Statistik Kab. Asahan 2010. Kecamatan Tanjung Tiram merupakan yang terbanyank menyerap tenaga kerja di bidang pengolahan hasil perikanan laut, yaitu 560 orang dan yang paling sedikit Kecamatan Sei Suka 60 orang.

2.4.6. Luas Areal Hutan Kawasan Batu Bara.

Luas areal hutan di Kabupaten ini menurut Surat Keputusan Menteri Kehutanan No. 4 4 Tahun 2005 adalah sebesar 19.653,89 Ha yang terdiri dari hutan lindung, dan hutan produksi. Namun demikian, sebagian besar kondisi di lapangan hutannya sudah rusak atau beralih fungsi menjadi penggunaan lahan yang lainnya. Menurut Dinas Perkebunan dan Kehutanan tahun 2008 luas kawasan hutan yang masih tersisa adalah 886,03 Ha untuk Kawasa Hutan Bakau dan seluas 886,36 Ha untuk Kawasan Produksi. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada Tabel 15. Tabel 15. Luas Kawasan Hutan Di Kabupaten Batu Bara Tahun 2009 No Kawasan Hutan Menurut SK Ha RusakAlih Fungsi Ha Sisa Ha 1 Hutan Lindung 3.424,53 2.538,50 886,03 2 Hutan Produksi 16.229,36 15.343,00 886,36 Jumlah 19. 653,89

17. 881,50 1. 772,39

Sumber: Batu Bara dalam Angka ”2010” Biro Pusat Statistik Kab. Asahan 2010. Luas hutan produksi di Kabupaten Batu Bara secara ekonomi belum mampu berpengaruh secara langsung terhadap perekonomian kabupaten Batu Bara, dikarenakan luas daratan Kabupaten Batu Bara + 92.000 Ha, daerah kawasan hutan sangat jauh dari ketentuan yang seharusnya 30 dari luas Kabupaten Batu Bara yaitu Universitas Sumatera Utara 27.600 Ha. Sedangkan pada kenyataan kawasan hutan di Kabupaten Batu Bara hanya seluas 1.772 Ha.

2.4.7. Rona Prasarana Sosial Ekonomi

2.4.7.1 Sistem perhubungan darat Berkaitan dengan kondisi gografis yang sebagian besar terdiri atas daratan, maka sistem transportasi darat merupakan sistem perhubungan yang dominan di Kabupaten Batu Bara.

A. Jaringan Jalan

Pada tahun 2009 sebagian besar jaringan jalan di Kabupaten Batu Bara masih belum terperinci yaitu jalan tanah, jalan aspal, jalan kerikil di perkeras dan sebagian besar jalan sudah dalam kondisi cukup baik. Bila dilihat per kecamatan maka masih banyak kecamatan yang memiliki jaringan yang belum terkondisikan dengan baik di Kabupaten Batu Bara.

B. Sarana Perangkutan Darat

Sarana Perngkutan yang terdapat di Kabupaten Batu Bara terdiri dari beberapa jenis perangkutan yaitu mobil penumpang umum mini bus, bus penumpang dan mobil barang umummobil tangki. 2.4.7.2. Perhubungan laut Perhubungan lautsungai yang terdapat di Kabupaten Batu Bara terbagi atas 4 emapt pelabuhan, yaitu Pelabuhan Tanjung Gading dan Pelabuhan Tanjung Tiram. Pelabuhan Tanjung Gading Kecamatan Sei Suka merupakan pelabuhan barang milik Universitas Sumatera Utara Inalum, Pelabuhan Tangjung Tiram di jalan Merdeka Kecamatan Tanjung Tiram merupakan pelabuhan orang dan barang, dimana tujuan arah pelayaran samapai ke Malaysia. Kemudian Pelabuhan Kuala Tanjung di Kecamatan Sei Suka yang berfungsi sebagai pelabuhan barang ekspor konsentrak seng dan timah dari Kabupaten Dairi dengan luas area 4 Ha gudang dan conveyor kapasitas 30.000 ton, serta Pelabuhan Multi Mas di Kecamatan Sei Suka yang berada di sebelah kanan Pelabuhan Kuala Tanjung. Untuk pelabuhan TPI Tempat Pelelangan Ikan Kabupaten Batu Bara memiliki 4 empat pelabuhan yaitu berada di Kecamatan Medang Deras sebanyak 2 dua unit, Kecamatan Lima Puluh 1 satu unit, Kecamatan Talawi sebanyak 1 satu unit dan Kecamatan Tanjung Tiram sebanyak 1 satu unit.

2.4.8. Sarana Prasarana Sosial Ekonomi

2.4.8.1. Sarana pendidikan Untuk rangka meningkatkan kualitas penduduk pada umunya dan tenaga kerja di daerah khususnya, maka ketersediaan fasilitas pendidikan baik dari segi kualitas maupun kuantitas adalah penting. Pelayanan fasilitas pendidikan negeri dan swasta di Kabupaten Batu Bara samapai pada Tahun 2007 meliputi Taman Kanak-kanak TK 86 unit, Sekolah Dasar SD 149 unit, Sekolah Menengah Pertama SMP 15 unit, SMK 3 unit, MI 21 unit, MTs 12 unit, MA 6 unit dan Tingkat Akademi 1 unit Sedangkan Perguruan Tinggi belum ada. Lihat Tabel 16. Universitas Sumatera Utara Tabel 16. Jumlah Fasilitas Pendidikan Di Kabupaten Batu Bara Per Kecamatan Tahun 2007 Tingkat Pendidikan No Kecamatan TK SD SMP SMK MI MTs MA D3S1 1. Sei Balai 2 18 4 6 10 3 3 - 2. Tanjung Tiram 4 31 12 5 6 2 - - 3. Talawi 1 32 2 4 4 3 2 - 4. Lima Puluh 2 57 3 5 7 2 - - 5. Air Putih 3 33 4 7 2 3 5 - 6. Sei Suka 3 36 4 9 3 3 - - 7. Medang Deras 1 28 2 7 7 1 - - Jumlah 16 234 31 43 39 17 10 - Sumber: Batu Bara dalam Angka ”2010” Biro Pusat Statistik Kab. Asahan 2010. 2.4.8.2 Sarana kesehatan Peningkatan kualitas kesehatan perlu didukung oleh sarana kesehatan yang memadai baik segi kuantitas maupun kualitas dalam pembangunan yang berkelanjutan di Kabupaten Batu Bara. Sarana kesehatan sangat penting sekali dalam memperbaiki di wilayah ini. Sarana Kesehatan yang terdapat di Kabupaten Batu Bara terdiri dari Rumah Sakit, Puskesmas, Pustu, Poliklinik, Balai Pengobatan, PosyanduPolindes, dan ApotikToko Obat dan Praktek Dokter. Jumlah sarana kesehatan Rumah Sakit hanya berjumlah 1 satu unit yang terdapat di Kecamatan Sei Suka. Untuk sarana kesehatanberupa Puskesmas Pembantu sebanyak 9 sembilan unit tersebar di seluruh kecamatan, Puskesmas Pembantu sebanyak 64 unit dan Posyandu sebanyak 519 unit yang tersebar merata di tiap kecamatan. Selengkapnya dapat di lihat Tabel 17. Universitas Sumatera Utara Tabel 17. Jumlah Fasilitas Kesehatan di Kabupaten Batu Bara Per Kecamatan Tahun 2007 Fasilitas Kesehatan No Kecamatan RSU RS Swasta Puskesmas Pustu Klinik Posyandu Polindes Apotik Toko Obat 1 Sei Balai - - 1 6 - 66 - - 2 Tanjung Tiram - - 1 11 - 74 3 6 3 Talawi - - 2 8 1 76 - - 4 Lima Puluh - - 2 16 6 115 2 3 5 Air Putih - - 1 6 - 35 - 2 6 Sei Suka - 1 1 10 4 89 3 - 7 Medang Deras - - 1 7 3 55 - 1 Jumlah - 1 9 64 14 510 8 12 Sumber: Batu Bara dalam Angka ”2010” Biro Pusat Statistik Kab. Asahan 2010. 2.4.8.3. Sarana peribadatan Sarana Peribadatn merupakan sarana yang sangat penting bagi setiap insan yang beragama. Pembangunan dibidang keagamaan di Kabupaten Batu Bara selalu mendapatkan perhatian baik dari dari pemerintah maupun swasta. Jumlah fasilitas peribadatan di Kabupaten Batu Bara di pengaruhi oleh jumlah penganut masing- masing agama. 2.4.8.4. Sarana perdagangan Sarana perdangan yang terdapat di Kabupaten Batu Bara yaitu berupa pasar sebanyak 4 empat lokasi pada Kabupaten Batu Bara yaitu, Pasar Sei Balai di Kecamatan Sei Balai, Pasar Petatal di Kecamatan Talawi, Pasar Pematang Rambai di Kecamatan Tanjung Tiram dan Pasar Bulan-bulan di Kecamatan Lima Puluh. Universitas Sumatera Utara 2.4.8.5. Sarana pariwisata Objek pariwisata di Kabupaten Batu Bara yang terbanyak berbentuk pantai, hal ini dikarenakan Kabupaten Batu Bara di pinggiran pantai timur pulau sumatera yang berhadapan dengan Selat Malaka. Pada umumnya objek wisata yang ada mengendalikan keindahan alam pantai dengan pantai yang lain dan pasir putihnya. Objek wisata lain berbentuk pantai cukup indah terdapat di Pulau Pandan yang dapat ditempuh dari Kota Tanjung Tiram sekitar 2 jam dengan menggunakan perahu bermotor. Objek wisata yang berbentuk peninggalan sejarah berbentuk Istana Lima Laras yang terdapat di Kecamatan Talawi. Kondisi istana ini tidak terawat dan terpenghuni. Sedangkan objek wisata berbentuk danau yang terdapat di Desa laut Tador Kecamatan Sei Suka yang berada disekitar 7 km dari jalan lintas Sumatera ke arah Barat Daya Kabupaten Batu Bara. Permukaan air danau ini ditutupi oleh gulma kiambang sehingga menghilangkan keindahan Danau Laut Tador. Untuk melihat penyebaran objek wisata di Kabupaten Batu Bara dapat dilihat pada Tabel 18 Bentuk objek wisata lain yang terdapat di Kabuapaten Batu Bara adal;ah wisata kuliner yang khas terdapat di Kecamatan Medang Deras berbentuk rumah makan Pondok Terapung dengan khas maknan laut. Rumah makan ini terletak dipinggiran sungai jika pasang rumah makan ini terlihat seperti terapung. Universitas Sumatera Utara Tabel 18. Jenis, Bentuk dan Lokasi Wisata di Kabupaten Batu Bara No Jenis objek Wisata Bentuk Objek Wisata Lokasi Objek Wisata 1 Istana Lima Laras Bangunan Istana Kecamatan Talawi 2 Pulau Salah Nama Pulau dan Istana Kecamatan Tanjung Tiram 3 Pulau Pandan Pulau dan Istana Kecamatan Tanjung Tiram 4 Pantai Bunga Pantai Kecamatan Tanjung Tiram 5 Pantai Sejarah Pantai Kecamatan Lima Puluh 6 Pantai Wisata Alam Datuk Pantai Kecamatan Sei Suka 7 Pantai Perjuangan Pantai Kecamatan Sei Suka 8 Danau Laut Tador Danau Kecamatan Sei Suka Sumber: Batu Bara dalam Angka ”2010” Biro Pusat Statistik Kab. Asahan 2010. 2.4.9. Industri Untuk industri yang ada pada Kabupaten Batu Bara dapat digolongkan dalam 2 dua jenis industri menurut besarnya yaitu industri besar dan industri kecil menengah. Adapun secara berurut masing-masing jumlah industri tersebut pada tahun 2008 adalah untuk industri besar yaitu 13 unit dan industri menengah kecil 229 unit. Untuk kecamatan di Kecamatan Batu Bara kecuali Kecamatan Tanjung Tiram. Mengenai jumlah dan jenis industri pada masing-masing kecamatan tahun 2007, dapat dilihat pada Tabel 19. Universitas Sumatera Utara Tabel 19. Jumlah Industri di Kabupaten Batu Bara Per Kecamatan Tahun 2007 Industri No Kecamatan Besar Kecil Menengah 1 Sei Balai 1 33 2 Tanjung Tiram - 26 3 Talawi 1 32 4 Lima Puluh 3 61 5 Air Putih 1 35 6 Sei Suka 4 15 7 Medang Deras 3 27 Jumlah 13 229 Sumber: Batu Bara dalam Angka ”2010” Biro Pusat Statistik Kab. Asahan 2010. 2.4.10. Prasarana Air Bersih, Sumber Energi dan Telekomunikasi 2.4.10.1. Prasarana air bersih Di Kabupaten Batu Bara, air minum dikelola oleh PT. Perusahaan daerah Air Minum PDAM. Kisaran dengan jumlah pelanggan 4.806 pelanggan, yang sebahagian besar pelanggan berasal dari rumah tangga yaitu sebanyak 4.685 dan sebahagian lagi yaitu sumur bor. Di Kabupaten Batu Bara masih banyak lagi penduduk yang masih menggunakan air minum dari sumur galian yang dikelola masyarakat itu sendiri karena sangat minimnya distribusi jaringan air minum ke wilaayah pemukiman. Dan ada juga yang masing menggunakan sungai sebagai kebutuhan air bersih. Selengkapnya dapat dilihat pada Tabel 20. Universitas Sumatera Utara Tabel 20. Jumlah Pelanggan Air Bersih Menurut Jenis Konsumen di Kabupaten Batu Bara Per Kecamatan Tahun 2007 Jenis Konsumen No Kecamatan Rumah Tangga Hotel Baf dan Sosial Dan RS Tempat IbadahUmum 1 Sei Balai 269 - - 1 2 Tanjung Tiram 2185 - - 24 3 Talawi 587 - - 2 4 Lima Puluh 384 - - 2 5 Air Putih 396 - - 4 6 Sei Suka - - - - 7 Medang Deras 864 - - 15 Jumlah 4685 48 Sumber: Batu Bara dalam Angka ”2010” Biro Pusat Statistik Kab. Asahan 2010. 2.4.10.2. Prasarana listrik Kebutuhan listrik di Kabupaten Batu Bara bersumber dari PT. PLN Ranting Tanjung Tiram. Listrik Diesel dan Listrik yang dikelola oleh swasta. Kapasitas listrik yang dikelola oleh PT. PLN Ranting Tanjung Tiram setiap tahunnya mengalami peningkatan, hal ini dapat dilihat pada tahun 2007 jumlah daya tersambung sebesar 27.005,76 KVA dengan jumlah pelanggan 44.252 pelanggan. Pelanggan listrik yang terdapat di Kabupaten Batu Bara terdiri dari rumah tangga, industri, perkantoran, badan sosialtempat ibadah dan usaha lainnya. Pelanggan terbesar pada tahun 2007 adalah rumah tangga dengan jumlah pelanggan 42.665 rumah tangga dengan daya jual sebasar 32.528,42 MWH. Untuk lebih jelasnya dapat diolihat pada Tabel 21. Universitas Sumatera Utara Tabel 21. Jumlah Pelanggan Daya Tersambung dan Penjualan Listrik di Kabupaten Batu Bara Per Kecamatan Tahun 2007 No Jenis Tarif Jumlah Pelanggan Jumlah Daya Tampung Jumlah MWH Terjual 1 S1- Pemakai Kecil - - - 2 S2- Badan Sosial Kecil 867 622,40 878,09 3 S3- Badan Sosial Basar - - - 4 S4TR+S4TM - - - 5 R1-RT Sederhana 42.665 23946,90 32528,42 6 R2-RT Kecil 2 7,90 6,48 7 R3-RT Sedang - - - 8 R4-RT Basar - - - 9 U1B2 561 491,15 1089,67 10 U2B2 72 1171,40 920,50 11 U3- Usaha Besar - - - 12 U4-Sambungan Sementara+U4Opal - - - 13 I1- Industri Kecil 9 81,00 86,65 14 I2- Industri Sedang 6 174,00 449,14 15 I3- Industri Besar 2 48,00 36,80 16 I4- Industri Besar - - - 17 I5-TT - - - 18 G1-Gedung, Kantor P1 55 66,30 148,90 19 G2-Gedung, Kantor - - - 20 J-Penerangan Jalan, P3 23 396,71 1975,96 Jumlah 44262 27005,76 38120,61 Sumber: Batu Bara dalam Angka ”2010” Biro Pusat Statistik Kab. Asahan 2010. Universitas Sumatera Utara III. METODE PENELITIAN

3.1. Waktu dan Tempat Penelitian

Pelaksanaan penelitian dilakukan pada bulan September 2010 sampai Januari 2011 di Kabupaten Batu Bara yang mencakup tujuh kecamatan yaitu : Kecamatan Medang Deras 12 Desa, Kecamatan Sei Suka 12 Desa, Kecamatan Air Putih 12 Desa, Kecamatan Lima Puluh 26 Desa, Kecamatan Talawi 12 Desa, Kecamatan Tanjung Tiram 11 Desa dan Kecamatan Sei Balai 8 Desa.

3.2. Sumber Data

a. Data Primer

Data primer merupakan data yang diperoleh secara langsung dari data hasil pengamatan lapangan yang terdiri atas penyajian data fisik dan non fisik.

b. Data Sekunder

Data sekunder adalah data yang diperoleh melalui kepustakaan dan dokumen, berupa peta penggunaan tanah Kabupaten Batu Bara, jumlah rumah penduduk, pabrik, sungai, dan tingkat kepadatan penduduk, serta mata pencaharian penduduk yang diperoleh dari Pemerintah Kabupaten Batu Bara, Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Batu Bara, Dinas Kehutanan Kabupaten Batu Bara, Dinas Perkebunan Kabupaten Batu Bara, Dinas Pertanian Kabupaten Batu Bara, Badan Lingkungan Hidup Kabupaten Batu Bara, Dinas Universitas Sumatera Utara