Analisis Statistik Deskriptif Metode Analisis Data

4.2 Analisis Pengujian Hipotesis Penelitian

Data penelitian ini didasarkan pada laporan keuangan yang terdiri dari neraca dan laporan laba rugi setiap perusahaan. Sebelum melakukan pengujian hipotesis penelitian terlebih dahulu melakukan perhitungan rasio- rasio pada variabel independen dan melakukan perhitungan current ratio CR pada masing-masing perusahaan sebagai variabel dependen.

4.2.1 Analisis Statistik Deskriptif

Analisis deskriptif dilakukan agar dapat memberikan gambaran terhadap variabel-variabel yang digunakan dalam penelitian. Penelitian ini menggunakan empat variabel independen yang bertujuan untuk mengetahui hubungan perputaran kas, net profit margin NPM dan perputaran piutang terhadap current ratio CR. Variabel dependen dalam penelitian ini menggunakan current ratio CR.. Deskriptif variabel atas data yang dilakukan selama tiga tahun, sehingga jumlah data secara keseluruhan yang diamati berjumlah 39 sampel. Berdasarkan hasil pengolahan data dengan bantuan SPSS Statistical Product and Service Solution versi 17.0 diperoleh hasil perhitungan sebagai berikut: Universitas Sumatera Utara Tabel 4.2 Statistik Deskriptif Descriptive Statistic Descriptive Statistics N Minimum Maximum Mean Std. Deviation X1 39 2.20 81.30 18.2444 18.48338 X2 39 .00 .47 .1067 .09961 X3 39 1.53 139.49 25.4500 31.96960 Y 39 .92 2.76 1.6528 .41716 Valid N listwise 39 Dari tabel 4.2 diatas dapat diperoleh beberapa hal yaitu sebagai berikut : a. Rata-rata current ratio CR adalah 1.6528 dengan standar deviasi 0.41716. Nilai likuiditas tertinggi adalah 2.76 dan nilai likuiditas terendah adalah 0.92. b. Rata-rata dari perputaran kas adalah 18.2444 dengan standard deviasi 318.48338 . Nilai perputaran kas tertinggi adalah 81.30 dan nilai perputaran kas terendah adalah 2.20. c. Rata-rata dari net profit margin adalah 0.1067 dengan standard deviasi 0.09961.. Nilai net profit margin tertinggi adalah 139.49 dan nilai net profit margin terendah adalah 1.53 . Descriptive Statistics Mean Std. Deviation N Y 1.6528 .41716 39 X1 18.2444 18.48338 39 X2 .1067 .09961 39 X3 25.4500 31.96960 39 Universitas Sumatera Utara d. Rata-rata perputaran piutang adalah 25.4500 dengan standard deviasi 31.96960. Nilai perputaran piutang tertinggi adalah 326.98 dan nilai perputaran terendah adalah 0.57. Nilai rata-rata yang tertera diatas dapat digunakan sebagai indikasi bahwa nilai dari masing-masing rasio atau variabel yang dihasilkan lebih besar dari nilai rata-rata tersebut dapat dikatakan bahwa kondisi perusahaan baik. Dan sebaliknya jika nilai dari masing-masing rasio atau variabel yang dihasilkan lebih kecil dari nilai rata-rata tersebut dapat dikatakan bahwa kondisi perusahaan dalam keadaan yang buruk. Sehingga pihak manajemen perlu melakukan evaluasi dalam tahun yang bersangkutan untuk mendapatkan solusi agar perusahaan dapat kembali baik 4.2.2 Pengujian Asumsi Klasik 4.2.2.1 Uji Normalitas

Dokumen yang terkait

Pengaruh Perputaran Piutang dan Perputaran Persediaan Terhadap Net Profit Margin pada Perusahaan Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

63 376 83

Pengaruh Perputaran Modal Kerja, Perputaran Kas, Perputaran Piutang dan Perputaran Persediaan terhadap Likuiditas pada Perusahaan Pulp dan Kertas yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

34 222 89

Pengaruh Perputaran Kas dan Piutang Terhadap Likuiditas pada Perusahaan Otomotif yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

90 511 71

PENGARUH PERPUTARAN MODAL KERJA, PERPUTARAN KAS, DAN PERPUTARAN PIUTANG TERHADAP PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN INDUSTRI BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2011-2014

0 0 16

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Pengaruh Perputaran Piutang dan Perputaran Persediaan Terhadap Net Profit Margin pada Perusahaan Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 8

Pengaruh Perputaran Piutang dan Perputaran Persediaan Terhadap Net Profit Margin pada Perusahaan Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

1 2 11

BAB II TINJAUAN PUSTAKA - Pengaruh Perputaran Kas, Net Profit Margin, dan Perputaran Piutang Terhadap Likuiditas Pada Perusahaan Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 28

BAB I PENDAHULUAN - Pengaruh Perputaran Kas, Net Profit Margin, dan Perputaran Piutang Terhadap Likuiditas Pada Perusahaan Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

1 0 7

PENGARUH PERPUTARAN KAS, NET PROFIT MARGIN, DAN RECEIVABLES TURNOVER TERHADAP LIKUIDITAS PADA PERUSAHAAN INDUSTRI BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BEI

0 0 10

Pengaruh Perputaran Modal Kerja, Perputaran Kas, Perputaran Piutang dan Perputaran Persediaan terhadap Likuiditas pada Perusahaan Pulp dan Kertas yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

3 2 10