Pengaruh Mudharabah terhadap Profitabilitas Pengaruh Musyarakah terhadap Profitabilitas Pengaruh FDR terhadap Profitabilitas

37 dengan melihat sejumlah besar barang dan jasa dan menghitung kenaikan harga rata-rata selama beberapa periode waktu. Inflasi berkepanjangan adalah kenaikan harga secara keseluruhan yang berlangsung terus selama satu periode yang lama Case dan Fair, 2007:57. Inflasi adalah suatu proses kenaikan harga-harga yang berlaku dalam suatu perekonomian. Ada beberapa cara yang dikemukakan untuk menggolongkan jenis-jenis inflasi. Penggolongan pertama didasarkan pada parah atau tidaknya inflasi tersebut. membedakan beberapa macam inflasi yaitu Sukirno, 2005:11: 1. Inflasi Merayap inflasi yang terjadi sekitar 2-3 persen per tahun 2. Inflasi Sederhana inflasi yang terjadi sekitar 5-8 persen per tahun 3. Hiperinflasi inflasi yang tingkatnya sangat tinggi yang menyebabkan tingkat harga menjadi dua kali lipat atau lebih dalam tempo satu tahun. Dapat disimpulkan bahwa inflasi merupakan kecenderungan harga- harga yang naik secara umum dan terus-menerus continue di suatu negara.

B. Keterkaitan antar Variabel Bebas dan Variabel Terikat

1. Pengaruh Mudharabah terhadap Profitabilitas

Penelitian yang dilakukan oleh Sundjaja 2003 yang menyatakan bahwa semakin besar ROE berarti semakin cepat pula tingkat pengembalian modal perusahaan. Hal ini didukung dengan penelitian Adhitya dan Zainul 2012 menyimpulkan bahwa mudharabah memberikan pengaruh positif signifikan terhadap profitabilitas bank umum syariah di Indonesia. Hasil penelitian ini bertolak belakang dengan 38 penelitian dari Russely dkk 2014 yang menunjukkan bahwa pembiayaan mudharabah berpengaruh negatif terhadap ROE.

2. Pengaruh Musyarakah terhadap Profitabilitas

Penelitian yang dilakukan oleh Adhitya dan Zainul 2012 menyatakan bahwa semakin besar musyarakah maka akan meningkatkan juga ROE jadi modal yang ditanamkan atau kemampuan dari modal sendiri untuk menghasilkan keuntungan bagi pemegang saham yang ditanamkan atau kemapuan dari modal sendiri untuk menghasilkan keuntungan bagi pemegang saham preferent dan saham biasa akan meningkat juga sehingga tingkat pengembalian modal akan lebih cepat sesuai dengan Ruselly dkk 2014 yang menunjukkan bahwa pembiayaan musyarakah berpengaruh positif terhadap ROE.

3. Pengaruh FDR terhadap Profitabilitas

Penelitian yang dilakukan oleh Rafelia dan Ardiyanto 2013 menyatakan bahwa semakin besar FDR maka akan menunjukkan semakin efisien bank dalam menjalankan aktifitas usahanya, sehingga hal ini akan meningkatkan tingkat ROE bank. FDR mencerminkan kemampuan bank dalam menyalurkan dana pihak ketiga pada kreditnya. Nilai positif yang ditunjukkan FDR memberi pengertian bahwa semakin besar FDR maka akan menunjukkan semakin efisien bank dalam menjalankan aktifitas usahanya, sehingga hal ini akan meningkatkan tingkat ROE bank. Hal ini sejalan dengan fungsi bank sebagai perantara keuangan financial intermediary yang ditetapkan oleh Bank Indonesia. 39

4. Pengaruh Inflasi terhadap Profitabilitas

Dokumen yang terkait

Pengaruh Financing to Deposit Ratio dan Non Performing Financing terhadap Profitabilitas Bank Syariah di Indonesia

1 65 87

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Loan To Deposit Ratio Pada Bank Pembangunan Daerah Di Indonesia Periode 2008-2012

2 66 108

Pengaruh non performing financing,financing to deposit ratio, dan retrun on assets terhada pertumbuhan aset bank syariah (analisis pada bank umum syariah di Indonesia periode 2011-2014)

0 9 105

Analisis Pengaruh Dana Pihak Ketiga (DPK), Non Performing Financing (NPF), dan inflasi terhadap Financing to Deposit Ratio (FDR) Bank Pembiayaan Rakyat Syariah (BPRS) di Indonesia periode 2010-2013

2 8 115

Pengaruh Financing To Deposit Ratio Dan Dana Pihak Ketiga Terhadap Pembiayaan Mudharabah (Studi kasus Pada Bank Umum Syariah Yang Terdaftar Di Bank Indonesia Tahun 2012-2014)

0 4 1

Pengaruh CAR, NPF, FDR dan BOPO Terhadap Profitabilitas Bank Umum Syariah (Periode 2011-2015)

1 9 152

Pengaruh Capital Adequancy Ratio (CAR), Financing to Deposit Ratio (FDR), dan Non Performing Financing (NPF) terhadap Profitabilitas Bank Umum Syariah di Indonesia Periode 2011-2015

0 2 108

Pengaruh Tingkat Risiko Pembiayaan Murabahah, Musyarakah dan Financing To Deposit Ratio (FDR) Terhadap Profitabilitas pada Bank Pembiayaan Rakyat Syariah Periode 2012-2015

0 4 104

PENGARUH PEMBIAYAAN MUDHARABAH DAN PEMBIAYAAN MUSYARAKAH TERHADAP TINGKAT PROFITABILITAS BANK UMUM SYARIAH PERIODE 2010-2014.

2 6 102

Analisis Pengaruh Pembiayaan Mudharabah, Pembiayaan Musyarakah, Capital Adequacy Ratio (CAR), Financing to Deposit Ratio (FDR), terhadap Profitabilitas (Studi Pada Bank Bank Umum Syariah yang Terdaftar di Bank Indonesia Periode 2013-2016) - Test Repositor

0 0 115