Tindakan Pembelajaran Siklus II

memuaskan. Setelah pemberitahuan itu, peneliti akan mengevaluasi satu persatu tugas yang dikerjakan siswa. Evaluasi tersebut untuk penguatan pemahaman siswa. Selanjutnya, setelah kegiatan tersebut berkahir, peneliti akan membagikan lembar pengamatan siswa terhadap guru, jurnal siswa dan angket, kemudian menutup pelajaran dengan hamdallah. b. Tahap Pelaksanaan Pelaksanaan pembelajaran pada pertemuan kedua siklus II ini dilakukan pada hari Kamis tanggal 6 November 2014 pukul 07:10 —08:30 WIB. Pembelajaran dimulai dengan menanyakan kabar siswa. Setelah menanyakan kabar siswa, peneliti menanyakana tugas yang peneliti berikan di pertemuan sebelumnya, kemudian peneliti menyuruh siswa pengeluarkan tugasnya. Kemudian peneliti pun memberitahukan akan keadaaan kurang tuntasnya hasil belajar siswa pada pertemuan sebelumnya. Kemudian peneliti menjelaskan bahwa tujuan pembelajaran hari ini adalah untuk menuntasakan serta memberikan penguatan mengenai materi teks ulasan serta melakukan penilaian terhadap siswa sebagai tes unjuk kerja 4. Setelah menjelaskan tujuan pembelajaran, peneliti kemudian mengulang dan mengingatkan kembali materi teks ulasan. Pengulangan materi ini dengan menggunakan contoh dari tugas salah satu siswa. Setelah pemahaman siswa dirasa lebih dalam dari pertemuan berikutnya, hal ini dapat dibuktikan ketika peneliti menanyakan beberapa pertanyaan kepada siswa mengenai materi teks ulasan, siswa sudah dapat menjawab tanpa harus membuka- buka buku kembali. Di akhir pembelajaran, peneliti kembali mengevaluasi dan menyimpulkan materi hari ini. Setelah selesai mengevaluasi, peneliti membagikan jurnal siswa, lembar pengamatan siswa terhadap guru dan angket. Setelah semuanya selesai penelti menutup pelajaran dengan mengucapkan hamdallah. c. Tahap Observasi Tabel Pengamatan Tingkah Laku Siswa Dalam Pembelajaran Siklus I No Aspek yang diamati Siklus I Siklus II Pertemuan I Pertemuan II Pertemuan I Pertemuan II 1 Siswa Menghormati guru ketika masuk kelas 80 85 85 75 2 Siswa memperhatikan penjelasan guru 70 85 90 95 3 Siswa mengajukan pertanyaan 59 70 75 75 4 Siswa memberikan pendapat 65 80 80 83 5 Siswa menjawab pertanyaan guru 70 82 85 85 6 Siswa bersikap baik, tidak gaduh dan tidak mengobrol 65 75 85 87 7 Siswa mengerjakan tugas yang diberikan 80 85 90 95 8 Siswa mengikuti proses pembelajaran sampai akhir dan ikut membuat kesimpulan 65 80 85 90 Jumlah 554 642 675 697 Total skor pertemuan I = Jumlah skor yang diperoleh = 554 = 69,25 Jumlah aspek 8 Total skor pertemuan II = Jumlah skor yang diperoleh = 642 = 80,25 Jumlah aspek 8 Total skor pertemuan I = Jumlah skor yang diperoleh = 675 = 84,37 Jumlah aspek 8 Total skor pertemuan II = Jumlah skor yang diperoleh = 697 = 87,13 Jumlah aspek 8 Keterangan: Skala nilai aspek yang dinilai: 80 —100 : Baik 60 —79 : Cukup 10 —59 : kurang Skala nilai total skor rata-rata 80 —100 : Tingkat kemampuan tinggi 60 —79 : Tingkat kemampuan sedang 10 —59 : Tingkat kempuan rendah Pada tabel di atas, dapat dilihat bahwa terjadi peningkatan antara tingkah laku siswa di siklus I, dengan di siklus II. Adapun dari 8 aspek yang diamati, diperoleh rata-rata 69,25 dengan katagori tingkat kemampuan sedang di siklus I pertemuan pertama. Kemudian diperoleh rata-rata 80,25 dengan katagori tingkat kemampuan tinggi di siklus II pertemuan kedua, setelah diperoleh rata-rata 84,37 dengan katagori tingkat kemampuan tinggi di pertemuan pertama siklus II dan rata-rata 87,13 dengan katagori tingkat kemampuan tinggi di siklus II pertemuan kedua. Tabel Perolehan Nilai Tes Siklus I dan II No Nama Siswa Siklus I Siklus II Pertemuan I Pertemuan II Pertemuan I Pertemuan II 1 Alfian Amirullah 7 13 14 18 2 Alfina Dwi Yanti 7 10 16 19 3 Alwi Annisah Mawarti 8 14 13 17 4 Antika Suri Tauladan 7 12 13 17 5 Awaludin 6 1o 13 19 6 Dhaifina 8 14 16 19 7 Azzahra 8 14 12 18 8 Dymas M. Sidiq 7 12 16 19 9 Elfiysni Damayanti 7 14 13 17 10 Esa Anugrah 6 11 14 17 11 Fajriyani Rahmawati 6 11 12 18 12 Hisyam Refel 7 14 15 19 13 Isti Khorotun Ni’ma 7 12 15 19 14 M. Alfiansyah 7 12 11 17 15 M. Arifin Nugroho 6 10 14 18 16 M. Farhan Zidan 8 14 13 18 17 M. Ibanes 8 14 15 19 18 M. Resa 4 14 15 19 19 MK. Farhan 7 13 15 19 20 Najwa Nadhifa 7 11 16 19 21 Nofia Fajriyanti 6 10 16 19 22 Raihan Agus Tian 8 12 13 17 23 Rendi Nuh Ronadi 6 13 13 17 24 Risma Kus Paniyar 8 14 14 19 25 Sibiantoro Cahyadi 8 12 14 19 26 Wahyu Budi Utomo 6 12 16 19 27 Windy Fitriyangsih 7 13 13 17 28 Zulfa Karimah 7 11 14 19 29 Yoga Syafaris 7 11 14 19 Jumlah Skor 201 357 408 530 Jumlah Rata-rata 6,93 12,31 14,10 18,23 Berdasarkan tabel nilai hasil tes unjuk kerja di atas dapat dilihat bahwa tingkat pemahaman siswa tentang materi teks ulasan mengalami peningkatan. Dari nilai rata-rata 6,93 pada pertemuan pertama di siklus I, menjadi 18,23 pada pertemuan kedua di siklus II. Peningkatan ini sangatlah memuaskan, karena hal ini menunjukan bahwa pemanfaatan media pemberian tugas dapat memperdalam pengetahuan siswa tentang materi teks ulasan. d. Tahap Refleksi Berikut hasil refleksi dari tindakan yang telah dilakukan: - Secara garis besar tujuan pemanfaatan media pemberian tugas adalah untuk meningkatkan pemahaman siswa yang dirasa kurang ketika guru menjelaskan di dalam kelas, kurangnya pemahaman tersebut salah satunya disebabkan karena minimnya waktu pelajaran Bahasa Indonesia di sekolah, hal tersebut yang menuntut guru untuk memberikan tugas kepada siswa agar siswa mendapatkan pemahaman yang lebih dalam tentang meteri tersebut saat di luar kelas. - Terjadi perubahan perilaku dalam proses pembelajaran, siswa menjadi lebih aktif ketika guru menanyakan atau sedang menjelaskan tentang materi teks ulasan. Keaktifan siswa tersebut terjadi karena wawasan ilmu siswa bertambah ketika mereka mengerjakan tugas, sehingga saat dikelas pembelajaran berjalan secara dua arah. - Berikut ini analisis form pengamatan siswa terhadap guru: Tabel Form Pengamatan Siswa Terhadap Guru pertemuan I No Aktivitas Guru Jumlah Jawaban Persentase Jawaban Ya Tidak Ya Tidak 1 Sebelum memulai pelajaran guru menanyakan kabar siswa 21 8 73,33 26,67 2 Guru menyampaikan tujuan pelajaran 23 6 80 20 3 Guru menanyakan pengalaman siswa dalam mencari sebuah artikel berisi teks ulasan 17 12 60 40 4 Guru menjelaskan hal-hal yang berkaitan dengan teks ulasan 29 100 5 Guru memberikan kesempatan pada siswa untuk berpendapat atau bertanya 25 4 86,67 13,33 6 Guru menyimpulkan materi pembelajaran 21 8 73,33 26,67 7 Guru menutup pelajaran dengan baik 23 6 80 20 Pada poin pertama, sebelum memulai pelajaran guru menanyakan kabar siswa mendapat respons sebesar 73,33. Hal ini merupakan hal yang positif di awal pertemuan karena mereka langsung menyambut positif pelajaran saat itu. Poin kedua, guru menyampaikan tujuan pembelajaran mendapat respon sebesar 80. Poin ketiga, guru menanyakan pengalaman siswa dalam mencari sebuah artikel berisi teks ulasan mendapat respons 60. Kemudian pada poin keempat, guru menjelaskan hal-hal yang berkaitan dengan teks ulasan mendapat respon 100. Ini berarti bahwa siswa memberikan perhatian lebih kepada guru ketika guru menjelaskna materi poin ke lima. Guru memberikan kesempatan pada siswa untuk berpendapat atau bertanya mendapatkan respons sebanyak 86,67. Poin keenam, guru menyimpulkan materi pelajaran mendapat respons 73,33. Poin ketujuh, guru menutup pelajaran dengan baik mendapat respon sebanyak 80. Tabel Form Pengamatan Siswa Terhadap Guru pertemuan II No Aktivitas Guru Jumlah Jawaban Persentase Jawaban Ya Tidak Ya Tidak 1 Sebelum memulai pelajaran guru menanyakan kabar siswa 25 4 86,67 13,33 2 Guru menyampaikan tujuan pelajaran 23 6 80 20 3 Guru menanyakan kesulitan siswa pada materi teks ulsan 21 8 73,33 26,67 4 Guru menugaskan siswa untuk mencari sebuah artikel yang berisi teks usalasan 29 100 5 Guru mengevaluasi materi teks ulasan 25 4 86,67 13,33 6 Guru menyimpulkan materi pembelajaran 25 4 86,67 13,33 7 Guru menutup pelajaran dengan baik 29 100 Pada pertemuan kedua, di poin pertama guru menanyakan kabar siswa mendapat respons lebih baik dari pertemuan sebelumnya, yakni sebanyak 86,67. Poin kedua, guru menyampaikan tujuan pelajaran mendapat respons sebanyak 80. Kemudian di poin ke tiga, guru menanyakan kesulitan siswa pada materi teks ulasan mendapat respons sebanyak73,33. Pada poin selanjutnya, yakni poin keempat, guru menugaskna siswa untuk mencari sebuah artikel yang berisis teks ulasan mendapat respons penuh sebanyak 100. Pada poin kelima dan keenam, guru mengevaluasi materi teks ulasan dan guru menyimpulkan materi pembelajaran mendapatkan respons sebesar 86,67. Hal ini karena saat membahasan dan mengevaluasi materi teks ulasan, terdapat siswa yang mengobrol dan meminta izin untuk ke kamar mandi. Pada poin terakhir, guru menutup pelajaran dengan baik, mendapat respons penuh sebnyak 100. Pada tabel di pertemuan kedua ini, dapat terlihat bahwa guru dalam hal ini adalah peneliti itu sendiri sudah melakukan kegiatan pembelajaran dengan lebih baik. Ini dapat dilihat bahwa dua dari tujuh poin yang ada mendapat respons penuh dari siswa. Akan tetapi, masih ada beberapa kegiatan yang masih kurang mendapatkan respons dari siswa, seperti ketika guru menyampaikan tujuan pembelajaran, lalu saat guru menanyakan kesulitan siswa dalam materi teks ulasan, ketika guru mengevaluasi dan menyimpulkan. Tabel Form Pengamatan Siswa Terhadap Guru pertemuan III No Aktivitas Guru Jumlah Jawaban Persentase Jawaban Ya Tidak Ya Tidak 1 Sebelum memulai pelajaran guru menanyakan kabar siswa 29 100 2 Guru mengulang kembali materi teks ulasan 25 4 86,67 13,33 3 Guru memberikan penilaian 29 100 4 Guru menugaskan siswa untuk mencari sebuah artikel yang berisi teks usalan dengan tema yang telah guru tentukan 29 100 5 Guru mengevaluasi materi teks ulasan 27 2 93,33 6,67 6 Guru menyimpulkan materi pembelajaran 27 2 93,33 6,67 7 Guru menutup pelajaran dengan baik 29 100 Pada tabel di pertemuan ketiga ini, poin pertama, ketiga, keempat dan terakhir, guru menanyakan kabar siswa, guru memberikan penilalian, guru menugaskan siswa untuk mencari sebuah artikel dari koran yang berisi teks ulasan dengan tema yang telah ditentukan oleh guru dan guru menutup pelajaran dengan baik mendapat respons penuh, yakni sebnyak 100. Sedangkan poin kedua, guru mengulang kembali materi teks ulasan mendapat respons sebanyak 86,67. Kemudian poin kelima dan keenam, guru mengevaluasi dan menyimpulkan materi pembelajaran mendapatkan respons sebesar 93,33. Tabel Form Pengamatan Siswa Terhadap Guru pertemuan IV No Aktivitas Guru Jumlah Jawaban Persentase Jawaban Ya Tidak Ya Tidak 1 Sebelum memulai pelajaran 29 100 guru menanyakan kabar siswa 2 Guru mengulang kembali materi teks ulasan 25 4 86,67 13,33 3 Guru memberikan penilaian 29 100 4 Guru menugaskan siswa untuk mencari sebuah artikel yang berisi teks usalan dengan tema yang telah guru tentukan 29 100 5 Guru mengevaluasi materi teks ulasan 27 2 93,33 6,67 6 Guru menyimpulkan materi pembelajaran 27 2 100 7 Guru menutup pelajaran dengan baik 29 100 Hasil yang terdapat pada tabel di pertemuan keempat ini, dapat terlihat bahwa guru sudah melakukan kegiatan pembelajaran dengan sangat baik dan semaksimal mungkin. Siswa pun sudah lebih banyak memperhatikan guru dalam proses pembelajaran. e. Berdasarkan Jurnal Siswa Tabel Form Pengamatan Siswa Terhadap Guru pertemuan I No Aktivitas Guru Opsi JawabanJumlahPersentase A B C D 1 Materi pembelajaran yang diberikan: Terlalu sulit 0 0 Sulit 4 13,33 Mudah 17 60 Sangat mudah 8 26,67 2 Artikel yang dipilih sebagai contoh teks ulasan: Sangat menarik 15 53,33 Menarik 8 26,67 Kurang menarik 6 20 Membosankan 0 0 3 Cara guru mengajarkan materi teks ulasan Baik sekali 17 60 Baik 10 33,33 Cukup 0 0 Perlu ditingkatkan 2 6,67 4 Dalam mengajarkan marteri teks ulasan, guru terlihat: Sangat bersemangat 14 46,67 Bersemangat 15 53,33 Kurang bersemanga t 0 0 Terpaksa 0 0 5 Pemanfaatan media pemberian tugas berdampak: Sangat berpengaruh 6 20 Berpengaruh 21 73,33 Tidak berpengaruh 2 6,67 Sangat tidak berpengaruh 0 0 6 Bagaimana kesanmu tentang pembelajaran hari ini: Sangat menyenangkan 8 26,67 Menyenangkan 21 73,33 Membosank an 0 0 Sangat membosankan 0 0 Poin pertama, materi pembelajaran yang diberikan mendapat respons 0 menjawab terlalu sulit, 13,33 menjawab sulit, 60 menjawab mudah dan 26,67 menjawab sangat mudah. Poin kedua, artikel yang dipilih sebagai contoh teks ulasan mendapat respons 53,33 menjawab sangat menarik, 26,67 menjawab menarik, 20 menjawab kurang menarik, dan 0 menjawab membosankan. Poin ketiga, cara guru mengajarkan materi teks ulasan mendapat respons 60 menjawab baik sekali, 33,33 menjawab baik, 0 menjawab cukup, dan 6,67 menjawab perlu ditingkatkan. Poin keempat, dalam mengajarkan materi teks ulasan guru terlihat sangat bersemangat mendapat respons 46,67 , bersemangat mendapat respons 53,33, kurang bersemangat mendapat respons 0, dan terpaksa mendapat respons 0. Poin kelima, pemanfaatan media pemberian tugas berdampak sangat berpengaruh mendapat respons 20, berpengaruh mendapat respons 73,33, tidak berpengaruh mendapat respons 6,67 dan membosankan mendapat respons 0. Poin keenam, bagaimana kesanmu tentang pembelajaran hari ini, 26,67 menjawab sangat menyenangkan, 73,33 menjawab menyenangkan, 0 menjawab membosankan dan o menjawab sangat menyenangkan. Dari jurnal siswa pertemuan pertama di atas, dapat disimpulkan bahwa materi pembelajaran teks ulasan yang diberikan siswa termasuk mudah dipahami oleh siswa. Sebagian besar siswa menyatakan bahwa materi yang diberikan mudah dan menarik. Selain itu di mata siswa, cara guru mengajarkan sudah baik dan terlihat bersemangat. Tabel Form Pengamatan Siswa Terhadap Guru pertemuan II No Aktivitas Guru Opsi JawabanJumlahPersentase A B C D 1 Materi pembelajaran yang diberikan: Terlalu sulit 0 0 Sulit 4 13,33 Mudah 15 53,33 Sangat mudah 10 26,67 2 Artikel yang dipilih sebagai contoh teks ulasan: Sangat menarik 21 73,33 Menarik 8 26,67 Kurang menarik 0 0 Membosankan 0 0 3 Cara guru mengajarkan materi teks ulasan Baik sekali 17 60 Baik 12 40 Cukup 0 0 Perlu ditingkatkan 0 0 4 Dalam mengajarkan marteri teks ulasan, guru terlihat: Sangat bersemangat 21 73,33 Bersemanga t 6 20 Kurang bersemangat 2 6,67 Terpaksa 0 0 5 Pemanfaatan media pemberian tugas berdampak: Sangat berpengaruh 4 13,33 Berpengaru h 23 80 Tidak berpengaruh 0 0 Sangat tidak berpengaruh 2 6,67 6 Bagaimana kesanmu tentang pembelajaran hari ini: Sangat menyenangka n 23 80 Menyenang kan 6 20 Membosanka n 0 0 Sangat membosankan 0 0 Poin pertama, materi pembelajaran yang diberikan mendapat respons 0 menjawab terlalu sulit, 13,33 menjawab sulit, 53,33 menjawab mudah dan 23,33 menjawab sangat mudah. Poin kedua, artikel yang dipilih sebagai contoh teks ulasan mendapat respons 73,33 menjawab sangat menarik, 26,67 menjawab menarik, 0 menjawab kurang menarik, dan 0 menjawab membosankan. Poin ketiga, cara guru mengajarkan materi teks ulasan mendapat respons 60 menjawab baik sekali, 40 menjawab baik, 0 menjawab cukup, dan 0 menjawab perlu ditingkatkan. Poin keempat, dalam mengajarkan materi tek ulasan guru terlihat sangat bersemangat mendapat respons 73,33 , bersemangat mendapat respons 20, kurang bersemangat mendapat respons 6,67, dan terpaksa mendapat respons 0. Poin kelima, pemanfaatan media pemberian tugas berdampak sangat berpengaruh mendapat respons 13,33, berpengaruh mendapat respons 80, tidak berpengaruh mendapat respon 0 dan membosankan mendapat respons 6,67. Poin keenam, bagaimana kesanmu tentang pembelajaran hari ini, 80 menjawab sangat menyenangkan, 20 menjawab menyenangkan, menjawab membosankan dan o menjawab sangat menyenangkan. Dari jurnal siswa di atas dapat diketahui bahwa materi pembelajaran yang diberikan kepada siswa merupakan materi yang mudah dan menarik, hal ini terjadi karena di mata siswa, cara guru mengajarkan materi teks ulasan di pertemuan kedua ini lebih baik dibandingkan dengan pertemuan pertama. Tabel Form Pengamatan Siswa Terhadap Guru pertemuan III No Aktivitas Guru Opsi JawabanJumlahPersentase A B C D 1 Materi pembelajaran yang diberikan: Terlalu sulit 0 0 Sulit 2 6,67 Mudah 15 53,33 Sangat mudah 12 40 2 Artikel yang dipilih sebagai contoh teks ulasan: Sangat menarik 25 86,67 Menarik 4 13,33 Kurang menarik 0 0 Membosank an 0 0 3 Cara guru mengajarkan materi teks ulasan Baik sekali 25 86,67 Baik 2 6,67 Cukup 2 6,67 Perlu ditingkatkan 0 0 4 Dalam mengajarkan marteri teks ulasan, guru terlihat: Sangat bersemangat 15 53,33 Bersemangat 14 46,67 Kurang bersemanga t 0 0 Terpaksa 0 0 5 Pemanfaatan media pemberian tugas berdampak: Sangat berpengaruh 15 53,33 Berpengaruh 14 46,67 Tidak berpengaruh 0 0 Sangat tidak berpengaruh 0 0 6 Bagaimana kesanmu tentang pembelajaran hari ini: Sangat menyenangkan 23 80 Menyenangkan 6 20 Membosank an 0 0 Sangat membosank an 0 0 Poin pertama, materi pembelajaran yang diberikan mendapat respons 0 menjawab terlalu sulit, 6,67 menjawab sulit, 53,33 menjawab mudah dan 40 menjawab sangat mudah. Poin kedua, artikel yang dipilih sebagai contoh teks ulasan mendapat respons 86,67 menjawab sangat menarik, 13,33 menjawab menarik, 0 menjawab kurang menarik, dan 0 menjawab membosankan. Poin ketiga, cara guru mengajarkan materi teks ulasan mendapat respons 86,67 menjawab baik sekali, 6,67 menjawab baik, 6,67 menjawab cukup, dan 0 menjawab perlu ditingkatkan. Poin keempat, dalam mengajarkan materi tek ulasan guru terlihat sangat bersemangat mendapat respons 53,33 , bersemangat mendapat respons 46,67, kurang bersemangat mendapat respons 0, dan terpaksa mendapat respons 0. Poin kelima, pemanfaatan media pemberian tugas berdampak sangat berpengaruh mendapat respons 53,33, berpengaruh mendapat respons 46,67, tidak berpengaruh mendapat respons 0 dan membosankan mendapat respons 0. Poin keenam, bagaimana kesanmu tentang pembelajaran hari ini, 80 menjawab sangat menyenangkan, 20 menjawab menyenangkan, menjawab membosankan dan o menjawab sangat menyenangkan. Tabel Form Pengamatan Siswa Terhadap Guru pertemuan IV No Aktivitas Guru Opsi JawabanJumlahPersentase A B C D 1 Materi pembelajaran yang diberikan: Terlalu sulit 0 0 Sulit 0 0 Mudah 15 53,33 Sangat mudah 14 46,67 2 Artikel yang dipilih sebagai contoh teks ulasan: Sangat menarik 25 86,67 Menarik 4 13,33 Kurang menarik 0 0 Membosankan 0 0 3 Cara guru mengajarkan materi teks ulasan Baik sekali 27 93,33 Baik 2 6,67 Cukup 0 0 Perlu ditingkatkan 0 0 4 Dalam mengajarkan marteri teks ulasan, guru terlihat: Sangat bersemangat 15 53,33 Bersemanga t 14 46,67 Kurang bersemangat Terpaksa 0 0 5 Pemanfaatan media pemberian tugas berdampak: Sangat berpengaruh 23 80 Berpengaru h 6 20 Tidak berpengaruh 0 0 Sangat tidak berpengaruh 2 6,67 6 Bagaimana kesanmu tentang pembelajaran hari ini: Sangat menyenangkan 23 80 Menyenang kan 6 20 Membosanka n 0 0 Sangat membosankan 0 0 Poin pertama, materi pembelajaran yang diberikan mendapat respons 0 menjawab terlalu sulit, 0 menjawab sulit, 53,33 menjawab mudah dan 46,67 menjawab sangat mudah. Poin kedua, artikel yang dipilih sebagai contoh teks ulasan mendapat respons 86,67 menjawab sangat menarik, 13,33 menjawab menarik, 0 menjawab kurang menarik, dan 0 menjawab membosankan. Poin ketiga, cara guru mengajarkan materi teks ulasan mendapat respons 93,33 menjawab baik sekali, 6,67 menjawab baik, 0 menjawab cukup, dan 0 menjawab perlu ditingkatkan. Poin keempat, dalam mengajarkan materi tek ulasan guru terlihat sangat bersemangat mendapat respons 53,33 , bersemangat mendapat respons 46,67, kurang bersemangat mendapat respons 0, dan terpaksa mendapat respons 0. Poin kelima, pemanfaatan media pemberian tugas berdampak sangat berpengaruh mendapat respons 80, berpengaruh mendapat respons 20, tidak berpengaruh mendapat respons 0 dan membosankan mendapat respons 0. Poin keenam, bagaimana kesanmu tentang pembelajaran hari ini, 80 menjawab sangat menyenangkan, 20 menjawab menyenangkan, menjawab membosankan dan o menjawab sangat menyenangkan. Dari jurnal pertemuan keempat diatas, dapat terlihat bahwa materi teks ulasan yang diberikan guru dirasa mudah dan sangat menarik siswa dalam mempelajarinya. Cara guru mengajarkan materi juga semakin baik, terbukti dari pilihan jawaban sebagian besar siswa yang memilih jawaban baik sekali. Selain itu, sebagian besar siswa merasa senang dengan pembelajaran yang telah berlangsung. f. Hasil Refleksi Secara keseluruhan, jika dilihat dari analisis di atas, kemampuan siswa dalam memahami materi teks ulasan terlihat dalam skor yang dicapai, baik dari hasil tes maupun dari jurnal siswa. Skor rata-rata kelas yang dicapai saat tes unjuk kerja pada pertemuan pertama siklus I adalah 6,93 dan rata-rata nilai tes unjuk kerja pertemuan kedua adalah 12,31. Sedangkan skor rata-rata kelas yang dicapai saat pertemuan pertama siklus II adalah 14,10 dan rata-rata nilai tes unjuk kerja pertemuan ker=dua adalah 18,23. Dengan demikian dapat dikatakan bahwa tingkat pemahaman siswa dalam materi teks ulasan sudah lebih baik dan meningkat. Maka tidak ada alasan bagi peneliti untuk melanjutkan penelitian ke siklus III, karena nilai akhir pada siklus II sudah mengalami peningkatan dari siklus sebelumnya.

E. Analisis Data

1. Analisis Data Hasil Kuesioner Tabel Data Hasil Kuesioner Siswa Terhadap Pemanfaatan Media Pemberian Tugas No Pertanyaan SS S KS TS STS Jml Jml Jml Jml Jml 1 Tugas yang diberikan guru Bahasa Indonesia berkaitan dengan kehidupan sehari-hari 21 72,2 8 27, 2 Guru Bahasa Indonesia menanamkan nilai kejujuran dalam setiap tugas 14 50 13 44,44 2 5,56 3 Tugas yang diberikan Guru Bahasa Indonesia bersumber kepada pemahaman, bukan hanya teori 9 30,56 14 50 4 13,8 9 2 5,56 4 PR yang diberikan guru Bahasa Indonesia menuntut siswa untuk bekerja sama dengan teman, kakak atau orang tuanya 1 2,78 18 63,8 9 10 33, 33 5 Tugas yang diberikan guru Bahasa Indonesia mudah dimengerti karena sudah dijelaskan oleh 14 50 15 50 guru Bahasa Indonesia cara pengerjaannya 6 Teknik mengajar yang digunakan guru Bahasa Indonesia mudah untuk dipahami 23 77,78 6 22,22 7 Guru Bahasa Indonesia memberikan tugas sesuai dengan kemampuan siswa 17 58,33 11 38,89 1 2,78 8 Guru Bahasa Indonesia memberikan penjelasan kembali jika ada siswa yang kesulitan untuk mengerjakan tugas 6 19,44 20 72,22 2 5,56 1 2,7 8 9 Guru Bahasa 8 27,78 17 58,33 4 13,8 Indonesia mengulas kembali materi yang telah diajari untuk pemantapan pemahaman materi 9 10 Guru Bahasa Indonesia mengaitkan materi selanjutnya dengan materi sebelumnya 6 22,22 23 77,78 11 Guru Bahasa Indonesia akan mengkonfirmas i dan memantau tugas yang memerlukan waktu panjang untuk pengerjaannya 5 16,67 17 58,33 7 22,2 2 12 Guru Bahasa Indonesia memberikan bantuan untuk 10 36,11 19 63,89

Dokumen yang terkait

Efektivitas remediasi dengan metode tugas yang direpresentasikan dalam meningkatkan hasil belajar fisika: Studi Eksperimen pada siswa kelas II cawu II pokok bahasan cahaya di SLTP Negeri 1 tahun pelajaran 2000/2001

0 2 87

Pengaruh metode pemberian tugas dan rsitasi terhadap hasil belajar IPS siswa pada kelas VII di MTs. Daarul Hikmah Pamulang

2 13 134

Perbandingan hasil belajar siswa dan siswa kelas VIII pada pelajaran agama di MTS Jamiat Kheir Jakarta Pusat

0 17 114

Penggunaan metode tanya jawab dalam meningkatkan hasil belajar siswa pada pelajaran IPS Kelas IV di MI Unwanul Huda Jakarta Selatan

8 110 81

Penggunaan media audio visual dalam meningkatkan hasil belajar siswa kelas VII pada mata pelajaran fikih di MTS Fatahillah Buncit Jakarta Selatan

3 20 116

Penggunaan metode resitasi untuk meningkatkan hasil belajar biologi siswa : penelitian tindakan kelas di sman 5 bekasi

2 12 200

Penerapan metode e-learning dalam upaya meningkatkan hasil belajar siswa kelas vii pada mata pelajaran IPS terpadu: penelitian tindakan kelas di SMP IT Al-Atiqiyah Cipanengah-Sukabumi.

0 6 139

Penerapan metode pembelajaran kooperatif tipe jigsaw untuk meningkatkan motivasi belajar siswa pada mata pelajaran PAI di SMP Muhammadiyah 8 Jakarta: studi penelitian pada siswa kelas VIII D di SMP Muhammadiyah 8 Jakarta.

5 21 92

Pengaruh minat belajar terhadap hasil belajar mata pelajaran bahasa dan sastra indonesia pada siswa kelas IX MTS Izzatul Islam Tajurhalang, Bogor Tahun ajaran 2014/2015

0 9 112

penerapan metode poster session dalam meningkatkan hasil belajar SKI siswa

1 42 133