Analisislah Bagaimana cara Penilaian Hasil Pembelajaran

Lampiran 2 RUBRIK PENILAIAN KOMPETENSI KETRAMPILAN Petunjuk penilaian : Lembar ini diisi oleh guru untuk menilai kompetensi keterampilan peserta didik. Berilah tanda check list √ pada kolom skor sesuai aspek yang ditentukan. No. Nama Siswa Aspek penilaian Ketepatan Kecepatan Kerapian Proses 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 Dst. Keterangan : Aspek Ketepatan : Skor 4, apabila menyebutkan nama, kegunaan, persamaan dan perbedaan alat yang ditunjuk dengan tepat, Skor 3, apabila menyebutkan 3 dari 4 nama, kegunaan, persamaan dan perbedaan alat yang ditunjuk dengan tepat, Skor 2, apabila menyebutkan 1 atau 2 dari 4 nama, kegunaan, persamaan dan perbedaan alat yang ditunjuk dengan tepat, Skor 1, apabila menyebutkan nama, kegunaan, persamaan dan perbedaan alat yang ditunjuk dengan tidak tepat. Aspek Kecepatan : Skor 4, apabila penyebutan nama, kegunaan, persamaan dan perbedaan alat yang ditunjuk dilakukan ≤ 2 menit Skor 3, apabila penyebutan nama, kegunaan, persamaan dan perbedaan alat yang ditunjuk dilakukan 3 sampai 6 menit Skor 2, apabila penyebutan nama, kegunaan, persamaan dan perbedaan alat yang ditunjuk dilakukan 7 sampai 10 menit Skor 1, apabila penyebutan nama, kegunaan, persamaan dan perbedaan alat yang ditunjuk dilakukan lebih dari 10 menit. Aspek Kerapian : Skor 4, apabila penyebutan nama, kegunaan, persamaan dan perbedaan alat yang ditunjuk dilakukan dengan sangat runtut, tidak acak Skor 3, apabila penyebutan nama, kegunaan, persamaan dan perbedaan alat yang ditunjuk dilakukan dengan runtut, sedikit acak Skor 2, apabila penyebutan nama, kegunaan, persamaan dan perbedaan alat yang ditunjuk dilakukan dengan kurang runtut, sedikit acak Skor 1, apabila penyebutan nama, kegunaan, persamaan dan perbedaan alat yang ditunjuk dilakukan dengan tidak runtut, acak Aspek Proses : Skor 4, apabila penyebutan nama, kegunaan, persamaan dan perbedaan alat yang ditunjuk dilakukan dengan sangat lancar Skor 3, apabila penyebutan nama, kegunaan, persamaan dan perbedaan alat yang ditunjuk dilakukan dengan lancar Skor 2, apabila penyebutan nama, kegunaan, persamaan dan perbedaan alat yang ditunjuk dilakukan dengan kurang lancar, sedikit terbata-bata Skor 1, apabila penyebutan nama, kegunaan, persamaan dan perbedaan alat yang ditunjuk dilakukan dengan tidak lancar, terbata-bata. Pedoman penilaian : � � ℎ� = � � � � � ℎ � �� � �