Tingkat Pendapatan Deskriptif Profil Responden
46
4 Variabel Brand Identity Tabel 15. Kategorisasi Brand Identity
No Kategorisasi
Interval Skor Frekuensi
Persentase
1 2
3 Tinggi
Sedang Rendah
Total X ≥ 15,20
9,60 ≤ X 15,20
X 9,60 54
66 5
125 43,2
52,8 4,0
100 Sumber : Data primer yang diolah 2016
Dari tabel 15 dapat dikatakan bahwa mayoritas responden memilih dalam kategori sedang dengan jumlah responden 66 orang.
Sedangkan untuk kategori tinggi memiliki responden 54 orang dan kategori rendah sebanyak 5 orang. Kategori tinggi pada brand
identity merupakan asosiasi merek yang tinggi yang menunjukkan janji kepada konsumen. Kategori rendah pada brand identity
merupakan asosiasi merek yang rendah yang menunjukkan janji kepada konsumen. Penilaian konsumen terhadap brand identity
adalah sedang. Kategori sedang brand identity merupakan asosiasi merek yang unik yang menunjukkan janji kepada konsumen, hal ini
menunjukkan kurangnya pengetahuan konsumen tentang identitas merek Yamaha secara menyeluruh.
47