Karakteristik Siswa Kelas IV Sekolah Dasar

37 dengan bergairah, pembelajaran terintegrasi, dan menggunakan berbagai sumber siswa aktif. Jadi, kelebihan model pembelajaran kontekstual dilihat dari pengertiannya merupakan pembelajaran yang bermakna. Sedangkan, berdasarkan komponen dan karakteristiknya yaitu memperoleh pengetahuan secara bertahap, siswa aktif, saling menunjang, menyenangkan, pembelajaran terintegrasi, refleksi dan mengukur perkembangan belajar siswa.

3. Karakteristik Siswa Kelas IV Sekolah Dasar

Siswa SD memiliki karakteristik yang berbeda dengan anak SMP maupun SMA. Oleh karena itu, pembelajaran di SD hendaknya sesuai dengan karakteristik yang mereka miliki. Menurut Piaget dalam Sugihartono, dkk. 2007: 109, tahap perkembangan kognitif anak dapat dibedakan menjadi 4 empat tahap perkembangan. 1. Umur 0-2 tahun merupakan tahap sensorimotorik, 2. Umur 2-7 tahun merupakan tahap pra operasional, 3. Umur 7-11 tahun merupakan tahap operasional konkret, dan 4. Umur 12-15 tahun merupakan tahap operasional formal. Kita sadari karena pada umumnya anak di Indonesia mulai masuk SD pada umur 6-7 tahun maka dalam teori Piaget tersebut anak SD termasuk pada tahap operasional konkret sampai awal tahap operasional formal. Menurut Piaget dalam Rita Eka Izzaty, dkk., 2008: 105, pada tahap operasional konkret anak-anak awal memiliki konsep yang samar-samar dan tidak jelas sekarang lebih konkret. Anak menggunakan operasi mental untuk memecahkan masalah-masalah aktual, anak 38 mampu menggunakan kemampuan mentalnya untuk memecahkan masalah yang bersifat konkret. Masa kanak-kanak akhir anak berpikir logis terhadap objek yang konkret. Berkurang rasa egonya dan memulai bersikap sosial. Piaget dalam Muhibbin Syah, 2010: 71 menjelaskan ciri khas perkembangan kognitif operasional konkret meliputi pemahaman terhadap aspek kuantitatif materi, pemahaman terhadap penambahan penggolongan benda dan pemahaman terhadap pelipatgandaan golongan benda. Anak pada perkembangan ini baru mampu berpikir sistematis mengenai benda-benda dan peristiwa-peristiwa konkret. Selain itu, egosentrisme anak juga banyak berkurang. Jadi, karakteristik anak SD dalam perkembangan kognitifnya adalah baru mampu berpikir sistematis mengenai benda-benda dan peristiwa-peristiwa konkret. Hal ini, selaras dengan model pembelajaran kontekstual yang lebih menekankan pada pembelajaran bermakna atau melibatkan pengalaman sehari- hari siswa.

B. Landasan Teori

Pembelajaran menulis hendaknya melibatkan siswa secara aktif dalam proses pembelajarannya sehingga membantu siswa mengaitkan materi pembelajaran dengan konteks kehidupan nyata. Hubungan antara konteks kehidupan nyata siswa akan memberikan makna pada isi pembelajaran. Dengan siswa mampu memahami makna dari pengetahuan yang disampaikan secara tidak langsung akan mendorong siswa mengusai pengetahuan tersebut. Dalam pembelajaran keterampilan menulis, pengaitan konteks kehidupan nyata siswa dengan pengetahuan yang disampaikan memiliki peranan yang penting. Siswa

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS DESKRIPSI MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI SLARANG LOR 02 TEGAL

0 8 163

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS NARASI MELALUI MODEL PEMBELAJARAN THINK TALK WRITE DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS IV SD

0 12 228

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS NARASI DENGAN MENGGUNAKAN STRATEGI PEMBELAJARAN Peningkatan Keterampilan Menulis Narasi Dengan Menggunakan Strategi Pembelajaran Picture And Picture Pada Siswa Kelas IV SD Negeri Mandan 01 Kabupaten Sukoharjo Tahun 2014/2

0 2 17

“PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS NARASI DENGAN MENGGUNAKAN STRATEGI PEMBELAJARAN Peningkatan Keterampilan Menulis Narasi Dengan Menggunakan Strategi Pembelajaran Picture And Picture Pada Siswa Kelas IV SD Negeri Mandan 01 Kabupaten Sukoharjo Tahun 2014/

0 5 11

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN PICTURE AND PICTURE Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan Narasi Melalui Strategi Pembelajaran Picture And Picture Pada Siswa Kelas V SD Negeri Sambi III, Sambirejo, Sra

0 2 13

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI GAMBAR SERI PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 1 Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan Narasi Melalui Gambar Seri Pada Siswa Kelas IV SD Negeri 1 Crewek Kecamatan Kradenan Kabupaten Grobogan Tahun A

1 2 18

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS DESKRIPSI MELALUI PENDEKATAN KONTEKSTUAL PADA KELAS IV SD NEGERI I KALIAJIR KECAMATAN PURWANEGARA KABUPATEN BANJARNEGARA.

0 1 201

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI MEDIA FILM KARTUN PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI TUKANGAN YOGYAKARTA.

0 5 170

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS NARASI MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI PRAON SURAKARTA TAHUN AJARAN 20162017

0 0 20

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI MEDIA KOMIK DI KELAS IV SD NEGERI 3 ARCAWINANGUN

0 0 14