Analisis Regresi Liner Berganda

b. Analisis Regresi Liner Berganda

Analisis ini digunakan untuk meramalkan bagaimana keadaan variabel dependen, bila dua atau lebih variabel independen sebagai faktor prediktor dimanipulasi Sugiyono, 2007: 275. Dalam penelitian ini, analisis regresi linier berganda digunakan untuk membuktikan pengaruh Kecerdasan Emosional, Persepsi Tekanan Etis, dan Muatan Etika dalam Pengajaran Akuntansi terhadap Persepsi Etis mahasiswa akuntansi. Dengan kata lain, melibatkan tiga variabel bebas yaitu X 1 Kecerdasan Emosional, X 2 Persepsi Tekanan Etis, dan X 3 Muatan Etika dalam Pengajaran Akuntansi dan satu variabel terikat yaitu Y Persepsi Etis. Langkah-langkah yang dilakukan dalam analisis ini adalah sebagai berikut: 1 Mencari persamaan regresi untuk tiga prediktor Persamaan regresinya: � = � + � 1 � 1 + � 2 � 2 + � 3 � 3 8 Sugiyono, 2007: 275 Keterangan: Y = Persepsi Etis Mahasiswa a = bilangan konstanta b 1 , b 2 , b 3 = koefisien arah garis X 1 = Kecerdasan Emosional X 2 = Persepsi Tekanan Etis X 3 = Muatan Etika dalam Pengajaran Akuntansi Regresi linier berganda dengan tiga variabel bebas X 1 , X 2 , dan X 3 dalam mencari koefisien regresi a, b 1 , b 2 , dan b 3 dapat dihitung dengan rumus: ∑ � 1 � = � 1 ∑ � 1 2 + � 2 ∑ � 1 � 2 + � 3 ∑ � 1 � 3 9 � � 2 � = � 1 � � 1 � 2 + � 2 � 2 2 + � 3 � � 2 � 3 � � 3 � = � 1 � � 1 � 3 + � 2 � � 2 � 3 + � 3 � � 3 2 Sugiyono, 2007: 283-284 2 Mencari koefisien korelasi ganda X 1 , X 2 , X 3 terhadap Y Koefisien korelasi ganda R dapat dihitung dengan mudah apabila koefisien antar variabel sudah ditemukan Sugiyono, 2007. Koefisien korelasi dapat dihitung dengan rumus sebagai berikut: � �1,2,3 = � 1 ∑ � 1 �+� 2 ∑ � 2 �+� 3 ∑ � 3 � ∑ � 2 10 Sugiyono, 2007: 286 Keterangan: R y1,2,3 = koefisien korelasi antara Kecerdasan Emosional, Persepsi Tekanan Etis, dan Muatan Etika dalam Pengajaran Akuntansi b 1 = koefisien prediktor Kecerdasan Emosional b 2 = koefisien Persepsi Tekanan Etis b 3 = koefisien Muatan Etika dalam Pengajaran Akuntansi ΣX 1 Y = jumlah produk antara Kecerdasan Emosional dan Persepsi Etis ΣX 2 Y = jumlah produk antara Persepsi Tekanan Etis dan Persepsi Etis ΣX 3 Y = jumlah produk antara Muatan Etika dalam Pengajaran Akuntansi dan Persepsi Etis ΣY 2 = jumlah kuadrat kriterium Persepsi Etis 3 Mencari koefisien determinasi ganda R 2 antara X 1 dan X 2 dengan Y Koefisien determinasi dapat dihitung dengan menggunakan rumus sebagai berikut: � 2 = �� �1,2,3 � 2 11 Sugiyono, 2007: 286 Keterangan: R 2 = koefisien determinasi antara Kecerdasan Emosional, Persepsi Tekanan Etis, dan Muatan Etika dalam Pengajaran Akuntansi R y1,2,3 = koefisien korelasi antara Kecerdasan Emosional, Persepsi Tekanan Etis, dan Muatan Etika dalam Pengajaran Akuntansi 4 Menguji signifikansi regresi ganda dengan uji F Uji signifikansi koefisien korelasi ganda dapat dilakukan dengan rumus sebagai berikut: � = � 2 �−�−1 �1−� 2 12 Sugiyono, 2007: 286 Hal ini selanjutnya dikonsultasikan dengan F tabel dengan didasarkan pada taraf signifikansi 5. Apabila F hitung lebih kecil daripada F tabel maka tidak terdapat pengaruh yang signifikan antara variabel independen dengan variabel dependen. 69

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Deskripsi Data Umum

Data penelitian dalam penelitian ini diperoleh dengan menyebar kuesioner kepada responden. Responden yang dilibatkan merupakan mahasiswa Program Studi Akuntansi FE UNY angkatan 2011 dan 2012 yang masih aktif kuliah. Pengambilan data dilakukan pada tanggal 30 Maret 2015. Mahasiswa angkatan 2012 dipilih sebagai responden karena mahasiswa angkatan tersebut telah memenuhi persyaratan dalam penelitian ini yaitu menempuh mata kuliah Pendidikan Karakter, Audit 1, dan Audit 2. Tabel 5. Pengembalian Kuesioner No. Keterangan Frekuensi Persentase 1. Lengkap 77 77 2. Kurang Lengkap 17 17 3. Tidak Kembali 6 6 Jumlah 100 100 Sumber: Data primer yang diolah, 2016 Tabel di atas menunjukkan bahwa data responden yang diisi dengan lengkap ada 77 kuesioner, diisi kurang lengkap ada 17 kuesioner dan 6 kuesioner tidak kembali. Hal ini terjadi karena banyak mahasiswa yang terburu-buru dalam membaca pernyataan dan menunda pengisian kuesioner. Berdasarkan hasil survei dengan menggunakan kuesioner, karakteristik responden yang menjadi sampel dalam penelitian ini dibagi menjadi beberapa kelompok yaitu menurut kelas dan jenis kelamin. Berikut ini disajikan karakteristik responden menurut kelas, jenis kelamin, umur dan, IPK.

Dokumen yang terkait

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL, KECERDASAN SPIRITUAL DAN BUDAYA ETIS ORGANISASI TERHADAP PERILAKU ETIS MAHASISWA AKUNTANSI (STUDI EMPIRIS PADA MAHASISWA AKUNTANSI PERGURUAN TINGGI DI YOGYAKARTA)

0 4 23

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL, KECERDASAN SPIRITUAL DAN BUDAYA ETIS ORGANISASI TERHADAP PERILAKU ETIS MAHASISWA AKUNTANSI (STUDI EMPIRIS PADA MAHASISWA AKUNTANSI PERGURUAN TINGGI DI YOGYAKARTA)

7 28 111

PERSEPSI ETIKA MAHASISWA AKUNTANSI, AUDITOR DAN AKUNTAN PENDIDIK DALAM SITUASI DILEMA ETIS AKUNTANSI

0 2 91

Dampak Muatan Etika dalam Pengajaran Akuntansi Keuangan dan Audit terhadap Persepsi Etika Mahasiswa yang Dimoderasi oleh Kecerdasan Kognisi dan Kecerdasan Emosional: Studi Eksperimen Semu.

0 2 11

Pengaruh Kecerdasan Intelektual, Kecerdasan Emosional, Kecerdasan Spiritual, dan Gender pada Sikap Etis Mahasiswa Magister Akuntansi Universitas Udayana.

0 1 45

PENGARUH KECERDASAN INTELEKTUAL, KECERDASAN EMOSIONAL DAN KECERDASAN SPIRITUAL TERHADAP PERSEPSI ETIS MAHASISWA AKUNTANSI MENGENAI PRAKTIK AKUNTANSI KREATIF DI PERUSAHAAN (Studi pada Mahasiswa Akuntansi Universitas Negeri Yogyakarta).

0 4 178

PERSEPSI ETIS MAHASISWA AKUNTANSI MENGENAI SKANDAL ETIS AUDITOR DAN CORPORATE MANAGER

0 0 14

PENGARUH KECERDASAN INTELEKTUAL, KECERDASAN EMOSIONAL, KECERDASAN SPIRITUAL, DAN MUATAN ETIKA DALAM PENGAJARAN AKUNTANSI KEUANGAN TERHADAP SIKAP ETIS MAHASISWA AKUNTANSI

0 0 16

PENGARUH MUATAN ETIKA DALAM PENGAJARAN AKUNTANSI KEUANGAN DAN KECERDASAN EMOSIONAL TERHADAP SIKAP ETIS MAHASISWA AKUNTANSI ANALISIS PADA MAHASISWA AKUNTANSI STIE WIDYA WIWAHA - STIE Widya Wiwaha Repository

0 1 81

PERSEPSI DOSEN AKUNTANSI DAN MAHASISWA AKUNTANSI TENTANG PERILAKU ETIS DALAM ETIKA BISNIS - Unika Repository

0 1 6