Uji Reliabilitas Karakteristik Responden Berdasarkan Usia Tabel 4.4

No Pernyataan r hitung r tabel Validitas 38 P38 0.681 0.361 Valid 40 P40 0.681 0.361 Valid 41 P41 0.439 0.361 Valid 43 P43 0.555 0.361 Valid 44 P44 0.769 0.361 Valid 45 P45 0.689 0.361 Valid 47 P47 0.558 0.361 Valid 48 P48 0.783 0.361 Valid 50 P50 0.609 0.361 Valid 51 P51 0.769 0.361 Valid 52 P52 0.689 0.361 Valid 53 P53 0.523 0.361 Valid Sumber: Hasil Pengolahan SPSS Mei 2011 Tabel 4.2 menunjukkan bahwa seluruh butir pertanyaan telah vavlid karena r hitung diatas r tabel untuk responden 30 orang yaitu 0.361. . Dengan demikian, kuesioner dapat dilanjutkan pada tahap pengujian reliabilitas.

b. Uji Reliabilitas

Menurut Koncoro dalam Ginting dan Situmorang, 2008:179 butir pertanyaan yang sudah dinyatakan valid dalam uji validitas akan ditentukan reliabilitasnya dengan kriteria jika nilai Cronbachs Alpha 0.80 maka pertanyaan reliabel. Tabel 4.2 Uji Reliabilitas Reliability Statistics Cronbachs Alpha N of Items .967 41 Sumber: Hasil Pengolahan SPSS Mei 2011 Universitas Sumatera Utara Pada 41 Pernyataan dengan tingkat signifikansi 5 diketahui bahwa koefisien alpha Cronbachs Alpha adalah sebesar 0.967. ini berarti 0.967 0.80 sehingga dapat dinyatakan bahwa kuesioner tersebut telah reliabel dan dapat disebarkan kepada responden untuk dijadikan sebagai instrumen penelitian. 4.2.2.Analisis Deskriptif 4.2.2.1. Analisis Deskriptif Responden Analisis deskriptif dalam penelitian ini merupakan uraian atau penjelasan dari hasil pengumpulan data primer berupa kuesioner yang telah diisi oleh responden penelitian. Jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 56 orang pegawai pada Badan Kepegawaian Daerah Provinsi Sumatera Utara. Karakteristik responden terdiri dari jenis kelamin, umur, pendidikan, bidang, jabatan dan masa kerja adalah sebagai berikut: a. Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin Tabel 4.3 Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin Jenis Kelamin Jumlah Responden Persentase Laki-Laki 28 50 Wanita 28 50 Jumlah 56 100 Sumber: Data Primer Penelitian Mei 2011 Dari tabel 4.3 terlihat bahwa jenis kelamin antara responden laki- laki dan perempuan berjumlah sama yaitu 28 orang atau dalam persentase masing-masing sebesar 50. Universitas Sumatera Utara

b. Karakteristik Responden Berdasarkan Usia Tabel 4.4

Karakteristik Responden Berdasarkan Usia Usia Jumlah Responden Persentase 30 tahun 14 25 30-40 Tahun 17 30,36 41-50 Tahun 21 37,5 50 Tahun 4 7,14 Jumlah 56 100 Sumber: Data Primer Penelitian Mei 2011 Tabel 4.4 menunjukkan bahwa jumlah responden yang terbesar adalah responden yang berumur 41-50 Tahun atau sebesar 37,5. Kemudian untuk responden dengan jumlahnya terkecil adalah responden dengan usia 50 tahun yaitu sebanyak 4 orang. Hal ini disebabkan Badan Kepegawaian Daerah Provinsi Sumatera Utara tidak banyak merekrut pegawai baru dalam setiap tahunnya dan rekrutmen yang dilakukan untuk menggantikan opersionalisasi pegawai yang sudah pensiun.

c. Karakteristik Responden Berdasarkan Pendidikan Tabel 4.5