Kependudukan Analisa Data KESIMPULAN DAN SARAN

Juliana Nainggolan : Peramalan Jumlah Produksi Padi Di Kabupaten Dairi Dengan Menggunakan Metode Eksponensial Smoothing Ganda Untuk Tahun 2009-2014, 2009. Pada umumnya daerah Kabupaten Dairi adalah potensi pertanian yang cukup luas dan sangat besar jumlah hasilnya sehingga mata pencarian penduduk yang terutama adalah pertanian padi, palawija dan tanaman tahunanbahan perdagangan ekspor antara lain: a. Tanaman bahan makanan seperti padi, jagung, ketela rambat, ketela pohon, kacang tanah, kacang kedelai, dan kacang hijau. b. Tanaman sayur-sayuran seperti cabe, kentang, tomat, buncis, terung, bayam dan sayur-sayuran lainnya sangat baik di kabupaten Dairi. Sedangkan bawang merah dan bawang putih di kecamatan sumbul yakni di desa silalahi II dan desa paropo yang terletak di pinggiran danau Toba. c. Tanaman perdagangan bahan kemenyan, cengkeh, tembakau, jahe, dan kemiri serta kulit manis dan nilam. Tanaman tahunan sangat baik diusahakan serta mempunyai hasil yang cukup besar jumlahnya sehingga dapat mempengaruhi perekonomian masyarakat kabupaten Dairi. d. Sebagai mata pencarian tambahan juga diperoleh dari hasil hutan seperti kayu pertukangan, dammar dan kotor. e. Namun sebagian kecil penduduk juga memelihara ternak unggas, perikanan darat dengan tata cara pemeliharaan secara tradisional sehingga hanya merupakan hasil tambahan, dimana jumlahnya belum memenuhi standar nasional.

3.4 Kependudukan

Penduduk kabupaten Dairi keadaan akhir juni 2007 berjumlah 268780 jiwa dengan rasio jenis kelamin sex ratio sebesar 99,43 persen. Dari jumlah penduduk laki-laki dan Juliana Nainggolan : Peramalan Jumlah Produksi Padi Di Kabupaten Dairi Dengan Menggunakan Metode Eksponensial Smoothing Ganda Untuk Tahun 2009-2014, 2009. perempuan dapat dihitung laju pertumbuhan Penduduk LPP. Pengambilan tahun dasar perhitungan laju pertumbuhan penduduk LPP adalah tahun 2000 dimana pada tahun tersebut dilakukan sensus penduduk. Ditinjau dari sudut kelompok umur, penduudk kabupaten dairi tergolong dalam penduduk muda karena penduduk usia 0-14 tahun masih sebanyak 39,96 persen dimana 41,24 persen penduduk laki-laki dan 38,69 persen untuk penduduk perempuan.Persentase penduduk usia muda tersebut merupakan beban yang sangat berarti bagi penduduk usia produktif 15-64 tahun yang berjumalah 150387 jiwa 55,95. Angka tersebut mengakibatkan beban tanggungan Depedency ratio mencapai 78,72 persen berarti setiap 100 orang penduduk usia produktif harus menanggung sekitar 79 orang penduduk non produktif. BAB 4 ANALISA DATA Juliana Nainggolan : Peramalan Jumlah Produksi Padi Di Kabupaten Dairi Dengan Menggunakan Metode Eksponensial Smoothing Ganda Untuk Tahun 2009-2014, 2009.

4.1 Analisa Data

Analisa dapat diartikan sebagai penjabaran atas pengukuran data kuantitatif menjadi suatu penyajian yang lebih mudah ditafsirkan dan menguraikan masalah secara parsial ataupun keseluruhan. Analisa data ini dilakukan agar diperoleh hasil sesuai dengan yang diinginkan. Dalam bab ini akan dilakukan analisa terhadap data dengan menggunakan analisa pemulusan Eksponensial Ganda dari metode Linier Satu Parameter dari Brown. Adapun data yang digunakan untuk menganalisa data dalam tulisan ini adalah data jumlah produksi padi kabupaten Dairi tahun 1990sd 2007. Data tersebut adalah sebagai berikut : TABEL : JUMLAH PRODUKSI PADI KABUPATEN DAIRI Dalam Ton Juliana Nainggolan : Peramalan Jumlah Produksi Padi Di Kabupaten Dairi Dengan Menggunakan Metode Eksponensial Smoothing Ganda Untuk Tahun 2009-2014, 2009. Tahun Produksi padi Yi 1990 1991 1992 1993 1994 1995 1996 1997 1998 1999 2000 2001 2002 2003 2004 2005 2006 2007 97,641.56 91,482.04 101,162 80,287.23 100,738.47 108,799.5 110,622.9 110,404 112,965 112,978 118,491 101,995 82,539.84 109,988.13 88,807.82 94,260.35 90,459.07 96,705.74 Jumlah 1,810,327.65 Sumber : Buku Dairi dalam angka untuk tahun 1990-2014BPS Sumatera Utara

4.2 Analisa Pemulusan Eksponensial Ganda

Dokumen yang terkait

Metode Pemulusan (Smoothing) Eksponensial Ganda (Linier Satu Parameter dari Brown) dan Metode Box-Jenkins dalam Meramalkan Curah Hujan di Kota Medan

6 78 78

Peramalan Jumlah Kebutuhan Beras dan Produksi Padi di Kabupaten Simalungun Tahun 2013-2017 dengan Metode Smoothing Eksponensial Ganda Brown

4 74 89

Peramalan Jumlah Produksi Padi di Kabupaten Tapanuli Utara Tahun 2013 dengan Metode Smoothing

2 51 69

Metode Pemulusan Eksponensial Ganda Satu Parameter Terhadap Peramalan Jumlah Guru & Jumlah Murid Sekolah Menengah Atas Tahun 2012-2015 Di Kecamatan Galang

2 29 71

Perbandingan Metode Pemulusan (Smoothing) Eksponensial dan ARIMA (Box-Jenkins) sebagai Metode Peramalan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG)

7 55 68

Peramalan Tingkat Produksi Jagung Di Kabupaten Simalungun Tahun 2013 Dengan Metode Smoothing Eksponensial Ganda

2 63 65

Peramalan Jumlah Pengangguran Di Sumatera Utara Pada Tahun 2010-2012 Dengan Menggunakan Metode Pemulusan (Smoothing) Eksponensial Ganda

3 48 74

Aplikasi Metode Pemulusan Eksponensial Ganda Dari Brown Untuk Kelapa Sawit Pada PT. Perkebunan Nusantara III Tahun 2010 Dan 2011

0 23 65

Perbandingan Metode Pemulusan (Smoothing) Eksponensial Ganda Dua Parameter Dari Holt Dan Metode Box-Jenkins Dalam Meramalkan Hasil Produksi Kernel Kelapa Sawit PT. Eka Dura Indonesia.

5 79 141

BAB 2 LANDASAN TEORI - Peramalan Jumlah Kebutuhan Beras dan Produksi Padi di Kabupaten Simalungun Tahun 2013-2017 dengan Metode Smoothing Eksponensial Ganda Brown

0 0 11