Orbital d Bentuk Orbital

b. Jumlah orbital yang terisi elektron c. Jumlah orbital kosong d. Jumlah orbital yang terisi elektron berpasangan e. Jumlah elektron tunggal b. 3 c. 2 d. 0 e. 3 3 Buatlah diagram orbital dan tentukan harga keempat bilangan kuantum elektron terakhirnya a. 4d 8 b. 5p 4 c. 6s 1 a. 4d 8 ↑↓ ↑↓ ↑↓ ↑ ↑ n = 4 , l = 2 , m = 0 , s =-12 b. 5p 4 ↑↓ ↑ ↑ n = 5 , l = 1 , m = -1 , s = -12 c. 6s 1 ↑ n = 6 , l =0 , m =0 , s = +12 15 3 Tentukan nilai keempat bilangan kuantum dan konfigurasinya dari diagram orbital berikut: a. Kulit M ↑↓ ↑ ↑ b. Kulit N ↑ ↑ ↑ c. Kulit L ↑ a. n = 3 , l = 1 , m = -1 , s = -12 3p 4 b. n = 4 , l = 2 , m = 0 , s = +12 4d 3 c. n = 2 , l = 0 , m = 0 , s = +12 2s 1 15 Nilai = � � ��� �ℎ� 40 x 100 Lampiran 3 INSTRUMEN PENILAIAN KETERAMPILAN Lembar penilaian Keterampilan No Nama Aspek yang dinilai 1 2 3 4 1 2 3 dst Keterangan : 1. Bekerja sama dalam kelompok 2. Presentasi hasil diskusi 3. Mengamati kegiatan presentasi 4. Mengemukakan pendapat Skor : 3 = Baik 2 = Cukup 1 = Kurang RUBRIK PENILAIAN KETERAMPILAN No Aspek Kriteria Penilaian 1 Bekerja sama dalam kelompok 3. Mampu bekerja sama dengan baik dalam kegiatan kelompok 2. Mampu bekerja sama cukup baik dalam kegiatan kelompok 1. Tidak mampu bekerja sama dalam kegiatan kelompok 2 Presentasi hasil diskusi 3. Menyampaikan hasil diskusi dengan baik disertai visual yang bagus 2. Menyampaikan hasil diskusi dengan baik 1. menyampaikan hasil dengan tidak baik 3 Mengamati kegiatan presentasi 3. Mengamati jalannya presentasi dengan tenang 2. Mengamati jalannya presentasi dengan cukup tenang 1. Tidak mengamati jalannya presentasi atau melakukan aktivitas lain 4 Mengemukakan pendapat 3. Mampu memberikan pendapat dengan baik dan benar 2. Memberikan pendapat dengan bahasa yang kurang baik 1. Tidak mengemukakan pendapat Pedoman Penskoran : Nilai = � � ��� �ℎ� 2 x 100 No. Dokumen : F751WKS1P5 No. Revisi : 1 Tanggal Berlaku : 1 Juli 2016 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Satuan Pendidikan : SMA Negeri 1 Godean Mata Pelajaran : Kimia KelasSemester : X MIPAGanjil Materi Pokok : Konfigurasi elektron Alokasi Waktu : 3 x 45 Menit

A. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti proses pembelajaran peserta didik dapat: 1. Menjelaskan aturan AufBau, Hund, Larangan Pauli, dan aturan penuh setengah penuh dalam penulisan konfigurasi elektron 2. Menuliskan konfigurasi elektron suatu unsur berdasarkan aturan Auf Bau, Hund, Larangan Pauli, dan aturan penuh setengah penuh 3. Menuliskan konfigurasi elektron dengan menggunakan konfigurasi gas mulia 4. Menuliskan konfigurasi elektron untuk ion 5. Menentukan nomor atom suatu unsur jika diketahui konfigurasi elektron

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

3.3 Memahami cara penulisan konfigurasi elektron dan pola konfigurasi elektron terluar untuk setiap golongan dalam tabel periodik 3.3.4 Menjelaskan aturan AufBau, Hund, Larangan Pauli, dan aturan penuh setengah penuh dalam penulisan konfigurasi elektron 3.3.5 Menuliskan konfigurasi elektron untuk unsur netral dan ion 3.3.6 Menentukan nomor atom suatu unsur jika diketahui konfigurasi elektron 4.3 Menentukan letak suatu unsur dalam tabel periodik dan sifat-sifatnya berdasarkan konfigurasi elektron 4.3.2 Menuliskan konfigurasi elektron suatu unsur berdasarkan aturan Auf Bau, Hund, Larangan Pauli, dan aturan penuh setengah penuh

C. Materi Pembelajaran

Konfigurai elektron terlampir 1. Aturan AufBau 2. Aturan Hund 3. Larangan Pauli 4. Aturan penuh setengah penuh 5. Konfigurasi menggunakan konfigurasi gas mulia 6. Konfigurasi ion

D. Metode Pembelajaran

Pendekatan : Scientific Approach Model : Cooperative Learning Metode : Game berkelompok, tanya jawab, presentasi

E. Media Pembelajaran

1. Media: slide presentasi, 2. Alat dan Bahan: kartu pertanyaan, kartu bantuan, LCD, laptop, white board, dan spidol

F. Sumber Belajar

 Buku Ajar Kimia Kelas X  Unggul Sudarma. 2013. Kimia untuk SMAMA Kelas X. Jakarta: Erlangga.  Johari dan Rachmawati. 2009. Kimia 2. Jakarta: ESIS.

G. Langkah-langkah Pembelajaran

1. Pertemuan Pertama 3 JP Kegiatan Langkah-langkah Kegiatan Waktu Pendahuluan

1. Orientasi :

a. Guru memberi salam b. Mengkondisikan peserta didik untuk siap dalam pembelajaran c. Guru mengajak peserta didik berdoa sebelum memulai pelajaran d. Guru mengecek kehadiran peserta didik

2. Apersepsi

Menyiapkan peserta didik secara psikis dan dengan cara mendekatkan peserta didik pada materi yang akan dipelajari seperti : Bagaimana penulisan alamat suatu rumah? Dimulai dari jalan, nomor rumah, kemudian RT, RW, desa, kemudian kecamatan. Lalu bagaimana penulisan letak suatu elektron dalam suatu orbital?

3. Motivasi

Memberi motivasi belajar peserta didik seperti : Kemaren kita sudag belajar mengenai empat bilangan kuantum. Keempat bilangan kuantum itulah yang akan 15 Menit digunakan untuk mengetahui letak elektron dalam orbital yang dikenal dalam bentuk konfigurasi elektron. Lalu bagaimana cara menulis konfigurasi elektron suatu atom?

4. Tujuan pembelajaran:

Guru menyampaikan tujuan pembelajaran mengenai konfigurasi elektron 5. Mekanisme kegiatan pembelajaran a. Pembentukan kelompok b. Penjelasan aturan game Kegiatan Inti 1. Mengamati Peserta didik mengamati tingkatan energi pada kulit- kulit atom, pengisian elektron dalam orbital

2. Menanya

Memancing peserta didik untuk bertanya:  Apa saja aturan dalam menuliskan konfigurasi elektron berdasakan teori mekanika kunatum?  Apakah konfigurasi unsur netral dengan ion sama?  Bagaimana urutan penulisan konfigurasi elektron?

3. Mengumpulkan informasi

 Masing-masing kelompok mengambil kartu pertanyaan dan mengambil kartu bantuan.  Mendiskusikan jawaban mengenai konfigurasi elektron dari soal yang telah diberikan

4. Mengasosiasi

 Menyimpulkan cara menuliskan konfigurasi elektron berdasarkan teori mekanika kuantum  Masing-masing kelompok menjawab pertanyaan sesuai yang didapat

5. Mengkomunikasikan

 Peserta didik mempresentasikan hasil jawaban soal yang didapat mengenai konfigurasi elektron  Peserta didik menuliskan konfigurasi suatu elektron di depan kelas 105